Anda di halaman 1dari 33

POPULASI SAMPLING

SAMPEL

GENERALISASI
/ INFERENSI
INFERENSI
= GENERALISASI

• Penarikan kesimpulan mengenai


keadaan populasi (nilai parameter)
berdasarkan sampel (statistik)
• Syarat : Sampel representatif/
mewakili populasi
Sampel yang representatif

1. Besar sampel
2. Cara
Teknikpengambilan
Sampling sampel
3. Ciri-ciri populasi dalam
sampel
Teknik Sampling
(Cara Pengambilan Sampel)
Non Probabilistik
(Non Random) Probabilistik (random)
1. Sampling random
 Tidak bertujuan
sederhana (Simple Random
generalisasi/inferensi Sampling)
 Analisis deskriptif 2. Sampling random
 Macam : sistematik (Systematic
Random Sampling)
 Accidental Sampling
3. Sampling random
 Judgmental (Purposive) berstrata (Stratified
Sampling Random Sampling)
 Quota Sampling 4. Sampling random rumpun
 Snowball Sampling (Cluster Random Sampling)
SAMPLING KUOTA
 Memilih sampel yang mempunyai
ciri-ciri tertentu dalam jumlah/
kuota yang diinginkan
 Misal : dipilih staf bagian gizi
sejumlah n orang dan bagian
imunisasi x orang, sebagai
sampel
Sampling Aksidental
 Sampel dipilih yang
kebetulan ditemui
 Consecutive sampling
 Convenience sampling
Sampling purposif
 Dipilih sampel yang relevan dengan
tujuan penelitian, dengan ciri-ciri
khusus
 Ciri-ciri khusus tersebut ditentukan
oleh keputusan (judgment) peneliti
 judgmental sampling
 Misal :
tujuan : mutu lulusan
sampel : dosen, alumni, pengusaha, dll
Snowball Sampling
 Dimulai dari kelompok kecil,
masing-masing menunjuk rekannya
yang baru, kemudian menunjuk
kawannya lagi, dan seterusnya,
sampai jumlah tertentu
 Untuk meneliti hubungan antar
manusia dalam kelompok yang
akrab
SIMPLE RANDOM SAMPLING

Prinsip :
 mengambil sejumlah n elemen dari
sejumlah N elemen secara random
 bila populasi yang diteliti homogen
 kerangka sampling atau ”frame”
 tabel bilangan random atau
komputer atau kalkulator
SIMPLE RANDOM
SAMPLING
POPULASI

* * * * LOTRE/
* * * * * * BIL.
RANDOM
* * * * * * * *
* * * * * * * * * * *
* * * * * * * * * * *
* * * * * * *
SAMPEL
* * *
SYSTEMATIC RANDOM
SAMPLING
 Mirip Simple Random Sampling
 Menggunakan Cara Sistematis
Unit Sampel 1 : Simple Random
Unit Sampel 2, 3, ..., dst secara
sistematis dengan interval tertentu
Interval = N/n
STRATIFIED RANDOM
SAMPLING
 populasi bisa dipisah menurut
stratifikasi tertentu
 STRATA :
 subpopulasi dari populasi awal
 tiap strata homogen
 antar strata heterogen
 Contoh : petani dibagi menjadi 3 strata :
petani kaya, petani cukup kaya, dan
petani miskin
STRATIFIED RANDOM
SAMPLING
* * *

- + * - + * * * *

* * - + + - * + - +
- - -
* - - * + + - * * - -
- - - -
+ + + * - * - * + + --

* - - * + + +
+ + ++
stratifikasi randomisasi
CLUSTER/AREA RANDOM
SAMPLING
 populasi bisa dipisah menurut rumpun/
cluster tertentu
 CLUSTER/RUMPUN :
 subpopulasi dari populasi awal
 tiap rumpun heterogen
 antar rumpun homogen

 Contoh : rumpun (blok) rumah (RT, RW)


CLUSTER/AREA
RANDOM SAMPLING
-+*+*- +**--+
1 5
-**-+-+ +--+*+ SAMPEL
---+++* ++--+-
2 6
**-+*-+ * *+-+*
**+-+- +--+**+
3 7
+**-+- --+ +**
++---+* +---**+
4 8
***++-- +**--+-
RANDOMISASI
CLUSTER
TWO STAGE RANDOM
SAMPLING
-+*+*- +**--+
1 5
-**-+-+ +--+*+ SAMPEL
---+++* ++--+-
2 6 ---+++*
**-+*-+ * *+-+* 2 ++--
**-+*-+ **-*
**+-+- +--+**+ +---**+
3 7 8 +-*
+**-+- --+ +** +**--+-
++---+* +---**+
4 8
***++-- +**--+-
RANDOMISASI RANDOMISASI
CLUSTER UNIT SAMPEL
Random Sampling vs Random
Assignment (Random Allocation)

SAMPEL
/UNIT
POPULASI EKSPE- P1
RIMEN

P2
RANDOM SAMPLING RANDOM ASSIGNMENT/
RANDOM ALLOCATION

PENELITIAN OBSERVASIONAL
PENELITIAN EKSPERIMENTAL
LABORATORIUM
PENELITIAN EKSPERIMENTAL LAPANGAN
Besar Sampel
 Syarat penting untuk suatu
generalisasi atau inferensi
 Prinsip : makin besar, makin baik
 Semakin homogen populasi,
semakin kecil sampel, semakin
heterogen populasi, semakin besar
sampel
PERLU DIPERHATIKAN
PENGUJIAN
ESTIMASI
HIPOTESIS
• Jenis dan • Jenis dan
rancangan rancangan
penelitian penelitian
• Jumlah populasi • Jumlah populasi
• Teknik sampling
• Jenis (skala • Jenis (skala
pengukuran) data pengukuran) data
• Tingkat • Tingkat
kepercayaan kepercayaan
• Penyimpangan yang
ditolerir (ketelitian)
Jenis dan Rancangan Penelitian
PENELITIAN

DESKRIPTIF/ ANALITIK/
EKSPLORATIF EKSPLANATIF

OBSERVASIONAL EKSPERIMENTAL

TIDAK PERLU
TEKNIK CROSS SECTIONAL PRA EKSPERIMENTAL
SAMPLING DAN
PENENTUAN CASE CONTROL EKSPERIMENTAL SEMU
BESAR SAMPEL
COHORT EKSPERIMENTAL MURNI
ANALISIS

ESTIMASI PENGUJIAN
penaksiran nilai
parameter
HIPOTESIS
Menguji
berdasarkan statistik keterkaitan/hubungan antar
variabel di populasi

TUJUAN :
KOMPARASI KORELASI
MENDAPATKAN BESAR TUJUAN :
SAMPEL MINIMAL MENDAPATKAN
1 POPULASI YANG 2 POPULASI
DAPAT BESAR SAMPEL
>2 POPULASI SIMETRIS
MEWAKILI POPULASI MINIMAL YANG
CUKUP UNTUK ASIMETRIS
1 EKOR/SISI 1 EKOR/SISI
MENGUJI HIPOTESIS
SEBAB-AKIBAT
2 EKOR/SISI 2 EKOR/SISI
SKALA
PENGUKURAN JENIS
DATA DATA

NOMINAL KUALITATIF

KATEGORI
SEMI
ORDINAL KUANTITATIF
PROPORSI
INTERVAL
KUANTITATIF KONTINYU
RASIO
Tingkat Kepercayaan
Pada Estimasi
 Tingkat Kepercayaan
= Confidence Level
= Confidence Interval
 (1-α) . 100%
 α  tingkat kemaknaan
(significance level)
PENGUJIAN HIPOTESIS
KENYATAAN KEJADIAN
PENGAMBILAN DI POPULASI
KEPUTUSAN
H0 BENAR H0 SALAH

MENOLAK H0  -

MENERIMA H0 - 
Z
α β Z1-β
Z1-α/2 Z1-α
0,01 2,57 2,33 0,05 1,64
0,05 1,96 1,64 0,10 1,28
0,10 1,64 1,28 0,20 0,84
Presisi
= Ketelitian
= Kesalahan yang dapat ditolerir
 Untuk tujuan estimasi
 Ditentukan oleh peneliti
 Menunjukkan besar penyimpangan
terhadap nilai sebenarnya yang
diestimasi, yang dapat diterima oleh
peneliti
JENIS PENELITIAN

OBSERVASIONAL E
K
S
P
ESTIMASI UJI HIPOTESIS E
R
I
KOMPARASI K M
O E
R N
1 POPULASI 2 POPULASI 1 POPULASI 2 POPULASI E
L
T
A A
K P K P K P
S L
SIMPLE/ STRA. CLUST. I
SYST. R.S. R.S. R.S.

K P K P K P

CROSS CASE CO- CROSS CASE CO-


SECT CTRL HORT SECT CTRL HORT
TUJUAN JENIS DATA POPULASI RANCANGAN RUMUS
Z21-/2 2
INFINIT n = ---------------
d2
KONTINYU
N Z21-/2 2
FINIT n = --------------------------
(N-1) d2 + Z21-/2 2
ESTIMASI
Z21-/2 P (1-P)
INFINIT n = --------------------
d2
PROPORSI
N Z21-/2 P (1-P)
FINIT n = -------------------------------
(N-1) d2 + Z21-/2 P (1-P)
2 (Z1-/2 + Z1-) 2
1 POPULASI n = ----------------------
(0- a)2
KONTINYU 22 (Z1-/2 + Z1- )2
2 POPULASI n = -------------------------
(1- 2)2
{Z1-/2 P0 (1-P0) + Z1- Pa (1-Pa)}2
KOMPARASI 1 POPULASI n = ---------------------------------------------
(Pa- P0)2
{Z1-/2 2 P (1-P) + Z1-P1 (1-P1) + P2 (1-P2)}2
COHORT/CROSS
PROPORSI n = ----------------------------------------------------------
SECTIONAL (P1- P2)2
2 POPULASI {Z1-/2 2 P2 (1-P2) + Z1-P1 (1-P1) + P2 (1-P2)}2
CASE CONTROL n = ------------------------------------------------------------
(P1- P2)2
(Z1-/2 + Z1- ) 2

KORELASI KONTINYU n = ----------------------- + 3


0,5 ln [(1+r)/(1-r)]
Penelitian Eksperimental
 Rumus Federer (1955)
(t-1) (r-1)  15
t = banyak kelompok perlakuan
r = jumlah replikasi
 Tidak digunakan
 Faktor koreksi 1/(1-f) (berlaku juga
untuk penelitian Cohort)
BESAR SAMPEL UNTUK
PENELITIAN ESTIMASI ATAU UJI
HIPOTESIS (KOMPARASI)

S.K. Lwanga & S. Lemeshow


Estimasi 7.1
1 Populasi
7.1 & 7.2 Komparasi 7.2
KONTINYU
7 Estimasi 7.3
2 Populasi
7.3 & 7.4 Komparasi 7.4

JENIS DATA YANG


AKAN DIESTIMASI Simple RS 8.1
ATAU Populasi
DIKOMPARASIKAN Finit
8 Stratified RS 8.2

Estimasi 1.1 & 1.2


PROPORSI 1 Populasi
1-4 & 8 1 Komparasi 1.3a & 1.3b

Populasi Estimasi 2.1


Cross
Infinit
Sectional Komparasi 2.2
1-4 2

Case Estimasi 3.1


2 Populasi
Control Komparasi 3.2
2-4 3
Estimasi 4.1
Cohort
4 Komparasi 4.2

Anda mungkin juga menyukai