Anda di halaman 1dari 16

Kelompok 8

Media Visual Untuk Mata Pelajaran Kompetensi Keahlian


Administrasi Perkantoran

Andhika Putra │ Anti Pratiwi │ Egi Iriani │ Gelar Mahendra │ Nita Fatimah
Pengertian Media Pembelajaran
Visual

Menurut Fathurrohman (2007 : 67) mengungkapkan bahwa :


“media visual adalah media yang hanya mengandalkan indra penglihatan. Media
visual ini ada yang menampilkan gambar diam seperti film strip, slide foto, gambar
atau lukisan dan cetakan.Ada pula media visual yang menampilkan gambar atau
symbol yang bergerak seperti film bisu dan film kartun”.
Jenis Media Pembelajaran
Media Visual

Alat peraga yang digunakan dalam proses belajar yang bisa dinikmati lewat panca-indera mata.Media visual ( image atau
perumpamaan) memegang peran yang sangat penting dalam proses belajar. Media visual dapat memperlancar
pemahaman dan memperkuat ingatan. Visual dapat pula menumbuhkan minat siswa dan dapat memberikan hubungan
antara isi materi pelajaran dengan dunia nyata.
Tujuan Menggunakan Media Visual
Keterangan gambar harus
dicantumkan secara garis besar dan Dengan alat/media ini dijelaskan, baik
penggunaan warna harus realistik. dengan cara memperlambat maupun
mempercepat gerakan yang ditampilkan.

Mempermudah proses pembelajaran


di kelas.
Membantu konsentrasi siswa dalam
proses pembelajaran

Meningkatkan efisiensi proses


pembelajaran. Media visual harus bersifat fleksibel,
sehingga tidak menyulitkan peserta
didik dalam memahami materi

Menjaga relevansi antara materi


pelajaran dengan tujuan belajar. Penggunaan gambar untuk membedakan
dua konsep yang berbeda
Kekurangan dan Kelebihan Media Visual
Kelebihan Media Visual
Kekurangan Media Visual

• Analisa lebih tajam, dapat membuat orang benar-benar • Lambat dan kurang praktis
mengerti isi berita dengan analisa yang lebih mendalam dan • Visual yang terbatas, media ini hanya dapat memberikan
dapat membuat orang berfikir lebih spesifik visual berupa gambar yang mewakili isi berita
• Dapat mengatasi keterbatasan pengalaman yang dimiliki • Biaya produksi cukup mahal karena media cetak harus
oleh peserta didik menyetak dan mengirimkannya sebelum dapat dinikmati
• Media visual memungkinkan adanya interaksi antara peserta oleh masyarakat.
didik dengan lingkungan sekitarnya
• Dapat menanamkan konsep yang benar
• Dapat membangkitkan keinginan dan minat baru
• Dapat meningkatkan daya tarik dan perhatian siswa.
Langkah – langkah Membu
at Media
Siapkan sebuah sterofoam
01 sebagai alas yang akan
dipakai untuk ruangan
rapat Setelah itu gunting kertas
04 berbentuk pintu dan jendela
yang telah disiapkan, lalu
Siapkan duplek, potong dan tempelkan pada setiap sisi
02 sesuaikan dengan ukuran dinding ruangan rapat
sterofoam (ruangan rapat)

Siapkan sterofoam yang lain,


05 lalu potong menjadi bagian
Tempelkan duplek di bagian kecil ukuran 2x3cm
03 pinggir-pinggir sterofoam sebagai kursi (sebanyak 30
dan bentuk seperti dinding buah)
dari
ruangan rapat
Langkah – langkah Membu
at Media
Lalu lapisi potongan
06 sterofoam (kursi) dengan
kertas warna
Bedakan setiap benda yang
09 dilapisi dengan kertas warna,
agar mudah pada saat
Siapkan sterofoam yang lain, digunakan
07 lalu potong menjadi ukuran
10x5cm sebagai meja rapat
(sebanyak 10 buah)
Setelah semua telah
10 dilakukan maka, media
Lalu lapisi potongan layout rapat pun dapat
08 sterofoam (meja) dengan dipergunakan
kertas warna
Bahan dan RAB (Rancangan Anggaran Biaya)

1. Duplek (2) : Rp. 5.000


2. Sterofoam (3) : Rp. 6.000
3. Busa (1) : Rp. 2.000
4. Tempelan layout ruangan (2) : Rp. 2.000
5. Lem (2) : Rp. 6.000
6. Kertas warna (1) : Rp. 5.000
+
Total : Rp. 16.000
Alasan Memilih Media Visual
1 Media bersifat konkrit, lebih realistis
dibandinakan dengan media verbal atau non
verbal sehingga lebih memudahkan dalam
pengaplikasiannyam ipsum dolor
Success
2 Media visual yang menarik dapat
mempercepat daya serap peserta didik dalam
memahami pelajaran yang disampaikan

3 Media visual dapat mengatasi keterbatasan


pengalaman yang dimiliki oleh para
peserta didik dan dapat melampaui
batasan ruang kelas. .

4 Dapat menciptakan sesuatu yang variatif


dan tidak membosankan bagi peserta
didik

5 Penggunaannya praktis
Thank you
SOAL

1. PT AZ TECH pada tanggal


27 Desember akan melakukan
pertemuan rapat direksi, maka
layout yang cocok adalah ....
2. Pada hari Rabu PT. Surya akan mengadakan pertemuan berskala
besar dan dengan jumlah orang yang cukup banyak, maka layout yang
cocok untuk melakukan pertemuan tersebut adalah....
3. PT Zana akan mengadakan pertemuan
direksi/ komite yang mengharuskan pembahasan yang
mendalam, maka layout yang cocok
adalah ....
4. PT Citra akan melakukan pertemuan dimana setiap
kelompok akan memberikan perwakilan untuk
presentasi, maka layout yang cocok adalah...
5. PT Linggar akan melakukan pertemuan
dengan jumlah peserta 50 orang, maka layout
yang cocok adalah....
Jawaban

1. Jenis Letter U 2. Jenis Workshop 3. Jenis Inti

4. Jenis Berongga 5. Jenis Workshop

Anda mungkin juga menyukai