Anda di halaman 1dari 20

Dra. Hj. Siti Latifah, M.

Pd
Madrasah Aliyah Negeri 2 Bandar Lampung
Kompetensi
1. Memahami strategi menggunakan buku guru dan
buku siswa untuk kegiatan pembelajaran
2. Menganalisis kesesuaian isi buku guru dan buku siswa
dengan tuntutan SKL, KI, dan KD
3. Menganalisis buku guru dan buku siswa dilihat dari
aspek kecukupan dan kedalaman materi, serta
keterkaitannya dengan tema dan jaringan tema.
4. Menganalisis kesesuaian buku guru dan buku siswa
dengan konsep pendekatan scientific dan penilaian
autentik.
5. Menganalisis tindak lanjut dari hasil analisis.

2
Tujuan
 Mendeskripsikan strategi penggunaan buku guru dan
buku siswa untuk kegiatan pembelajaran.
 Mendeskripsikan kesesuaian isi buku guru dan buku
siswa dengan tuntutan SKL, KI, dan KD.
 Mendeskripsikan kecukupan dan kedalaman materi
buku guru dan buku siswa serta keterkaitannya
dengan tema dan jaringan tema.
 Mendeskripsikan kesesuaian isi buku guru dan buku
siswa dengan konsep pendekatan scientific dan
penilaian autentik.
 Merencanakan tindak lanjut dari hasil analisis.

3
Panduan
1. Bagilah peserta menjadi kelompok yang terdiri dari 3 orang. Tiap
kelompok menganalisis 3 sub tema.
2. Pelajari format Analisis Buku Guru dan format Analisis Buku Siswa!
3. Siapkan SKL, KI dan KD!
4. Cermatilah buku guru dan buku siswa!
5. Lakukanlah analisis terhadap buku tersebut dengan menggunakan
format yang tersedia!
6. Berikan tanda centang () jika sudah sesuai dan tanda silang (x) jika
belum sesuai!
7. Berdasarkan hasil analisis, tuliskan tindak lanjut hasil analisis sebagai
berikut:
 Jika sesuai dengan kebutuhan, buku bisa digunakan dalam pembelajaran.
 Jika kurang/tidak sesuai, Anda disarankan untuk memberikan rekomendasi
tindak lanjut yang harus dikerjakan guru sebagai pengguna buku tersebut.

4
Format Analisis Buku Guru
LEMBAR KERJA ANALISIS BUKU GURU
Judul buku : ......................................................................................
Kelas : .....................................................................................
Jenjang : ......................................................................................
Tema/Sub : ......................................................................................

HASIL ANALISIS TINDAK LANJUT HASIL


NO. ASPEK YANG DIANALISIS
PB I PB 2 PB 3 PB 4 PB 5 ANALISIS
1. Kesesuaian dengan SKL
2. Kesesuaian dengan KI
3. Kesesuaian dengan KD
4. Kecukupan materi ditinjau dari:
a. cakupan konsep/materi esensial;
b. alokasi waktu.

5. Kedalaman materi pengayaan ditinjau


dari:
a. Pola pikir keilmuan; dan
b. Karakteristik siswa
6. Informasi pembelajaran sesuai Standar
Proses
7. Informasi keterpaduan: Penerapan model
pembelajaran tematik terpadu

8. Informasi tentang penerapan pendekatan


scientific
9. Instrumen penilaian autentik dan bahan
remedial teaching

5
Format Analisis Buku Siswa
LEMBAR KERJA ANALISIS BUKU SISWA
Judul buku : ......................................................................................
Kelas : .....................................................................................
Jenjang : ......................................................................................
Tema/Sub : ......................................................................................

HASIL ANALISIS TINDAK LANJUT HASIL


No. Aspek yang Dianalisis
PB I PB 2 PB 3 PB 4 PB 5 ANALISIS
1. Kesesuaian dengan SKL
2. Kesesuaian dengan KI
3. Kesesuaian dengan KD
4. Kesesuaian materi dengan tema

5. Kecukupan materi ditinjau dari:


a. cakupan konsep/materi esensial;
b. alokasi waktu.

6. Kedalaman materi ditinjau dari:


a. Pola pikir keilmuan; dan
b. Karakteristik siswa

7. Keterpaduan berbagai mata pelajaran

8. Penerapan Pendekatan Scientific

9. Penilaian Autentik yang Tersedia dalam


Buku Siswa
10. Kolom interaksi antara guru dengan
orangtua

6
Langkah-langkah dan Rubrik Penilaian
• Cermati format penilaian analisis buku guru atau buku siswa serta
hasil analisis peserta yang akan dinilai

• Berikan nilai pada setiap komponen sesuai dengan penilaian Anda


terhadap hasil analisis menggunakan rentang nilai sebagai berikut

PERINGKAT NILAI KRITERIA


Hasil analisis tepat, tindak lanjut logis dan bisa
Amat Baik ( A) 90 < A ≤ 100
dilaksanakan
Baik (B) 75 < B < 90 Hasil analisis tepat, tindak lanjut kurang logis

Cukup (C) 60 < C < 75 Hasil analisis kurang tepat, tindak lanjut logis

Kurang (K) < 60 Hasil analisis kurang tepat, tindak lanjut tidak logis

7
Judul buku : Ekonomi untuk Guru
Kelas/ Jenjang : X/ SMA
Tema/ topik :
Standar Kompetensi Lulusan

SIKAP  Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap


 Orang yang beriman, berakhlak mulia, percaya diri, dan
bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam
 Serta dalam menempatkan dirinya sebagai cerminan
bangsa dalam pergaulan dunia

KETERAMPILAN  Memiliki kemampuan pikir dan tindak yang efektif dan


kreatif dalam ranah abstrak dan konkret
 Terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di
sekolah sesuai dengan bakat, minat, dan kemampuannya.

PENGETAHUAN  Memiliki pengetahuan Prosedural dan metakognitif dalam


ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, humaniora,
dengan wawasan kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban
 Terkait penyebab fenomena dan kejadian yang tampak mata
yang mencakup penyebab, alternatif solusi, kendala dan
solusi akhir

10
Standar Kompetensi Lulusan
DOMAIN ELEMEN SD SMP SMA-SMK
Menerima + Menjalankan + Menghargai + Menghayati +
Proses
Mengamalkan
BERIMAN, BERAKHLAK MULIA (JUJUR, DISIPLIN, TANGGUNG
Individu JAWAB, PEDULI, SANTUN), RASA INGIN TAHU, ESTETIKA,
SIKAP PERCAYA DIRI, MOTIVASI INTERNAL
TOLERANSI, GOTONG ROYONG, KERJASAMA, DAN
Sosial
MUSYAWARAH
POLA HIDUP SEHAT, RAMAH LINGKUNGAN, PATRIOTIK, DAN
Alam
CINTA PERDAMAIAN
Mengamati + Menanya + Mencoba + Mengolah + Menyaji + Menalar +
Proses
Mencipta
MEMBACA, MENULIS, MENGHITUNG, MENGGAMBAR,
KETERAMPILAN Abstrak
MENGARANG
MENGGUNAKAN, MENGURAI, MERANGKAI, MEMODIFIKASI,
Konkret
MEMBUAT, MENCIPTA
Mengetahui + Memahami + Menerapkan + Menganalisa +
Proses
Mengevaluasi
PENGETAHUAN
Obyek ILMU PENGETAHUAN, TEKNOLOGI, SENI, DAN BUDAYA
Subyek MANUSIA, BANGSA, NEGARA, TANAH AIR, DAN DUNIA 11
Standar Kompetensi Lulusan
DOMAIN SD SMP SMA-SMK
Menerima + Menjalankan + Menghargai + Menghayati +
Mengamalkan

SIKAP PRIBADI YANG BERIMAN, BERAKHLAK MULIA, PERCAYA DIRI,


DAN BERTANGGUNG JAWAB DALAM BERINTERAKSI SECARA
EFEKTIF DENGAN LINGKUNGAN SOSIAL, ALAM SEKITAR, SERTA
DUNIA DAN PERADABANNYA
Mengamati + Menanya + Mencoba + Mengolah + Menyaji + Menalar
+ Mencipta
KETERAMPILAN
PRIBADI YANG BERKEMAMPUAN PIKIR DAN TINDAK YANG
EFEKTIF DAN KREATIF DALAM RANAH ABSTRAK DAN KONKRET
Mengetahui + Memahami + Menerapkan + Menganalisa +
Mengevaluasi
PENGETAHUAN PRIBADI YANG MENGUASAI ILMU PENGETAHUAN, TEKNOLOGI,
SENI, BUDAYA DAN BERWAWASAN KEMANUSIAAN,
KEBANGSAAN, KENEGARAAN, DAN PERADABAN
12
STANDAR KOMPETENSI LULUSAN – DOMAIN SIKAP

SD SMP SMA/SMK DIKTI-SARJANA


Memiliki perilaku Memiliki perilaku Memiliki perilaku Memiliki perilaku yang
yang mencerminkan yang yang mencerminkan mencerminkan sikap
sikap mencerminkan sikap
sikap
Orang beriman, Orang beriman, Orang beriman, Orang beriman,
berakhlak mulia, berakhlak mulia, berakhlak mulia, berakhlak mulia, mandiri,
percaya diri, dan percaya diri, dan percaya diri, dan kreatif, bertanggung
bertanggung jawab bertanggung jawab bertanggung jawab jawab , berbudaya, dan
dalam berinteraksi dalam berinteraksi dalam berinteraksi berinteraksi secara efektif
secara efektif dengan secara efektif secara efektif dengan lingkungan sosial
lingkungan sosial dan dengan lingkungan dengan lingkungan dan alam
alam sosial dan alam sosial dan alam
Di sekitar rumah, Dalam jangkauan Serta dalam Serta berkontribusi aktif
sekolah, dan tempat pergaulan dan menempatkan dalam kehidupan
bermain keberadaannya dirinya sebagai berbangsa dan bernegara
cerminan bangsa termasuk berperan dalam
dalam pergaulan pergaulan dunia dengan
dunia menjunjung tinggi
penegakan hukum
13
STANDAR KOMPETENSI LULUSAN – DOMAIN KETERAMPILAN

SD SMP SMA/SMK DIKTI-SARJANA


Memiliki Memiliki Memiliki Memiliki
kemampuan pikir kemampuan pikir kemampuan pikir kemampuan pikir
dan tindak yang dan tindak yang dan tindak yang dan tindak yang
efektif dan kreatif efektif dan kreatif efektif dan kreatif efektif, kreatif dan
dalam ranah abstrak dalam ranah abstrak dalam ranah abstrak inovatif dalam ranah
dan konkret dan konkret dan konkret abstrak dan konkret
Terkait dengan yang Terkait dengan yang Terkait dengan Terkait dengan
ditugaskan dipelajari di sekolah pengembangan dari pengembangan dir
kepadanya. yang dipelajarinya di sesuai dengan
sekolah bakat, minat, dan
kemampuannya.
(Sesuai dengan apa (Sesuai dengan yang (Dari berbagai Serta mampu
yang dipelajari di dipelajari di sekolah sumber berbeda memberikan
sekolah yang dan dari berbagai dalam informasi dan petunjuk dalam
ditugaskan sumber lainnya yang sudut pandang/teori memilih berbagai
kepadanya.) sama dalam sudut yang dipelajarinya di alternatif solusi
pandang /teori) sekolah, masyarakat, secara mandiri dan/
dan belajar mandiri) atau kelompok
14
STANDAR KOMPETENSI LULUSAN – DOMAIN PENGETAHUAN

SD SMP SMA/SMK DIKTI-SARJANA


Memiliki Memiliki Memiliki Memiliki
pengetahuan pengetahuan pengetahuan pengetahuan
Faktual dan Faktual, konseptual Prosedural dan Prosedural dan
konseptual dalam dan prosedural metakognitif dalam metakognitif dalam
dalam
Ilmu pengetahuan, Ilmu pengetahuan, Ilmu pengetahuan, Konsep teoritis
teknologi, seni, teknologi, seni, teknologi, seni, bidang pengetahuan
budaya, humaniora, budaya, humaniora, budaya, humaniora, tertentu secara
dengan wawasan dengan wawasan dengan wawasan umum dan khusus
kebangsaan, kebangsaan, kebangsaan, serta mendalam
kenegaraan, dan kenegaraan, dan kenegaraan, dan dengan wawasan
peradaban peradaban peradaban kebangsaan,
kenegaraan, dan
peradaban
Terkait fenomena Terkait fenomena Terkait penyebab Terkait dg fenomena
dan kejadian di dan kejadian yang fenomena dan dan kejadian yang
lingkungan rumah, tampak mata kejadian mencakup penyebab,
sekolah, dan tempat alternatif solusi,
bermain kendala dan solusi
akhir 15
Langkah-Langkah Pembelajaran dengan Pendekatan Ilmiah

 Proses pembelajaran menyentuh tiga ranah, yaitu sikap,


pengetahuan, dan keterampilan

16
Langkah-Langkah Pembelajaran dengan Pendekatan Ilmiah

 Ranah sikap menggamit transformasi substansi atau materi ajar


agar peserta didik “tahu mengapa.”
 Ranah keterampilan menggamit transformasi substansi atau
materi ajar agar peserta didik “tahu bagaimana”.
 Ranah pengetahuan menggamit transformasi substansi atau
materi ajar agar peserta didik “tahu apa.”
 Hasil akhirnya adalah peningkatan dan keseimbangan antara
kemampuan untuk menjadi manusia yang baik (soft skills) dan
manusia yang memiliki kecakapan dan pengetahuan untuk hidup
secara layak (hard skills) dari peserta didik yang meliputi aspek
kompetensi sikap, keterampilan, dan pengetahuan

17
Langkah-Langkah Pembelajaran dengan
Pendekatan Ilmiah
 Kurikulum 2013 menekankan pada dimensi pedagogik
modern dalam pembelajaran, yaitu menggunakan
pendekatan ilmiah
 Pendekatan ilmiah (scientific appoach) dalam
pembelajaran sebagaimana dimaksud meliputi
mengamati, menanya, mencoba, mengolah,
menyajikan, menyimpulkan, dan mencipta untuk
semua mata pelajaran

18
Langkah-Langkah Pembelajaran

Experimen- Networking
Observing Questioning Associating
ting (membentuk
(mengamati) (menanya) (menalar)
(mencoba) Jejaring)

Pendekatan ilmiah dalam pembelajaran

19
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai