Anda di halaman 1dari 17

PENDIDIKAN KEPERAWATAN

BERKELANJUTAN
KEPERAWATAN DIALISIS

BIDANG DIKLAT PP IPDI


NIKEN D CAHYANINGSIH
PERMENKES RI NO.812/MENKES/PER/VII/2010
Latar
Belakang UU NO.38 2014 TENTANG KEPERAWATAN

PKB PPNI 2016

IPDI SEBAGAI SEMINAT PPNI

BERMUNCULANNYA PERMINTAAN SKP PPNI TERKAIT PELATIHAN


KEGIATAN ILMIAH LAIN PADA PERAWAT DIALISIS
SERTIFIKASI / AKREDITASI

PENATAAN DIKLAT DIALISIS


Ketentuan Umum PKB Perawat
Indonesia
• Registrasi & Re-registrasi
• Sertifikasi
• Lisensi
• Akreditasi
• Pengakuan pd lembaga & program pelatihan 
telah memenuhi standar PPNI
• Dilakukan oleh DPP PPNI & Ikatan / himpunan
• Monitoring evaluasi oleh DPW PPNI
Pengertian PKB

proses pengembangan keprofesian dgn berbagai kegiatan

dalam kapasitasnya sebagai perawat praktisi, guna

mempertahankan dan meningkatkan profesionalismenya

sebagai seorang perawat sesuai standar kompetensi yang

ditetapkan.
TUJUAN PKB PERAWAT INDONESIA

Meningkatkan kemampuan
profesional perawat sesuai
standar kompetensi

Peningkatan mutu pelayanan


keperawatan
Bentuk PKB perawat Indonesia

20% (5 SKP) • Kegiatan praktik Profesional

40% (10 • Kegiatan Ilmiah


SKP)
20% (5 SKP) • Pengembangan ilmu pengetahuan

20% (5 SKP) • Pengabdian masyarakat


Satuan Kredit Profesi (SKP)
• Bukti kegiatan pengembangan keprofesian perawat
• Hanya dikeluarkan oleh DPP PPNI dan DPW PPNI
Propinsi
• SKP DPP PPNI : sertifikat keahlian & kehadiran
ditingkat internasional & nasional (> 3 propinsi)
• SKP DPW PPNI Propinsi: sertifikat kehadiran tingkat
lokal (1 – 2 prop)
• Kredit sebanyak 25 SKP dalam 5 tahun
SKP Pelatihan PPNI
• Pemberian SKP Pelatihan oleh DPP PPNI berupa
sertifikat pelatihan
• Sertifikat keahlian tertentu (kekhususan)
• Dikeluarkan oleh DPP PPNI bersama
Ikatan/himpunan atau badan diklat DPP PPNI
setelah melalui evaluasi/asesmen tingkat nasional
• Evaluasi dilakukan oleh ikatan/himpunan pusat
atau badan diklat DPP PPNI
• di tanda tangani oleh ketua umum DPP PPNI &
ketua ikatan
Persyaratan PKB
• Narasumber : Sertifikat TOT
• Pelaksana kegiatan : PPNI / Ikatan-
himpunan
• Akreditasi program pelatihan
• Evaluasi kurikulum,
• GBPP
• RBPP
Permintaan SKP dalam pelatihan
dialisis
Penyelenggara pelatihan

PPNI

Ikatan/himpunan memberikan rekomendasi


SKP

SERTIFIKASI
FOTO
FOTO
KONDISI SAAT INI
• Banyak pelatihan dialisis di selenggarakan di
berbagai RS / lembaga dengan struktur program,
kurikulum, penyelenggaraan yang beragam belum
terstandar
• Sertifikat yang diberikan : SERTIFIKAT PELATIHAN /
KEHADIRAN
• Sertifikat kompetensi dari organisasi profesi???
• Kurikulum mengacu kepada kurikulum PERNEFRI
(belum ada acuan lain)
Tindak Lanjut Bidang Diklat

Merancang
pelatihan
Merancang dialisis update
Pelatihan TOT
Membuat dialisis
standar
Membuat kurikulum
standar dialisis update
Membuat kurikulum
standar pelatihan basic
kompetensi
perawat dialisis

Anda mungkin juga menyukai