Anda di halaman 1dari 1

HIPOTIROID

Goal terapi
Fitria Amalia Sukma (1908020053)
• Menurunkan kadar TSH sampai kurang 1 m UI/L
Kasus

Seorang ibu membawa anaknya yang bernama Ocha berusia 4 tahun


• Menormalkan kadar T4 darah
ke Rumah Sakit X. Dengan berbekal Surat Keterangan Tidak
Terapi Farmakologi
Mampu, anak tersebut dibawa ke Rumah Sakit dengan keluhan tidak
bisa berbicara. Komunikasi anak ini hanya dengan bahasa isyarat. Levothyroxine dosis awal 72,5 mcg sekali sehari
Anak terlihat lebih banyak diam dan pasif. Ocha baru bisa berjalan
Terapi Non Farmakoligi
setelah berumur 3 tahun. Selama ini Ocha sering sakit-sakitan namun
hanya diobati dengan ramuan tradisional buatan ibunya. Ocha • Menghentikan konsumsi makanan yang bersifat
menyukai mie instan yang tidak dimasak, singkong dan oseng kubis. goitrogenik dalam hal ini singkong dan kubis
Ibunya memasak dengan memakai garam tanpa merk yang dibeli • Mengkonsumsi garam beriodium
kiloan dipasar tradisional setempat. Pada pemeriksaan fisik dijumpai
keringat dingin diseluruh tubuh, kesadaran compos mentis TB 87cm, • Menghentikan mengkonsumsi mie instan terutama yang
BB 14,5kg suhu 36,7⁰C. Pada leher dijumpai benjolan dibagian tidak di masak
kanan sebesar 0,5-1 cm, kenyal, tidak terfiksasi, dan tidak nyeri. Monitoring dan Evaluasi
Pemeriksaan Laboratorium menunjukkan kadar TSH 7ml U/l , Kadar
• Monitoring kadar TSH dan T 4 setiap 6 minggu sampai
T₄ bebas 0,1 ng/dl.
tercapai keadaan eutiroid
Assessment
• Monitoring pertumbuhan dan perkembangan anak karena
Indikasi tanpa terapi pada anak dengan hipotiroid akan mengalami gangguan
pada pertumbuhan dan perkembengannya
• Monitoring berat badan anak karena pada hipotiroid

Anda mungkin juga menyukai