Anda di halaman 1dari 4

ACHMAD FUGART

BAB 5
Harmoni Keberagaman Masyarakat Indonesia

A. Makna Harmoni dalam Keberagaman Sosial Budaya, Ekonomi, dan


Gender dalam bhinneka Tunggal Ika
1. Harmoni dalam keberagaman Sosial Budaya
Kehidupan masyarakat indonesia berasal dari latar belakang yang
beragama suku, budaya, agama, tradisi, pendidikan, ekonomi, dan sebagainya
merupakan kodrat yang harus diterima masyarakat indonesia.
Keberagaman sosial dalam masyarakat indonesia melahirkan bermacam
macam status sosial, mata pencarian, serta kedudukan dan jabatan dalam
masyarakat.
kekayaan masyarakat indonesia juga tampak dari keberagaman budaya
daerahnya yang memiliki ciiri khas masing masing. Berupa alat musik
tradisional, pakaian adat, bahasa daerah makanan tradisional Dan lain lain
• 2. Harmoni dalam Keberagaman Ekonomi pada Masyarakat
Keadaan masyarakat yang mengalmi kemiskinan serta tidak mampu
memenuhi kebutuhan hidupnya.
merupakan akibat berkurangnya pendapatan masyarakat. Maka, mereka
mengalami penurunan daya beli barang barang kebutuhan pokok.
perlu ada upaya membantu kehidupan mereka untuk dapat meningkatkan
penghidupannya yang lebih baik. Hal itu dapat dapat dilakukan dengan
melakukan pemberdayaan ekonomi masyarakat lainya, sehingga akan tercipta
pula harmoni dari keberagaman ekonomi masyarakat.

Anda mungkin juga menyukai