Anda di halaman 1dari 1

SINTESIS NANO-LiMnPO4 DARI PREKURSOR BATANG Li3PO4 SECARA SOLVOTERMAL

Anggun Duwi Hapsari, Bagaskoro Pranata Hardi, Rika Meilani, Rima Indriyana, dan Wihda Zuhara
Sebelas Maret University, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Chemistry Department, Jl. Ir. Sutami No 36A, Kentingan, Jebres, Surakarta, 57126, Indonesia

Email: rikameilani01@gmail.com

INTRODUCTION
LiMnPO₄ (LMP) banyak digunakan sebagai bahan katoda pada baterai ion litium yang cukup diunggulkan karena kepadatan energinya yang tinggi yaitu sebesar 701 W h kg-1 yang
lebih besar dari LiFePO₄ yang memiliki kepadatan energi sebesar 538 W h kg-1. Rendahnya voltase dari LiMnPO₄ menyebabkan elektrolit stabil dengan berbasis ester secara
komersial, yang pembuatannya lebih sederhana dibandingkan dengan LiCoPO₄ dan LiNiPO₄ dengan potensial yang lebih tinggi. Kinerja elektrokimia LMP dapat digunakan dengan
mengurangi ukuran partikel dari 270 nm menjadi 140 nm dengan sistem kerja nanopartikel. Sintesis LiMnPO₄ dapat menggunakan metode solvotermal yang memiliki keunggulan
dibandingkan metode lain termasuk kesederhanaan, waktu reaksi pendek, suhu reaksi ringan, dan kristalinitas yang baik dengan kemurnian tinggi. MnPO₄.H₂O dapat digunakan
sebagai prekursor dalam reaksi keadaan padat dengan sumber Li yang memberikan metode alternatif untuk mensintesis bahan LMP.

METHODOLOGY
Sintesis Ilustrasi Proses Reaksi dan Transformasi Morfologi Mekanisme Reaksi
Produk

Pengujian
Elektrokima

RESULT
SEM (Preparasi Li3PO4 dengan Variasi XRD Pengaruh Waktu Parameter sel unit LMP pada pH yang
PEG600:H₂O) Reaksi terhadap pH berbeda

TEM

Perbandingan kinerja material nano karbon bercoating LMP pada: nilai


pH (a) 4,99, (b) 6,46; (c) perbandingan kinerja laju1 C.

Hasil TEM dan XRD sampel (a) Li3PO4 nanorods; (b)-(e)


campuran larutan LiOH dan H3PO4 dalam PEG600 yang
ditambahkan larutan MnSO4; (f)-(h) campuran larutan MnSO4
dan H3PO4 dalam PEG600 yang ditambahkan larutan LiOH.
Sampel (b) dan (f) dilakukan preparasi sampel dengan
solvotermal pada suhu kamar, sampel lain dilakukan pada
suhu 180 oC dengan waktu yang berbeda: (c) dan (g) 30 min,
(d) 45 min, (e) dan (h) 1 h. Volume rasio PEG600 : H2O adalah
3 : 5, [LMP] = 0.1 M.

CONCLUSION
Morfologi prekursor Li3PO4 sangat bergantung pada rasio volume PEG600 : H2O dan Li3PO4 nanorods memainkan peranan penting dalam sintesis nano-LMP melalui metode
solvotermal. Mekanisme berdasarkan hasil XRD dan TEM. Waktu reaksi yang terlalu pendek atau terlalu lama akan menyebabkan kurangnya kapasitas charge-discharge. Nilai pH
yang tepat merupakan faktor penting lainnya untuk meningkatkan kapasitas charge-discharge produk, karena sangat mempengaruhi parameter unit sel produk. Disarankan bahwa
produk LMP dengan ukuran yang lebih kecil dan volume sel yang lebih besar dengan parameter partikel kisi di sepanjang sumbu-b yang lebih besar akan menghasilkan koefisien
difusi ion lithium yang lebih tinggi.

REFERENCE
Yang, S.L., Ma, R.G., Hu, M.J., Xi, L.J., Luab, Z.G., dan Chung, C.Y. 2012. Solvothermal Synthesis of Nano-LiMnPO4 from Li3PO4 Rod-like Precursor: Reaction Mechanism and
Electrochemical Properties. Journal of Materials Chemistry, 22:25402–25408.

Anda mungkin juga menyukai