Anda di halaman 1dari 12

LAPORAN PENELITIAN TINDAKAN KELAS

(PTK)

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS TEKS


PROSEDUR MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN
PROBLEM BASED LEARNING (PBL) PADA SISWA KELAS XI TKR 1
SMK NEGERI 1 PARINDU
TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Oleh:
Romy Tri Kurniawan, S.S.
NIP. 19841009 200902 1 006
LATAR BELAKANG

Pembelajaran menulis teks prosedur merupakan


satu di antara Kompetensi Dasar (KD) yang harus
dicapai oleh siswa secara maksimal. Bila
dibandingkan dengan teks yang lain, teks prosedur
Mengapa menulis teks memiliki peran yang penting dalam pengembangan
prosedur? kemampuan menulis siswa karena setiap kegiatan
baik itu merancang maupun memperbaiki
kendaraan, selalu ada langkah-langkah kegiatan yang
dilakukan untuk mencapai tujuan perancangan
maupun perbaikan kendaraan tersebut.
LATAR BELAKANG
Berdasarkan hasil pra-survei di SMK N 1 Parindu, peneliti
menemukan beberapa hal yang memengaruhi hasil belajar siswa
sebagai berikut.

 Siswa kurang aktif dalam proses pembelajaran bahasa


Indonesia, di mana rasa ingin tahu pada diri siswa masih kurang
dan malu untuk bertanya.

Mengapa kelas
 Siswa kurang terlibat langsung dalam proses pembelajaran
XI TKR 1? sehingga siswa kurang menguasai materi.

 Kemampuan dasar menulis siswa yang masih sangat kurang


seperti penggunaan ejaan, diksi, dan kalimat.

 Hasil belajar siswa kelas XI TKR 1 masih rendah, yaitu rata-rata


nilai yang diperoleh adalah 66,03, sedangkan, nilai KKM untuk
pelajaran bahasa Indonesia adalah 70 dan siswa yang mendapat
nilai di bawah 70 dinyatakan belum tuntas.
LATAR BELAKANG

Problem Based Learning merupakan sebuah


pendekatan pembelajaran yang menyajikan
Mengapa menggunakan masalah kontekstual sehingga merangsang
model pembelajaran peserta didik untuk belajar dan berpikir.
Problem based learning Siswa dirangsang untuk mempelajari masalah
(PBL)? tersebut berdasarkan pengetahuan dan
pengalaman baru. Proses pembelajaran ini
mendorong peserta didik untuk lebih aktif
terlibat dalam materi pembelajaran dan
mengembangkan ketrampilan berpikir kritis.
1. Bagaimanakah proses 2. Apakah terdapat peningkatan hasil
pembelajaran menulis teks belajar menulis teks prosedur
prosedur menggunakan model dengan menggunakan model
problem based learning di kelas problem based learning pada siswa
XI TKR 1 Sekolah Menengah kelas XI TKR 1 Sekolah Menengah
Kejuruan Negeri 1 Parindu Tahun Kejuruan Negeri 1 Parindu Tahun
Pelajaran 2018/2019? Pelajaran 2018/2019?
TUJUAN PENELITIAN

Mengetahui proses pembelajaran menulis teks prosedur


menggunakan model pembelajaran problem based learning
pada siswa kelas XI TKR 1 Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1
Parindu Tahun Pelajaran 2018/2019.

Mengetahui peningkatan hasil menulis teks prosedur setelah


menggunakan model pembelajaran problem based learning
pada siswa kelas XI TKR 1 Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1
Parindu Tahun Pelajaran 2018/2019.
Kajian Teori
1. Pengertian pembelajaran menulis (Teori menurut Abidin, Semi, dan Tarigan)

2. Ejaan (PUEBI)

3. Diksi (Teori menurut Keraf, Arifin dan Tasai)

4. Teks Prosedur (Teori menurut Sudirman, Endah dan Kosasih)

5. Model Pembelajaan problem based learning (pbl) (Teori menurut Dewey dan
Abidin)
Kerangka Berfikir
 Berdasarkan pengamatan di
kelas XI TKR 1 hasil belajar Hipotesis Tindakan
Bahasa Indonesia belum
mencapai KKM, keaktifan siswa  Berdasarkan paparan latar
dalam pembelajaran Bahasa belakang, maka hipotesis
Indonesia masih rendah. tindakan yang diajukan peneliti
adalah pembelajaran
menggunakan model
pembelajaran problem based
learning dapat meningkatkan
hasil belajar pada materi
menulis teks prosedur siswa
kelas XI TKR 1 Sekolah
Menengah Kejuruan Negeri 1
Parindu tahun pelajaran
2018/2019
METODOLOGI PENELITIAN
Metode penelitian Metode deskriptif kualitatif, metode ini akan
digunakan untuk menjelaskan tentang peningkatan
kemampuan menulis teks prosedur menggunakan
model pembelajaran Problem Based Learning pada
siswa kelas XI TKR 1 SMK N 1 Parindu tahun ajaran
2018/2019. Dalam mendeskripsikan permasalahan
yang diteliti, digunakan rancangan penelitian
dengan mengumpulkan data menggunakan tes dan
analisis data.

Bentuk penelitian yang digunakan adalah Penelitian


Bentuk penelitian Tindakan Kelas (PTK)
METODOLGI PENELITIAN
• Penelitian tindakan kelas ini
Tempat dilaksanakan di SMK N 1 Parindu yang
terletak di jalan Merdeka, Pusat Damai,
penelitian Kec. Parindu, Kab. Sanggau

Waktu • Penelitian tindakan kelas ini


dilaksanakan pada bulan Juli semester
penelitian ganjil tahun pelajaran 2018/2019

Subjek • Subjek penelitiannya adalah siswa kelas


XI TKR 1 di SMK N 1 Parindu tahun
penelitian pelajaran 2018/2019
METODOLOGI PENELITIAN

TEKNIK PENGUMPUL DATA ALAT PENGUMPUL DATA


• Teknik Observasi Langsung  Lembar kerja siswa
• Teknik Pengukuran/Tes  Lembar observasi
• Teknik Dokumentasi  Dokumentasi
SEKIAN DAN TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai