Anda di halaman 1dari 9

Penyakit atau Cedera

Akibat Kecelakaan Kerja


pada Perawat
KELOMPOK 2 K3
Penyakit akibat kerja
di tempat kerja
kesehatan
Penyakit akibat kerja adalah penyakit
yang disebabkan oleh pekerjaan, alat
kerja, bahan, proses, maupun lingkungan
kerja. Dengan demikian, penyakit akibat
kerja merupakan penyakit yang antifisual
atau man made disease.

2
PENYEBAB DAN PENCEGAHAN PENYAKIT
AKIBAT KERJA
a. Faktor Biologis, meliputi agen infeksius seperti bakteri, virus, jamur, dll. lingkungan
kerja pada pelayanan kesehatan favorable bagi berkembang biaknya strain kuman
yang resisten, terutama kuman-kuman pyogenic, colli, bacilli, dan staphylococci yang
bersumber dari pasien, benda-benda terkontaminasi, dan udara.
b. Faktor Kimia, meliputi bahan kimia dalam bentuk debu, uap, gas, larutan, kabut yang
ada di tempat kerja.
c. Faktor Ergonomi, meliputi desain tempat kerja, beban kerja, dan lain-lain.
d. Faktor fisik, seperti kebisingan, pencahayaan yang kurang, suhu dan kelembapan yang
tinggi, kebakaran akibat lingkungan sekitar, radiasi.
e. Faktor Psikososial, seperti pelayanan kesehatan sering kali bersifat emergency dan
menyangkut hidup mati seseorang (mengakibatkan stress), pekerjaan pada unit-unit
tertentu yang sangat monoton, dll.

3
KECELAKAAN KERJA
DI TEMPAT KERJA
KESEHATAN
Kecelakaan adalah kejadian tidak terduga
yang disebabkan oleh tindakan tidak
aman, dan kondisi tidak aman. (Heinrich,
1930)

Tindakan tidak aman adalah tindakan


yang dapat menyebabkan terjadinya
kecelakaan kerja, yang disebabkan oleh
berbagai hal seperti tidak menggunakan
APD, tidak mengikuti prosedur kerja,
tidak mengikuti peraturan keselamatan
kerja, dan tidak hati-hati.

4
FAKTOR PENYEBAB KECELAKAAN KERJA

FAKTOR SUMBER BAHAYA DAN


FAKTOR MANUSIA FAKTOR MATERIAL
FAKTOR YANG DIHADAPAI
Perbuatan berbahaya, misalnya karena metode kerja yang
Memiliki sifat dalam
Dipengaruhi oleh pengetahuan, salah, kecapekan, sikap kerja yang tidak sesuai, dll.
memunculkan kesehatan atau
keterampilan dan sikap
keselamatan pekerja. Selain itu, setiap kecelakaan kerja selalu diartikan sebagai
kejadian yang tidak dapat diduga, yang diramalkan terjadi
akibat perbuatan dan kondisi untuk kerja tidak memenuhi
syarat. 5
Teori Penyebab Kecelakaan kerja

Teori domino Teori Bird & Lofus Teori Swiss Cheese

Teori ini diperkenalkan oleh Kecelakaan terjadi


H.W. Heinrich pada tahun Kunci keajaiban masih tetap ketika terjadi
1931. Menurutnya 8% sama seperti yang dikaakan kegagalan interaksi
kecelakaan disebabkan oleh oleh Henrich yaitu adanya pada setiap
perubahan, 10% disebabkan tindakan dan kondisi tidak komponen yang
oleh kondisi dan 2% oleh aman. terlibat dalam suatu
takdir tuhan. sistem produksi.

6
KLASIFIKASI CEDERA AKIBAT KECELAKAAN KERJA

Pengertian cidera berdasarkan Heinrich, et al. (1980) adalah patah, retak,


cabikan, dan sebagainya yang diakibatkan oleh kecelakaan.

Tujuan untuk menganalisa cidera atau sakit yang mengenai anggota tubuh yang
spesifik adalah untuk membantu dalam mengembangkan program untuk
mencegah terjadinya cidera akibat kecelakaan.

Pengelompokan jenis cidera dan keparahannya :

CIDERA YANG MENYEBABKAN


CIDERA FATAL
KEHILANGAN HARI KERJA

CIDERA YANG
CIDERA DIRAWAT DI TIDAK MAMPU
CIDERA RINGAN MENYEBABKAN HILANG
RUMAH SAKIT BEKERJA
WAKTU KERJA
7
Pengendalian Penyakit akibat Kerja dan Kecelakaan
Kerja melalui Penerapan Kesehatan dan Keselamatan
Kerja (K3)
1. Pengendalian Melalui Perundang-undangan (Legislative Control)
2. Pengendalian melalui Administrasi / Organisasi (Administrative control)

3. Pengendalian Secara Teknis (Engineering Control)

4. Pengendalian Melalui Jalur kesehatan (Medical Control)

8
THANK
YOU

Anda mungkin juga menyukai