Anda di halaman 1dari 9

KRIMINALITAS

Kriminalitas atau tindak kriminal


adalah segala sesuatu perbuatan manusia
yang melanggar aturanaturan, norma,

KRIMINALITAS
bahkan hukum atau sebuah tindak
kejahatan yang membuat resah banyak
orang.
Di era globalisasi ini seringkali
terdengar terjadinya tindakan kriminalitas
yang menyebabkan banyak orang merasa
takut dan hidupnya tidak nyaman. Dan
pelaku kriminalitas tidak memandang umur
( segala umur ).
Penyebab Kriminalitas

Kesenjangan Sosial Pengangguran Meningkat Penegakan Hukum Meningkatnya Tingkat


yang Masih Tebang Kepadatan Penduduk
Pilih

Faktor Ekonomi Konflik sosial mentalisasi


Dendam Pribadi

Kondisi yang ditimbulkan oleh urbanisasi dan industrialasai


JENIS JENIS KRIMINALITAS

Crimes without victims Organized Crime White Collar crime


Kejahatan Dilakukan oleh
dianggap perbuatan terorganisir,
tercela. orang berstatus
komplotan. tinggi

Corporate crime Blue collar crime

kejahatan yg dilakukan rakyat


dilakukan atas nama miskin karena
organisasi formal utk ekonomi
menaikkan
keuntungan
Jenis Kejahatan ( W.A BORNER )
Kejahatan Ekonomi
01
Kejahatan kekerasan

02

Kejahatan Politik Kejahatan Seks


. 04 03 .
Akibat Kriminalitas
KERUGIAN MATERI
Contoh :pencopetan,penipuan penjambretan, pencurian
04
CACAT TUBUH DAN TEKANAN MENTAL
Contoh : penganiayaan,pemerkosaan 03
TRAUMA

02 Contoh : tindakan criminal di sertai dengan ancaman seperti dengan


membawa benda benda tajam seprti pisau, clurit, pistol dll.
.
KEMATIAN

01 Contoh :pembunuhan, mutilasi


Solusi
Dengan melakukan tindakan pencegahan. Tingkat
Adanya organisasi kriminal dan politik yang membantu pencegahan lebih baik daripada tindakan represif
usaha pencegahan dan penertiban keamanan dan koreksi.

Dengan melakukan tindakan represif, yaitu mengadili


orang-orang yang terlibat tindakan kriminal dengan
hukuman yang sepantasnya sehingga bisa menimbulkan
efek jera bagi mereka dan agar mereka tidak mengulangi
perbuatannya itu lagi.

Dengan rajin melakukan patroli atau menyidak tempat-


tempat yang rawan kriminal dengan itu tindakan kriminal
dapat di kurangi.

kesadaran untuk ikut membantu mencegah tindakan


kriminal dengan ikut meronda.

Membuka layanan masyarakat, dengan adanya hal ini


polisi atau pihak – pihak yang bertanggung jawab bisa
lebih tau apa keluhan masyarakat secara langsung dari
Perlunya peraturan / Undang-Undang yang menjamin masyarakat itu sendiri dan bisa membuat pihak yang
pelaksanaan usaha pencegahan secara bertanggung jawab dan bertanggung jawab tersebut lebih mengenal daerah yang
memenuhi keperluan fisik mental, sosial setiap anggota rawan akan tindakan
masyarakat sehingga tidak melakukan kriminalitas
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai