Anda di halaman 1dari 4

STUDI KASUS PADA KOPERASI

MAKMUR MANDIRI TAHUN 2016


KELOMPOK 2 :

MUHAMMAD FARRAS DISRA ( 1715310558 )


DINDA RAMADANI ( 1715310567 )
VIRA AULIA RUSLI ( 1715310481 )
RINA SURYA NINGSIH ( 1715310527 )
DIANA PIRNAMA SARI ( 1715310008 )
a. Jenis Koperasi Pada Makmur Mandiri
Jenis perusahaan koperasi ini adalah simpan pinjam. Sesuai dengan namanya,
koperasi ini menyediakan pinjaman uang dan untuk tempat menyimpan uang. Uang
pinjaman diperoleh dari dana yang dikumpulkan secara bersama-sama oleh para
anggotanya.

b. Bidang Pada Koperasi Makmur Mandiri


Bidang pada koperasi Makmur Mandiri bergerak pada bidang :
 Asuransi
 Pasar modal,
 Dana pensiun,
 BPR (Bank Perkreditan Rakyat )
 dan koperasi
c.Permodalan Pada Koperasi Makmur Mandiri

Total Modal Sendiri (sebelum SHU) sebesar Rp 47,21 miliar, tumbuh 17,93%
. Selain itu KSP Makmur Mandiri mendapat pinjaman (modal eksternal) sebesar
Rp10 miliar dari Bank BRI Agro. Ini menunjukkan bahwa koperasi yang bervisi
“Menjadi Salah Satu Koperasi Terbaik di Indonesia” sebagai lembaga yang dipercaya
baik oleh anggota maupun pihak eksternal.

d..Sehat atau Tidak Keuangan Koperasi Makmur Mandiri

Keuangan Koprasi Makmur Mandiri ini termasuk koperasi sehat, mengapa di


katakana sehat karena koperasi makmur mandiri telah mendapatkan predikat
koperasi sekala besar nasional dari kementrian koperasi dan UKM RI ditahun
2016.Saat ini kantor cabang Mandiri sudah mencapai 100 cabang di beberapa
Provinsi.
e. Perusahaan Yang Terkait Dengan Koperasi Makmur Mandiri

Perusahaan yang terkait dengan koperasi makmur mandiri adalah :


1. PT.Tunas Makmur Mandiri : Perusahaan ini termasuk dibidang properti atau
perkantoran.
2. PT.Mobilindo Makmur Mandiri : Perusahaan ini termasuk dibidang Rental
Mobil/Motor

Anda mungkin juga menyukai