Anda di halaman 1dari 9

Menurut WHO dalam Ottawa Charter:

the process of enabling people to increase


control over, and to improve, their health

Keputusan Mentri Kesehatan no. 1114/Maneks/Sl/VIII/2005 Indonesia:


adalah sebagai upaya untuk meningkatkan kemampuan masyarakat melalui
pembelajaran dari, oleh, untuk dan bersama masyarakat agar mereka dapat
menolong dirinya sendiri serta mengembangkan kegiatan bersumber daya
masyarakat sesuai sosial budaya setempat dan didukung oleh kebijakan
publik yang berwawasana kesehatan
Visi Promosi Kesehatan
Undang-undang Kesehatan No. 23 Tahun 1992
Meningkatkan kemampuan masyarakat dalam
Mau ( willingness)
memelihara dan meningkatkan status
kesehatannya, baik fisik, mental, sosial dan
spritual diharapkan pula mampu produktif
Mampu (ability)
secara ekonomi maupun sosial.

Memelihara kesehatan
“Masyarakat mau dan mampu memelihara
dan meningkatkan kesehatannya” Meningkatkan kesehatan
(Notoatmodjo, 2012).
MISI ADVOKASI
Menurut Ottawa Charter
Meyakinkan pembuat
1984: keputusan bahwa
suatu program itu
penting
MEDIASI
ENABLE Menjembatani antara
Memampukan sektor kesehatan dan
masyarakat sektor lain sebagai
mitra
Strategi Promosi Kesehatan

Dukungan Pemberdayaan
Advokasi
Sosial Masyarakat
• pendekatan kepada para •kegiatan untuk mencari • ditujukan kepada
pembuat keputusan atau dukungan sosial melalui masyarakat langsung.
tokoh-tokoh formal maupun
penentu kebijakan di informal. Tujuan utama Tujuan utama
berbagai sektor, dan di kegiatan ini adalah agar tokoh pemberdayaan adalah
berbagai tingkat, masyarakat sebagai mewujudkan
sehingga para pejabat penghubung antara sektor kemampuan masyarakat
tersebut dapat kesehatan sebagai pelaksana dalam memelihara dan
program kesehatan dengan
mendukung program masyarakat penerima meningkatkan kesehatan
kesehatan yang kita program kesehata untuk diri mereka
inginkan. sendiri
Ruang Lingkup Promosi Kesehatan
Aspek
Pelayanan

Rehabilitatif
Promotif Preventif Kuratif

Mengurangi
Untuk Kelompok berisiko, Penderita penyakit, kecacatan
meningkatkan agar tidak jatuh agar tidak menjadi seminimal
kesehatan sakit lebih parah mungkin
Metode Promosi Kesehatan

Berdasarkan Teknik Komunikasi


• Metode penyuluhan langsung
• Metode yang tidak langsung
Berdasarkan Jumlah Sasaran yang Dicapai
• Pendekatan perorangan
• Pendekatan kelompok
• Pendekatan masal
Berdasarkan Indera Penerima
• Metode melihat/memperhatikan
• Metode pendengaran
• Metode “kombinasi”
Media Promosi Kesehatan
Benda asli
• Benda sesungguhnya
• Spesimen
• Sample

Benda tiruan
Gambar/media grafis
• Poster
• Leaflet

Gambar alat optic


• Photo
• Slide
• Film
SASARAN
Mereka yang diharapkan dapat menerima perilaku
PRIMER baru  pasien, individu sehat dan keluarga (rumah
tangga)

Mereka yang mempengaruhi sasaran primer 


SEKUNDER
Pemuka Masyarakat

Mereka yang berpengaruh terhadap keberhasilan


TERSIER kegiatan seperti para pengambil keputusan /
penyandang dana  Pembuat Kebijakan Publik

Anda mungkin juga menyukai