Anda di halaman 1dari 8

OM SWASTYASTU

Intervensi hubungan kemanusiaAn

ODGJ
OLEH:
KELOMPOK IV
NAMA KELOMPOK

NI KOMANG AYU WINTARI 24

NI NENGAH RISMA MONIKA 29

HARIONO 06
LATIHAN KEPEKAAN ( SENTIVITY TRAINING )

Teknik yang dikembangkan Teknik pengembangan organisasi


berdasarkan konsep-konsep yang pertama diperkenalkan dan
dinamika kelompok oleh Kurt Sensitivity yang paling sering digunakan.
Training Teknik ini sering disebut juga T-
Lewin
group atau training group, group
Kepekaan disini berarti peserta terdiri atas
terhadap diri Latihan 6-10 orang, pemimpin kelompok
sendiri dan Kepekaan membimbing peserta
terhadap merupakan meningkatkan kepekaan
hubungan diri latihan dalam (sensitivity) terhadap orang lain,
sendiri dengan kelompok serta keterampilan dalam
orang lain hubungan antar pribadi.
KONSULTASI PROSES

Proses Konsultasi atau Kerangka umum untuk


Process consultation (PC) melaksanakan hubungan
(Schein) saling membantu

“penciptaanhubungan yang memungkinkan klien untuk


memahami, mengerti, dan bertindak atas peristiwa
proses yang terjadi dalam lingkungan internal dan
eksternal dalam rangka untuk memperbaiki situasi
seperti yang didefinisikan oleh klien”. (Schein)
INTERVENSI PIHAK KETIGA

Berfokus pada konflik yang timbul antara dua


DEFINISI
orang atau lebih dalam organisasi yang sama

isu-isu substantif, seperti metode


kerja, besaran upah, dan kondisi Intervensi pihak ketiga
kerja atau dapat muncul dari bervariasi tergantung pada
masalah interpersonal, seperti jenis masalah yang
kepribadian dan mispersepsi mendasari konflik
PEMBINAAN TIM
Metode pengembangan organisasi Pengembangan perilaku
dengan mengembangkan perilaku kelompok ialah untuk
kelompok melalui suatu teknik TUJUAN melakukan pekerjaan secara
intervensi yang disebut efektif dengan membentuk tim
pembentukan tim

Metode awal dari perubahan prilaku, melalui interaksi kelompok yang tak
terstruktur, dimana setiap anggota dalam kelompok diajak berkumpul
bersama dalam suasana yang bebas dan terbuka dimana setiap partisipan
mendiskusikan diri mereka sendiri dan proses interaksi mereka
SEKIaN DAN TERIMA KASIH

OM SANTI, SANTI, SANTI, OM

Anda mungkin juga menyukai