Anda di halaman 1dari 4

Penanggulangan dari Management

Memadamkan Api

Karena gas yang terbakar adalah pada


tangki butane sehingga proses pemadaman
hampir membutuhkan waktu 2 minggu dan
karena daerah penyebab munculnya api
tidak bisa diakses karena adanya kebocoran
gas Asam Fluorida yang sangat beracun.
Shutting Down Oil Refinery

Pabrik Oil Refinery di Philadelphia telah


diputuskan untuk shut down secara
permanen akibat dari ledakan yang terjadi
pada tanggal…... yang menimbulkan
kerusakan parah dan pencemaran
lingkungan dari hasil terbakarnya gas
butane dan Asam Fluorida di Udara secara
terbuka (https://www.reuters.com/article/u
s-refinery-blast-philadelphia-
exclusive/exclusive-philadelphia-
energy-solutions-seeks-to-
permanently-shut-oil-refinery-
sources-idUSKCN1TR09E)
Mengukur Kualitas Udara dan Investigasi

• Departemen Kesehatan Philadelphia rutin melakukan


pengukuran kualitas udara pada daerah seitar ledakan
oil refinery. Namun, menurut laporan Departement
Kesehatan Philadelphia tidak ditemukan adanya zat
kimia beracun yang tercemar di udara

• Bersama OSHA United States (Occupational Safety and


Health Administration) melakukan investigasi penyebab
penyulut terjadinya kebakaran.

Anda mungkin juga menyukai