Anda di halaman 1dari 6

ISLAM DAN KEBUDAYAAN

MASYARAKAT
(Pandangan Atas Agama Wahyu dan Kebudayaan Daerah)
Disusun Oleh:
Kelompok I

Syayyid Muhammad Yusuf Al Kaushar (11170380000001)


Firda Rizkia (11170380000002)
Kartika Wulandari (11170380000003)
Luthfia Febriana (11170380000007)

PRODI ILMU TASAWUF


FAKULTAS USHULUDDIN
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI (UIN)
SYARIF HIDAYATULLAH
JAKARTA
2019
• Masuk nya Islam ke Nusantara
Dalam kaitannya dengan Islamisasi dan perkembangan Islam di Indonesian ada
empat teori yang muncul. Antara lain:

Teori India Teori persia

Teori Arab Teori China

• Terbentuknya Tradisi non Islam di Tubuh Masyarakat Muslim


Faktor korelasi antara agama dan budaya ini pula yang menyebabkan
adanya perbedaan kultur keagamaan antara satu daerah dengan daerah
lainnya. Contoh nya:

Pulau jawa yang mayoritas beragama Islam, masih tetap melakukan hal yang
bersifat ritualist, yaitu sesajen.
• Pengertian Agama dan Kebudayaan
Agama
Menurut Parsudi (1988), Agama adalah suatu sistem keyakinan
yang dianut dan tindakan-tindakan yang diwujudkan oleh suatu
kelompok atau masyarakat dalam menginterpretasikan dan
memberi respon terhadap apa yang dirasakan dan diyakini sebagai
yang gaib dan suci.

Kebudayaan

Menurut Selo Soemardjan (1979), kebudayaan merupakan semua hasil karya,


rasa, dan cipta manusia.

• Hubungan Agama dengan Kebudayaan


Agama akan mudah diterima apabila ajarannya tersebut tidak
bertentangan dan tidak memiliki kesamaan dengan kebudayaan
masyarakat. Hubungan agama dan kebudayaan tersebut akan
menyebabkan terjadinya proses akulturasi dan asimilasi:
Akulturasi
Akulturasi adalah penerimaan satu atau beberapa unsur kebudayaan dari pertemuan
kebudayaan yang saling berhubungan atau saling bertemu. Konsep akulturasi berkaitan
dengan proses sosial yang akan timbul apabila satu kelompok manusia dengan
kebudayaan dihadapkan dengan kebudayaan asing, sehingga unsur kebudayaan asing itu
dapat diterima atau ditolak, tenpa menyebabkan hilangnya kepribadian kebudayaan itu
sendiri.

Asimilasi
Asimilasi merupakan perpaduan daru dua kebudayaan atau lebih,yang menjadi satu
kebudayaan baru tanpa adanya unsur-unsur paksaan.

Akulturasi
Agama Kebudayaan Budaya Baru

Asimilasi
• Dualisme Agama

Agama wahyu
Agama yang bersumber dari wahyu-wahyu yang diturunkan oleh Allah melalui
malaikat kepada Rasul-Nya. Ciri-ciri agama wahyu:
a. Disampaikan oleh manusia yang dipilih oleh Allah sebagai utusanNya
b. Memiliki kitab suci
c. Ajarannya serba terbuka
d. Konsep ketuhanannya mutlak (tauhid)
e. Kebenaran nya bersifat universal

Agama Budaya
Atau bisa disebut juga Natural Religion, yaitu agama yang tidak
bersumber pada wahyu Ilahi, melainkan ciptaan akal, pikiran, dan
perilaku manusia
• Bentuk Budaya Lokal ke-Daerahan yang Bersifat ke-Islaman

Relasi Adat dengan Islam

Budaya Lokal Suatu Bentuk Solidaritas


Sosial

Anda mungkin juga menyukai