Anda di halaman 1dari 10

Pendahuluan

Tumor metastasis otak merupakan lesi otak yang cukup sering dijumpai. Metastasis ke otak merupakan komplikasi
sistemik dari kanker

Tumor metastasis otak berkembang dari sel – sel kanker yang menyebar ke otak biasanya melalui aliran darah

Insiden dari tumor metastasis otak sendiri terjadi sekitar 20 – 40% pasien kanker.

Metastasis cenderung berada di grey-white matter junction karena pada daerah ini pembuluh darah berubah
ukuran sehingga emboli metastatic dapat terperangkap.

Deteksi dari tumor metastasis otak dapat dibantu dengan kemampuan MRI mendeteksi metastasis dalam ukuran
kecil sekalipun
Definisi
Tumor primer dapat berasal dari berbagai jaringan otak. Tumor otak paling sering berupa tumor
otak sekunder. Beberapa jenis tumor bisa mengandung beberapa jenis sel. Tumor primer otak
sangat jarang menyebar ke bagian tubuh yang lain.
Sedangkan tumor metastasis otak merupakan tumor yang berkembang dari sel – sel kanker yang
diakibatkan dari penyebaran kanker yang berasal dari bagian tubuh lain menuju ke otak, biasanya
melalui aliran darah.
Penyebab tersering sumber metastasis pada dewasa antara lain paru (32%), payudara (21%),
kulit (melanoma) (48%), gastrointestinal (6%), renal (11%).
ANATOMI OTAK
Otak memiliki pelindung dari trauma yang terdiri dari rangka tulang
bagian luar dan tiga lapisan jaringan ikat yang disebut meninges.
ANATOMI OTAK (cont)
Selain lapisan meninges, otak juga dilindungi oleh cairan cerebrospinal (LCS).
LCS tidak hanya terdapat di dalam ruang subarachnoid tetapi juga di ventrikel otak.

LCS dihasilkan oleh pleksus koroid yang merupakan jarring-jaring kapilar yang
menonjol dari piamater ke dalam dua ventrikel otak dan sekresi sel-sel ependim
yang mengitari pembuluh darah serebral.

Fungsi LCS adalah menjadi bantalan cair serta pembawa nutrisi bagi otak dan
medulla spinalis.
Substansi Otak dan Medulla Spinalis

Membentuk bagian dalam otak dan bagian luar


medulla spianlis. Kandungan pada substansi ini di
Substansi alba dominasi oleh serabut termielinisasi (tetapi juga
oleh serabut tidak termielinisasi), oligodendrosit,
astrosit fibrosa dan mikroglia.

Membentuk bagian luar otak (korteks) dan bagian


Substansia dalam medulla spinalis. Substansi ini mengandung
grisea badan sel neuron, serabut termielinisasi (tetapi juga
ada yang tidak termielinisasi), astrosit protoplasma,
oligodendrosit dan protoplasma.
STRUKTUR OTAK
1. SEREBRUM
Merupakan struktur sistem saraf
yang paling terbesar dan rumit.
Bagian otak ini terdiri dari sepasang
hemisphere yang tersusun oleh tiga
hal yaitu korteks serebrum,
substansia alba dan ganglia basalis.
Hemisphere sendiri terbagi
menjadi enam lobus
2. BATANG OTAK
Batang otak terdiri dari otak tengah,
pons Varoli dan medulla oblongata.
Struktur ini merupakan pusat struktur
anatomi yang penting.

Batang otak merupakan tempat


keluarnya 12 pasang saraf kranial
(kecuali saraf cranial I dan II karena
berasal dari hemispherium serebri).
3. DIENCEPHALON
Diencephalon. Diencephalon
terletak di antara cerebrum dan
otak tengah serta tersembunyi di
balik hemisphere serebral kecuali
pada sisi basal. Diencephalon
terdiri dari thalamus,
hypothalamus, dan epithalamus.
4. SEREBELLUM
Terdiri atas dua lobus yang berada
langsung di bawah serebrum.
Fungsi utamanya adalah membantu
pemeliharaan postur dan
keseimbangan, koordinasi gerakan
halus otot, dan pemeliharaan tonus
otot.

Anda mungkin juga menyukai