Anda di halaman 1dari 15

Struktur Teks Cerpen

Rizal, Gibran, Leon, Vaqih, Daffa


Pengertian
Cerpen adalah suatu karya sastra
pendek yang menceritakan kisah cerita
dari suatu tokoh yang di dalamnya
terdapat permasalahan serta solusi dari
masalah tersebut

2
Teks
Abstrak
Abstrak merupakan bagian awal dalam cerita atau ringkasan
utama dari cerpen yang dikembangkan dalam rangkaian-
rangkaian peristiwa. Dalam sebuah cerpen struktur abstrak
bersifat opsional (boleh ada ataupun tidak).

3

Contoh
Mereka tertawa bersama. Mereka, para pengumpul batu itu,
memang pandai bergembira dengancara menertawakan diri
mereka sendiri. Dan Karyamin tidak ikut tertawa, melainkan
cukup tersenyum. Bagi mereka, tawa atau senyum sama-sama
sah sebagai perlindungan terakhir. Tawa dan senyum bagi
mereka adalah simbol kemenangan terhadap tengkulak,
terhadap rendahnyaharga batu, atau terhadap licinnya
tanjakan. Pagi itu senyum Karyamin pun menjadi
tandakemenangan atas perutnya yang sudah mulai melilit dan
matanya yang berkunang-kunang.

4
Orientasi
Pada bagian ini berkaitan dengan waktu, tempat, suasana dan alur
pada cerita tersebut.

5
“ Aku memiliki sifat pemarah, aku dilahirkan di
kota makassar pada tanggal 01-01-2001,
rumahku dikota Bandung

6
Komplikasi
Pada bagian komplikasi berisikan urutan dari kejadian
yang dihubungkan dengan sebab dan akibat. Pada bagian
ini biasanya menunjukan watak dari tokoh cerpen tersebut
serta mulai muncul kerumitan.

7
“ sang tokoh sedih karena ditinggal mati sang anak padahal
sebelumnya telah ditinggal pendamping hidupnya, sang tokoh
mulai menghilangkan rasa sedihnya dengan terus menjalani
hidup dan menyibukkan diri, dan sang tokoh pun
memutuskan untuk tetap bertahan hidup dan tidak mencari
pendamping hidup yang baru.

8
Evaluasi
mengenali masalah yang telah terjadi, lalu mencoba
mengidentifikasi dan memperbaikinya

9
“ ”Ya, kamu memangmbeling , Min. di gerumbul ini hanya
kamu yang belum berpartisipasi.Hanya kamu yang belum setor
uang dana Afrika, dana untuk menolong orang-orang
yangkelaparan di sana. Nah, sekarang hari terakhir. Aku tak
mau lebih lama kau persulit.”

Karyamin mendengar suara napas sendiri. Samar-samar


Karyamin juga mendengar detak jantung sendiri. Tetapi
karyamin tidak melihat bibir sendiri yang mulai
menyungging senyum.

10
Resolusi
bagian cerita ketika konflik sudah terpecahkan atau
menemukan penyelesaiannya.

11
“ Kali ini Karyamin tidak hanya tersenyum, melainkan tertawa
keras-keras. Demikian keras sehingga mengundang seribu
lebah masuk ke telinganya. Seribu lunang masuk ke matanya.
Lambungnya yang kampong berguncang-guncang dan
merapuhkan keseimbangan seluruh tubuhnya. Ketika melihat
tubuh Karyamin jatuh terguling ke lembah Pak Pamong
berusaha menahannya. Sayang, gagal.

12
Koda
bagian akhir cerpen yang menyuarakan pesan moral penulis
atas konflik yang terjadi. Seperti halnya abstrak, bagian ini
bersifat opsional

13
“ “Hikmah yang bisa kita petik adalah bahwa semua tidak akan
berubah apabila kita tidak ingin berusaha. Kesalahan
merupakan hal yang wajar dan merupakan bagian dari proses
belajar. Maka itu, dalam mengajari seseorang, kita harus
mempunya kesabaran dan kebijaksanaan yang tinggi.

14
Terima kasih
Ada Pertanyaan?

15

Anda mungkin juga menyukai