Anda di halaman 1dari 2

AYO DUKUNG PEMERIKSAAN IVA TEST

UNTUK MEWUJUDKAN MATRAMAN


BEBAS KANKER SERVIKS

Tes IVA (Inspeksi Visual


Asam Asetat) adalah
pemeriksaan leher rahim yang
juga bisa digunakan sebagai
pendeteksi pertama.
Dasar Hukum :
Manfaat Iva tes adalah untuk  Inpres No.1 Tahun 2017
mencegah kanker serviks Tentang GERMAS.
sejak dini.  Ingub No. 118 Tahun
2018 tentang Dukungan
Tes IVA menggunakan asam pemeriksaan deteksi dini
asetat atau asam cuka dengan kanker payu dara dan
kadar 3-5 %, yang kemudian kanker leher rahim di
diusapkan pada leher rahim. Provinsi DKI Jakarta
Cakupan Iva Tes Kec.Matraman

4,1 %

Kasus baru Ca Servix di Indonesia


mencapai 32.469 jiwa, Kematian
18.279 org/tahun (Globocon 2018),
14 % kematian Ca Servix adalah
penduduk DKI Jakarta. Kasus Ca
Servix di Kecamatan Matraman
ada 2 kasus (Tahun 2018)

Upaya Yang Telah Dilakukan :


1. Sosialisasi bahaya ca servix dan pencegahan
melalui IVA tes di dalam gedung Puskesmas
maupun pada setiap pertemuan dengan
masyarakat melalui kegiatan UKBM.
2. Pelatihan kader kesehatan mengenai ca
servix dan IVA tes.
3. Pembentukan kader IVA tingkat kelurahan
4. Pelaksanaan Iva Test Mobile (Jemput Bola)
di 7 Kelurahan wilayah Kecamatan
Matraman.
5. Pemenuhan kebutuhan iva kit disesuaikan
dengan jumlah sasaran.
6. Pelatihan / TOT petugas pelaksana iva di
Puskesmas Kec.Matraman

HARAPAN :
• Komitmen dukungan pelaksanaan dan penguatan kegiatan iva tes di
wilayah kecamatan Matraman
• Adanya surat edaran camat tentang kewajiban penyelenggaraan iva tes di
7 tatanan di wilayah kecamatan Matraman
• Adanya himbauan dari seluruh lintas sektor mengenai kewajiban WUS
yang sudah aktif melakukan hubungan sexual untuk melakukan iva tes
minimal 1 tahun sekali.

Anda mungkin juga menyukai