Anda di halaman 1dari 9

Penentuan Titik Tuang

Pertamina Dex
Oleh :
Irfan Hanif A. (1603408)
Andi M. Hafizh (16
Apa itu (Titik Tuang) Pour Point?
• Pour Point adalah temperatur terendah dimana
bahan bakar/minyak tidak dapat mengalir ketika
dimiringkan atau dituangkan setelah melalui
pendinginan.
• Faktor utama yang menyebabkan terjadinya
penurunan temperatur minyak adalah
kehilangan panas akibat perbedaan temperatur
antara minyak dan lingkungan. Akibatnya wax
akan membeku dan membentuk kristal yang
dapat menghambat aliran minyak
Implikasi pada Peserta Didik
• Setelah mempelajari percobaan ini, peserta didik dapat
mengetahui bahwa di dalam bahan bakar minyak yang
biasa peserta didik gunakan sehari-hari, masih terdapat
parafin/wax yang terkandung di dalam .
• Peserta didik menjadi termotivasi karena diberikan
kesempatan untuk mengetahui tentang minyak bumi.
• Setelah mempelajari percobaan ini, peserta didik dapat
mengetahui suhu minimal bahan bakar minyak yang
biasa mereka gunakan mulai membeku
Alat dan Bahan
• Alat
1. Termometer
2. Tabung reaksi berdiameter besar.
3. Sumbat karet
4. Freezer (bisa disesuaikan dengan menggunakan
gelas kimia berisi es)

Bahan
1. Contoh Bahan Bakar Minyak (Diesel/gasolin)
Prosedur Kerja
• Dipasangkan termometer ke dalam sumbat
• Dituangkan sampel pertadex ke dalam tabung
reaksi
• Ditutup tabung reaksi dengan sumbat yang
sudah terpasang termometer
• Disimpan tabung reaksi ke dalam bejana es
• Diamati sampel setiap penurunan 3 derajat
celcius.
Hasil
Percobaan Standar
• Es tidak mampu untuk
membekukan pertadex
hingga suhu dibawah 12
derajat
Pembahasan
• Produk Pertamina Dex (Pertadex) yang terdapat
di pasaran sudah dalam keadaan baik sehingga
memenuhi standar
• Suasana pendinginan dingin dirasa kurang
sehingga wax di dalam Pertadex belum sempat
membeku
• Pertadex sudah ditambahkan aditif tertentu
berupa pour point depressant yang mampu
menurunkan titik tuang sehingga memenuhi
standar
Kesulitan Praktikum
• Keterbatasan kemampuan mendinginkan
sampel karena hanya dilakukan dengan
pendinginan es, sehingga pertadex belum
sempat membeku
Evaluasi
• Sebaiknya dilakukan pemanasan terlebih
dahulu untuk mempercepat penurunan suhu
• Sebaiknya menggunakan
freezer/kulkas/showcase agar pendinginan
lebih baik.

Anda mungkin juga menyukai