Anda di halaman 1dari 10

AKUNTANSI SEKTOR PUBLIK

“PENGGARAN PUBLIK”

OLEH:
LA ODE SUN SAMIR (B1C1 17 064)

JURUSAN AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS HALU OLEO
Pengertian Angaran Publik
SLIDE 2

Menurut National Committee on Governmental Accounting (NCGA),defenisi anggaran publik (budget)


adalah rencana operasi keuangan, yang mencangkup estimasi pengeluaran yang diusulkan dan sumber
pendapatan yang diharapkan untuk membiayainya dalam periode waktu tertentu.
The Power of PowerPoint | http://thepopp.com
contoh jenis anggaran publik antara lain Anggaran Negara dan Daerah/APBN/APBD, rencana kegiatan
dan anggaran perusahaan, yaitu anggaran usaha setiap BUMN/ BUMD serta badan hukum publik.
Fungsi Anggaran Publik
SLIDE 3
1. Angaran merupakan hasil akhir proses penyusunan rencana kerja
2. Anggaran sebagai alat kominikasi intern yang menghubungkan berbagai unit kerja dan
mekanisme kerja antar atasan dan bawaan
3. Angaran sebagai alat pengendalian unit kerja
4. Angaran sebagai alat motivasi dan persuasi tindakan efektif dan efisien dalam pencapaian
visi organisasi
5. Anggaran merupakan instrumen politik
6. Anggaran merupakan instrumen kebijakan fisikal

The Power of PowerPoint | http://thepopp.com


Karakteristik Anggaran Publik
SLIDE 4
Karakteristik:
1. Angaran yang dinyatakan dalam satuan keuangan dan satuan
selain keuangan
2. Anggaran umumnya mencangkup jangka waktu tertentu, satu
atau beberapa tahun
3. Anggaran berisi komitmen atau kesanggupan manajemen untuk
mencapai sasaran yang ditetapkan
4. Usulan anggaran ditelaah dan disetujui oleh pihak yang
berwenang lebih tinggi dari penyusunan anggaran.

The Power of PowerPoint | http://thepopp.com


Prinsip-prinsip Anggaran Publik
SLIDE 5
1. Otorisasi oleh badan legislatif
2. Komprehenshif
3. Keutuhan anggaran
4. Nondiscretionery Appropriation
5. Periodik
6. Akurat
7. Jelas
8. Diketahui publik

The Power of PowerPoint | http://thepopp.com


Sistem Penganggaran Publik

I II III
PLANING PROGRAMING
LINE ITEM BUDGETING INCREMENTAL BUDGETING BUDGETING SYSTEM

IV V VI
PERFORMANCE MEDIUM TERM
ZERO BASED BUDGETING BUDGETING BUDGETING
Siklus Pengangaran Publik
SLIDE 7
6.Penetapan anggaran
1.Penetapan dan tim Pendapatan dan
Pengembangan tahun belanja 5.pembahasan,perubahan,
terkait
Dan penyelesaian draft
Anggaran pendapatan
Dan belanja

2. Penetapan dokumen 3.Penyebaran dan 4.Rekapitalisasi


Standar harga Pengisian formulir Rencana kerja
Rencana kerja dan anggaran
Dan anggaran

The Power of PowerPoint | http://thepopp.com


Teknik Penganggaran Publik
SLIDE 8

2.Pendekatan
1.Pendekatan fungsional
pengambilan keputusan

4.Pendekatan lingkungan 3.Pendekatan


yang berkesinambungan psikologi/motivasi

The Power of PowerPoint | http://thepopp.com


Contoh Pengangaran Di Organisasi Sektor Publik
SLIDE 9
1.PEMERINTAH PUSAT 2.PEMERINTAH DAERAH

5.LSM

3.YAYASAN 4.PARTAI POLITIK

The Power of PowerPoint | http://thepopp.com


T H A N K YO U !
Do You Have Any Questions?

Anda mungkin juga menyukai