Anda di halaman 1dari 48

CRITICAL APPRAISAL

Prevalence and Associated Factors of Diabetes Mellitus


Among Tuberculosis Patients In Hanoi, Vietnam

Pembimbing
Dr. dr. Tjatur Sembodo, MS
Disusun oleh
Nafiatul Aliah
30101407262
Variabel bebas

Judul jurnal>12 kata (13 kata)

Informasi penulis

1. Judul terdiri dari 13 kata (>12 kata)


Variabel terikat 2. Judul jelas, tidak memiliki maksud ganda
3. Judul menunjukkan dengan tepat masalah yang
akan diteliti
4. Judul tidak menggunakan singkatan
5. Menyiratkan variabel-variabel yang diamati
IDENTITAS JURNAL 6. Judul sudah ditulis dengan benar dan tidak
diakhiri dengan titik
Tahun terbit dan penerbit

• Nama penulis :
• Baku : tidak terdapat gelar akademis atau indikasi
jabatan dan kepangkatan, sesuai dengan
bidangnya
• Korespondensi lengkap : pengarang mencantumka
n alamat email
PEMBAHASAN IDENTITAS JURNAL
No Kriteria Ya (+), Tidak (-), TR
(Tidak Relevan)
Judul Makalah
1 Tidak terlalu panjang atau terlalu pendek - (13 kata)
2 Menggambarkan isi utama penelitian +

3 Cukup menarik +

4 Tanpa singkatan, selain yang baku +

Pengarang dan Institusi


5 Nama-nama dituliskan sesuai dengan aturan +
jurnal
ABSTRAK
Introduction

Method

Result

Conclusion

Keyword
ABSTRAK

No Kriteria Ya (+), Tidak (-),


TR (Tidak
relevan)
Abstrak
1 Abstrak satu paragraph atau terstruktur -
2 Mencakup komponen IMRAD +
3 Secara keseluruhan informatif +
4 Tanpa singkatan selain yang baku +
5 Kurang dari 250 kata + (216 kata)
PENDAHULUAN
3
1

2
No Kriteria Ya (+), Tidak
(-), TR (Tidak relevan)
Pendahuluan
1 Ringkasan, terdiri atas 2-3 paragraf - (4 paragraf)
2 Paragraf pertama +
mengemukakan alasan
dilakukan penelitian
3 Paragraf berikutnya -
menyatakan hipotesis
atau tujuan penelitian
4 Didukung oleh pustaka +
yang relevan
5 Kurang dari 1 halaman -
METODE
Desain Penelitian
Kriteria
Tempat
inklusi
Populasi

Waktu

Besar sampel

Teknik sampling

Besar sampel

Pengumpulan
data
Variabel terikat

Program komputer

Variabel bebas

Analisis statistik

Etichal clearance

Persetujuan subyek
No Kriteria Ya (+), Tidak (-), TR (Tidak r
elevan)
Metode
16 Disebutkan desain, tempat dan waktu penelitian +
17 Disebutkan populasi sumber (populasi terjangkau) +
18 Dijelaskan criteria inklusi eksklusi - (hanya kriteria inklusi)

19 Disebutkan cara pemilihan subyek (teknik sampling) +

20 Disebutkan perkiraan besar sampel dan alasannya +

21 Besar sampel dihitung dengan rumus yang sesuai +

22 Komponen-komponen rumus besar sampel masuk akal +

23 Observasi , pengukuran serta intervensi dirinci sehingga orang lain dapat +


mengulanginya
No Kriteria Ya (+), Tidak (-), TR (Tidak
relevan)
Metode
24 Ditulis rujukan bila teknik pengukuran tidak dirinci -
25 Pengukuran dilakukan secara tersamar -
26 Dilakukan uji keandalan pengukuran (Kappa) +
27 Definisi istilah dan variabel penting dikemukakan +
28 Ethical clearance diperoleh +
29 Persetujuan subyek diperoleh +
30 Disebut rencana analisis, batas kemaknaan, dan power penelitian -
(Hanya menyebutkan
rencana analisis data yang
digunakan dan batas
kemaknaan)
31 Disebutkan program komputer yang dipakai +
HASIL
HASIL
No. Kriteria Ya (+),tidak (-)

1 Jumlah subjek +

2 Tabel karakteristik subjek +

3 Tabel hasil penelitian +

4 Komentar dan pendapat penulis ttg hasil +

5 Tabel analisis data dengan uji +


Jumlah subjek
Prevalensi Prediabetes dan DM pada pasien TB

Laki-laki > perempuan


Prevalensi semakin
meningkat seiring dengan
usia
Insidens pradiabetes
lebih tinggi pada
kelompok usia yang lebih
tua, pendidikan
primer atau lebih rendah,
dan petani
Prevalensi Prediabetes dan DM pada pasien TB

Insidens pradiabetes
lebih tinggi pada
kelompok pendapatan <3
juta VND
Faktor Gaya Hidup

Proporsi DM dan
pradiabetes di antara
pasien TB dengan riwayat
keluarga DM lebih tinggi
daripada mereka yang
tidak
Tingkat pra-diabetes
pada pasien TB yang
merokok lebih tinggi
daripada mereka yang
tidak pernah merokok
Faktor Gaya Hidup

Faktor lain tidak ada


hubungan yang signifikan
Faktor Risiko Berkaitan Dengan DM

Setelah menyesuaikan
faktor-faktor lain dalam
model regresi logistik,
faktor-faktor terkait untuk
DM di antara pasien TB
yang ditemukan dalam
penelitian ini adalah usia
≥40 tahun dan riwayat
keluarga DM.
Hasil Tambahan DM

Dari 831 pasien TB yang


diskrining, 114 ditemukan
memiliki DM, dari mereka,
50 (44%) baru didiagnosis
sebagai kasus DM.
 Jumlah pasien TB yang
perlu diskrining untuk
mendiagnosis kasus DM
baru adalah 17
No Kriteria Ya (+), Tidak (-), TR (Tidak r
elevan)
Hasil
32 Disertakan tabel karakteristik subyek penelitian +
33 Karakteristik subyek sebelum intervensi dideskripsi +
34 Tidak dilakukan uji hipotesis untuk kesetaraan pra-intervensi -

35 Disebutkan jumlah subyek yang diteliti +


36 Dijelaskan subyek yang drop out dengan alasannya -
37 Ketepatan numerik dinyatakan dengan benar +
38 Penulisan tabel dilakukan dengan tepat +
39 Tabel dan ilustrasi informatif & memang diperlukan +
No Kriteria Ya (+), Tidak (-), TR (Tidak r
elevan)
Hasil
40 Tidak semua hasil di dalam tabel disebutkan pada -
naskah
41 Semua outcome yg penting disebutkan dalam hasil +
42 Subyek yg drop out disebutkan dalam analisis -
43 Analisis dilakukan dengan uji yg sesuai +
44 Ditulis hasil uji statistika, degree of freedom & nilai p +
45 Tidak dilakukan analisis yang semula tidak direncanakan -
46 Disertakan intervensi kepercayaan +
47 Dalam hasil tidak disertakan komentar atau pendapat -
DISKUSI
Pembahasan dipaparkan dengan jelas

Pembahasan mengacu dari penelitian


sebelumnya

Pembahasan sesuai landasan teori


Saran

Keterbatasan
KESIMPULAN
Kesimpulan utama dan
penelitian

Pembahasan dan kesimpulan


terpisah
PEMBAHASAN, KESIMPULAN, DAN DAFTAR PUSTAKA
No. Kriteria Ya (+), tidak (-)

1 Pembahasan dan kesimpulan terpisah +


2 Pembahasan & kesimpulan dipaparkan dengan jelas +

3 Pembahasan mengacu dari penelitian sebelumnya +

4 Pembahasan sesuai landasan teori +


5 Keterbatasan penelitian +
6 Simpulan utama +
7 Simpulan berdasarkan penelitian +
8 Saran penelitian +
9 Penulisan daftar pustaka sesuai aturan +
DAFTAR PUSTAKA
Daftar pustaka sesuai aturan
No Kriteria Ya (+), Tidak (-), TR (Tidak r
elevan)
Ucapan Terima Kasih

48 Ucapan terimakasih dapat ditujukan pada orang yang +


tepat
49 Ucapan terimakasih dinyatakan secara wajar +

Daftar Pustaka

51 Daftar pustaka disusun sesuai dengan aturan journal +

52 Kesesuaian sitasi pada naskah dan daftar pustaka +

Lain-lain

54 Bahasa yang baik dan benar, mudah dibaca, informatif dan efektif +

55 Makalah ditulis dengan ejaan yang taat asas +


DESKRIPSI UMUM
No Kriteria Hasil
1 Desain Penelitian Cross sectional

2 Populasi Target Semua pasien TB

Semua pasien TB berusia >15 tahun yang telah didiagnosis TB dan


Populasi Terjangkau
3 menjalani pengobatan TB di Distrik Hanoi dari Oktober hingga
Desember 2016
4 Sampel 831 sampel

5 Cara Pemilihan Sampel Cluster sampling

6 Variabel bebas Prevalensi dan faktor yang terkait DM

7 Variabel Terikat Pasien TB

Prevalensi yang tinggi DM dan prediabetes di Hanoi, Vietnam


8 Hasil Utama Penelitian
Usia >40 tahun dan riwayat keluarga DM merupakan faktor yang
siginifikan
•Validity
•Importancy
•Applicability
VALIDITAS INTERNAL HUBUNGAN NON
KAUSAL
No Kriteria Hasil
1 Apakah hasil dipengaruhi oleh bias? Tidak
2 Apakah hasil dipengaruhi oleh faktor peluang? Tidak
3 Apakah observasi dipengaruhi oleh faktor perancu? Tidak
VALIDITAS INTERNAL HUBUNGAN
KAUSAL
No Kriteria Hasil
1 Apakah hubungan waktu benar? Ya
2 Apakah asosiasi kuat? Ya
3 Apakah ada hubungan dosis? Tidak
4 Apakah hasil konsisten dalam penelitian ini? Ya, Konsistensi dalam suatu penelitian yaitu apabila
terdapat hasil yang
konsisten antara satu penelitian
dengan penelitian yang lain sehingga hubungan sebab
akibat menjadi lebih mungkin. Pada jurnal ini peneliti
mencantumkan hasil dari penelitiannya
terlebih dahulu dan hasil penelitian sebelumnya. Sehingga
hasil penelitian konsisten.
5 Apakah ada koherensi hasil studi dengan fakta di Ya
masyarakat?
6 Apakah hasil biologically plausible? Ya
7 Apakah hubungan bersifat spesifik (hubungan sebab Tidak
akibat semakin nyata bila hanya disebabkan satu sebab?
VALIDITAS EKSTERNAL
No Kriteria Hasil
1 Apakah hasil dapat diterapkan pada sampel terpilih? Ya, Karena teknik
pengambilan sample
sesuai dengan kriteria

2 Apakah hasil dapat diterapkan pada populasi Ya

terjangkau?
3 Apakah hasil dapat diterapkan pada Ya
populasi target?
IMPORTANCY
No Kriteria Hasil
1 Apakah alokasi sampel pada penelitian ini Ya
dilakukan secara acak?
2 Apakah pengamatan sampel dilakukan Tidak
secara cukup panjang dan lengkap?
3 Apakah semua sampel dalam kelompok Ya
yang diacak, dianalisis?
4 Apakah sampel dan peneliti tetap blind Tidak
dalam melakukan terapi?
5 Apakah kelompok terapi dan kontrol sama? Tidak
APPLICABILITY
No Kriteria Hasil
1 Apakah pada sampel kita terdapat perbedaan bila Tidak

dibandingkan dengan yang terdapat pada penelitian


sebelumnya sehingga hasil tersebut tidak bisa
diterapkan pada sampel kita?
2 Apakah perilaku tersebut mungkin diterapkan pada Ya

sampel kita?
3 Apakah sampel memiliki potensi yang Ya, menguntungkan
menguntungkan atau mungkin bila perilaku tersebut
diterapkan?
NO KRITERIA +/-

1 VALIDITY

Validitas Interna Hubungan Kausal +

Validitas Interna Hubungan Non Kausal +

Validitas Eksterna +

2. IMPORTANCY +

3. APPLICABILITY +
VALIDITY IMPORTANCY APPLICABILITY
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai