Anda di halaman 1dari 16

METODELOGI

KEPERAWATAN
DETIANA, S.Kep,Ns,M.Kes
Pengertian Diagnosa Keperawatan

1. Diagnosa keperawatan
adalah Pernyataan yg jelas, singkat dan pasti
tentang masalah pasien yang nyata serta
penyebabnya dapat dipecahkan atau diubah melalui
tindakan keperawatan menurut gordon (1982, dalam
Dermawan 2012).
Pengertian Diagnosa Keperawtan

2. Diagnosa Keperawatan
adalah langkah kedua dari proses keperawatan yg
menggambarkan penilaian klinis tentang respon individu, kelurga,
kelompok maupun masyarakat terhadap permasalahan kesehatan
baik aktual maupun potensial, dimana perawat mempunyai lisensi
dan kompetensi untuk mengatasinya (sumijatun, 2010).
Pengertian diagnosa Keperawatan

3. Diagnosa Keperawatan
adalah suatu kesimpulan yang
dihasilkan dari analisa data (Carpenito,
2009).
Tujun Diagnosa Keperawatan
Untuk mengidentifikasi (wahid & suprapto, 2012) Sebagai berikut:
1. Masalah dimana adanya respon klien trhdp status kesehatan atau
penyakit
2. Faktor yg menunjang atau menyebabkan suatu masalah
3. Kemampuan klien untuk mencegah atau menyelesaikan masalah
4. Mengkomunikasikan masalah klien pd tim kesehatan
Tujuan Diagnosa Keperawatan

5. Mendemonstrasikan tanggung jawab


dalam identifikasi masalah klien
6. Mengidentifikasi masalah utama untuk
perkembangan intervensi keperawatan.
Langkah2 Menentukan Diagnosa Keperawatan
(menurut setiadi, 2012)
1. Klasifikasi dan analisis data
Cara analisis data adalah:
a. Validasi data
b. Mengelompokkan data berdsrkan kebutuhan
biopsiko-sosial dan spiritual
c. Membandingkan dg standar
d. Membuat kesimpulan ttng kesenjangan yg
ditemukan
Langkah2 Menentukan Diagnosa Keperawatan
(menurut setiadi, 2012)
2. Interprestasi data
a. Menentukan kelebihan pasien
b. Menentukan masalah pasien/ menyimpulkan
c. Menentukan masalah pasien yg prnh
dialami(perawat menentukan mslh potensial pasien
Langkah2 Menentukan Diagnosa Keperawatan
(menurut setiadi, 2012)
d. Penentuan keputusan
1. Tidak ada masalah tetapi perlu peningkatan status dan
fungsi (kesejahteraan), adanya inisiatif promosi kesehatan
2. Masalah kemungkinan
Pola mengumpulkan data utk memastikan ada/tidaknya
mslh yg diduga
Langkah2 Menentukan Diagnosa Keperawatan
(menurut setiadi, 2012)
3. Masalah aktual/resiko
pasien tdk mampu merawat krn pasien menolak
masalah/pengobatan
4. Masalah kolaboratif
konsultasikan dg tenaga kesehatan professional yg
kompeten dan bekerja secara kolaboratif pd mslh tsbt
Langkah2 Menentukan Diagnosa Keperawatan
(menurut setiadi, 2012)
3. Validasi Data
Dilaksanakan dgn mengajukan pertanyaan yg reflektif kpd
pasien atau keluarga ttg kejelasan interprestasi data.
4. Merumuskan Diagnosa keperawatan
didasarkan pd identifikasi masalah dan kemungkinan
penyebab,selain itu brdsrkan kebutuhan pasien.
Tipe diagnosa Keperawatan

1. Diagnosa Keperawatan Aktual


Mnrt NANDA adanya pertanyaan masalah(P),
etiologi (E), tanda dan gejala (S)
Contoh; Kekurangan volume cairan tubuh (P) b.d
kehilangan cairan secara abnormal(E) ditandai
dengan muntah, turgor jelek selama 5 hari (S)
Tipe diagnosa Keperawatan

2. Diagnosa keperawatan Resiko


menurut NANDA penulisannya PE (Problem +
Etiologi)
Contoh : Resiko gangguan integritas kulit b.d
diare yg terus menerus.
Tipe diagnosa Keperawatan
3. Diagnosa keperawatan Potensial
Adalah penilaian klinis tentang keadaan individu,
keluarga atau masyarakat dalam transisi dr tingkat
sejahtera tertentu ke tingkat sejahtera yg lebih tinggi
(NANDA)
Contoh; potensial peningkatan berhubungan dalam
keluarga
Tipe diagnosa Keperawatan

4. Diagnosa keperawatan kemungkinan


Mnrt NANDA adalah pernyataan ttg masalah-masalah
yg diduga masi memerlukan data tambahan, dg harapan
msh diperlukannutk memastikan adanya resiko atau gejala
utama faktor resiko
Contoh : kemungkinan gangguan konsep diri
Tipe diagnosa Keperawatan

5. Diagnosa Keperawatan sindroma


mrt NANDA DP sindroma adlh sekelompok diagnosis
kprwtan aktual atau resiko tinggi yg diduga akan tampak
krn suatu kejadian atau situasi
Contoh : sindrom Disuse yg berhubungan dengan
tindakan pembedahan (amputasi)

Anda mungkin juga menyukai