Anda di halaman 1dari 8

Cindria Persada Chalang - 1743011

Latar Belakang Penelitian


 Anak usia dini merupakan usia yang hampir seluruh
aktivitasnya berpusat di lingkungan rumah namun
karena kebutuhan hidup yang mengharuskan orang
tua (ibu) harus bekerja sehingga pengasuhan anak di
serahkan pada lembaga pendidikan non formal salah
satunya Taman Penitipan Anak. Taman Penitipan
Anak menjadi salah satu lingkungan yang dapat
mempengaruhi perkembangan kreativitas anak.
 Penelitian dilakukan untuk mengetahui apakah
setting ruang bermain dapat mengembangkan
kreativitas pada anak usia dini.
Variabel Penelitian
 Perkembangan kreativitas anak
Subjek Penelitian
 Anak usia 3 – 5 tahun di Taman Penitipan Anak
“Ahsanu Amala” Yogyakarta.
Lama Penelitian
 Penelitian dilakukan selama 6 minggu.
Desain Penelitian
 Desain Interaksi Perlakuan dengan Subjek.
Hasil Penelitian
 Ada pengaruh yang signifikan antara setting ruang
bermain terhadap peningkatan kreativitas anak usia dini.
 Setiap aspek kreativitas yaitu kelancaran, keluwesan dan
elaborasi menunjukkan peningkatan.
 Elemen fisik dan desain interior mempengaruhi
kreativitas anak.
 Bentuk setting ruang bermain disarankan bentuk persegi
dan dibagi menjadi 5 area bermain (area balok, area
tenang, area seni, area rumah-rumahan dan area tengah).
Semua area diberi pembatas area dan penutup lantai
kecuali area seni.
Daftar Pustaka
Masiming, Zulfitriah. (2009). Pengaruh Setting Ruang
Bermain Terhadap Perkembangan Kreativitas
Pada Anak Usia Dini. Jurnal SMARTek 7 (2), 184-
196.

Anda mungkin juga menyukai