Anda di halaman 1dari 9

GERAKAN DAKWAH AMAR

MA’RUF NAHI MUNKAR


Kelompok 2
Latar Belakang
• Dakwah merupakan salah satu pilar pokok bagi terpeliharanya
eksistensi Islam di muka bumi.
• Al-Qur’an sendiri bahkan menganjurkan adanya komunitas
sosial dalam berdakwah, dimana setiap komunitas muslim
hendaknya memiliki sekelompok orang yang secara spesifik
berprofesi sebagai para ahli dakwah (Da’i) untuk
menyampaikan dakwah Islam dan menjalankan fungsi amar
ma’ruf (perintah kebaikan) dan nahi mungkar (mencegah
kejahatan dan keburukan)
Latar Belakang
• Dakwah merupakan suatu proses transformasi nilai-nilai Islam
yang bertumpu pada amar ma’ruf nahi mungkar yang
diaktualisasikan dalam tataran praktis artinya diwujudkan
dalam gerakan rill yang langsung bersentuhan dengan berbagai
persoalan yang dihadapi masyarakat, baik dalam konteks
politik, sosial, budaya maupun ekonomi sehingga terwujudlah
Islam sebagai agama Rahmatan Lil A’ lamin.
ۡ ۡ ۡ َ
‫ع ۡو َن اِّلی الخَی ِّر َو یَا ُم ُر ۡو َن‬ ۡ ُ ُ ۡ ۡ
ُ ‫َولتکن ِّمنک ۡم ا َّم ٌۃ یَّد‬ُ َ ۡ
ۡ ۡ
‫َ ُ ُ ُم ال ُمف ِِّل ُُ ۡو َن‬ ‫ئ‬ ُ ۡ ۡ
َ ِِّ‫ع ِّن ال ُمن َک ِّر َو اول‬ ۡ
َ ‫ف َو یَن َہ ۡو َن‬ ۡ
ِّ ‫ِّبال َمعۡ ُر ۡو‬
Artinya: “Dan hendaklah ada diantara kamu segolongan umat
yang menyeru kepada kebajikan, menyuruh kepada yang ma'ruf
dan mencegah dari yang munkar merekalah orang-orang yang
beruntung” (Q.S Ali Imran : 104).
Dakwah
• Secara etimologis, kata “dakwah” berasal dari bahasa Arab
yakni ‫(دعوة –يدعوا –دعا‬da’a – yad’u – da’watan) yang mempunyai
arti: panggilan, ajakan, dan seruan, dan dorongan.
• Secara terminologi, menurut Muhammad Nasir, dakwah adalah
usaha menyerukan dan menyampaikan kepada perorangan
manusia dan seluruh umat tentang pandangan dan tujuan
hidup manusia di dunia ini yang meliputi amar ma’ruf nahi
munkar, dengan berbagai macam media dan cara yang
diperoleh akhlak dan membimbing pengalamannya dalam
kehidupan perseorangan, berumah tangga, bermasyarakat dan
bernegara
Dakwah
• Tujuan utama dakwah ialah mewujudkan kebahagiaan dan
kesejahteraan hidup di dunia dan di akhirat yang diridai oleh
Allah ( meningkatkan ketaqwaan, menanamkan aqidah, dan
menyelesaikan persoalan ).

• Amar ma’ruf nahi munkar sendiri dapat diartikan menyuruh


kepada yang baik, dan mencegah dari yang buruk.
Dakwah
• Jadi dapat kita katakan bahwa gerakan dakwah amar ma’ruf
nahi munkar merupakan sebuah ajakan atau seruan kepada
umat manusia untuk menjalankan perbuatan baik dan
meninggalkan perbuatan buruk agar selamat didunia dan
diakhirat.
Jenis – Jenis Dakwah
1. Dakwah Fardiah
2. Dakwah Ammah
3. Dakwah bil-Lisan
4. Dakwah bil-Haal
5. Dakwah bit-Tadwin
6. Dakwah bil Hikmah

Anda mungkin juga menyukai