Anda di halaman 1dari 6

Promosi kesehatan

sistem reproduksi
pada wanita
Pengertian

 Depkes RI(2006),kesehatan reproduksi adalah suatu


keadaan sehat secara menyeluruh mencangkup fisik,
mental,dan kesehatan sosial yang berkaitan dengan
alat fungsi serta peroses reproduksi pemikiran
kesehatan reproduksi bukanya kondisi yang bebas
dari penyakit melainkan bagaiman seseorang dapat
memiliki kehidupan seksual yang aman dan
memuaskan sebelum dan sesudh menikah.
Tujuan kesehatan reproduksi

 Memberikan pelayanan kesehatan reproduksi yang


komprehensif kepada perempuan termasuk
kehidupan seksual dan hak-hak reproduksi
perempuan sehingga dapat meningkatkan
kemandirian permpuan dalam mengatur fungsi dan
proses reproduksinya yang pada akhirnya dapat
membawa pada peningkatan kualitas kehiduapn
Faktor-faktor yang berpengaruh terhadap kesehatan
reproduksi

• Faktor budaya dan lingkungan


• Faktor pisikologi
• Faktor biologis
 Cara menjaga kesehatan reproduksi

 Bersihkan bagian luar vagina setelah buang air kecil


atau air besar dengan menggunakan air bersih .dengan
arah depan ke belakang.

 Saat memasuku masa siklus mestruasi sering-sering


ganti pembalut terutama pada masa awal haid yang
biasanya banyak mengeluarkan darh.

 Ganti celana dalam minimal 2 kali sehari, dan apabila


anda mengalami keputihan sebaiknya gunakan panty
liner,saat tidur sebaiknya tidak menggunakan celan
dalam, agar udara dan darah lebih lancer.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai