Anda di halaman 1dari 3

GEJALA DAN KOMPLIKASI

DM
GEJALA DM
Gejala akut Gejala kronik
• Poliuria (banyak berkemih) • Kesemutan
• Kulit terasa panas seperti tertusuk
• Polidpsia (banyak minum) jarum
• Rasa kebas dikulit
• Poliphagia (banyak makan)
• Kram
• Nafsu makan bertambah, • Kelelahan
namun berat badan menurun • Mudah mengantuk
dengan cepat (5-10 kg • Andangan mulai kabur
• Gigi mudah goyah dah mudah
dalam 2-4 minggu) lepas
• Mudah lelah • Kemmapuan seksual menurun,
bahkan pada pria dapat
menyebabkan impotensi
KOMPLIKASI DM
Komplikasi akut Komplikasi kronis
• Ketoasidosis diabetic • Makroangiopati : mengenai
(KAD) pada DM tipe 1 pembuluh darah jantung,
• Hiperglikemia pembuluh darah tepi,
• Hipoglikemia pembuluh,pembuluh darah
otak.
• Mikroangiopati : retinopati
diabetic , nefropati diabetic.
• Neuropati diabetik.

Anda mungkin juga menyukai