Anda di halaman 1dari 53

Sejarah Perusahaan

Dilla collection merupakan usaha keluarga yang sudah dilakukan secara turun
menurun. Mengawali usahanya dengan mencoba berjualan celana berbahan jeans
dengan membuka kios kecil yang terletak di pasar cipulir, dilla collection berhasil
untuk menarik customer khusunya pedagang grosiran dan eceran sehingga menjadi
pelanggan tetap di toko dilla collection.
Seiring berjalannya waktu dengan customer yang tetap setia membeli produk
celana berbahan jeans maka pada tahun 2014 dilla collection membeli kios yang
lebih besar dari kios sebelumnya dan dilla collectin menjadi salah satu distributor
celana berbahan jeans di pasar cipulir hingga saat ini.
Visi dan Misi
Visi
Menjadikan Dilla Collection distributor celana berbahan jeans terbesar dan dikenal di Indonesia.

Misi
1. Menjaga dan meningkatkan produk celana berbahan jeans.
2. Memberikan pelayanan terbaik terhadap customer.
3. Menjaga kepuasan pelanggan.
Struktur Organisasi
Prosedur Analisa Sistem Berjalan
1. Proses Pemesanan Produk
Customer datang langsung ke toko untuk mencari produk yang diinginkan dibantu oleh pegawai.
Setelah menemukan produk yang diinginkan maka customer akan memesan produk tersebut ke
pegawai dan pegawai akan mencari produk yang dipesan. Lalu customer dan pegawai akan
melakukan proses tawar menawar harga hingga mencapai kesepakatan.

2. Proses transaksi pembayaran


Setelah proses tawar menawar selesai maka customer akan membayar produk tersebut secara cash
dan pegawai akan membuat nota sebagai bukti pembayaran yang sah.
Lanjutan…
3. Proses pengiriman produk
Setelah proses jual beli selesai, maka pegawai akan menyiapkan barang yang telah dibeli
oleh customer. Jika produk yang di beli customer membutuhkan jasa porter maka porter
akan mengantarkan barang tersebut ke tempat yang dimaksud oleh customer.

4. Proses pembuatan laporan penjualan


Laporan penjualan akan dibuat setiap hari saat transaksi penjualan berlangsung. Dan setiap
akhir bulan laporan penjualan akan direkapitulasi oleh pegawai dan selanjutnya laporan
penjualan tersebut akan diberikan kepada owner.
UNIFIED MODELLING LANGUAGE
(UML)
uc use case penj ualan

USE CASE DIAGRAM


Mencari Produk

Memesan
CUSTOMER Produk

Mengecek
Produk

PEGAWAI
Melakukan
Penaw aran

Membeli Produk

Pembayaran Cash

Membuat Nota

Menyiapkan
Produk

Menerima Produk

Menerima Produk

Mengirim Produk

PORTER

Membuat Laporan
Penj ualan

Menyerahkan
Laporan Penj ualan

OWNER
Use C a se P e njua la n
act Activ ity Diagram Pemesanan

ACTIVITY DIAGRAM CUSTOMER PEGAWAI

Start

1. Pemesanan
Memilih Produk Menerima Pesanan

Mengecek Produk

Menerima Informasi T i dak ada


produk tidak ada

Ada

Memproses Pesanan

Menerima informasi
harga Memberikan Informasi
Harga

Melakukan Penaw aran


Harga

END

Aktivity Dia gra m P e me sa n P roduk


ACTIVITY DIAGRAM act Aktiv ity Diagram Transaksi Pembayaran

CUSTOMER PEGAWAI

2. Pembayaran START

Melakukan Pembayaran Menerima Pembayaran


Cash

Menerima Nota Membuat Nota

END

Aktivity Diagram T ransaksi P embayaran


act aktiv ity diagram pengiriman

ACTIVITY DIAGRAM PEGAWAI PORTER CUSTOMER

3. Pengiriman START

Menyiapkan barang Menerima Barang


pesanan

Mengantar Barang Menerima Barang

END

Aktivity Diagram P engiriman P roduk


act Aktiv ity diagram laporan penj ualan

ACTIVITY DIAGRAM PEGAWAI OWNER

START
4. Pembuatan Laporan

Mengambil Arsip Nota

Membuat Laporan Menerima Laporan


Penj ualan Penj ualan

END

Aktivity Diagram L aporan P enjualan


Spesifikasi Sistem Dokumen Masukan
Dokumen masukan adalah sebagai bentuk dokumen yang akan diolah dalam proses agar dapat
menghasilkan keluaran yang diinginkan. Adapun dokumen masukan tersebut adalah :
Nama dokumen : Copy Nota
Fungsi : Sebagai bukti transaksi penjualan
Sumber : Pegawai
Tujuan : Pelanggan
Media : Kertas
Jumlah rangkap : 1 (satu) lembar
Frekuensi : Setiap terjadi transaksi penjualan
Copy Nota
Spesifikasi Sistem Dokumen Keluaran
Dokumen keluaran adalah segala bentuk dokumen dari hasil proses pengolahan dokumen masukan.
Adapun dokumen keluaran tersebut adalah :
Nama dokumen : Nota Penjualan
Fungsi : Sebagai bukti transaksi penjualan
Sumber : Pegawai
Tujuan : Pelanggan
Media : Kertas
Jumlah rangkap : 1 (satu) lembar
Frekuensi : Setiap terjadi transaksi penjualan
Nota Penjualan
Lanjutan…

Nama dokumen : Laporan Penjualan


Fungsi : Sebagai informasi penjualan
Sumber : Pegawai
Tujuan : Owner
Media : Kertas
Frekuensi : Setiap akhir bulan berjalan
Laporan Penjualan
Sistem Usulan Berjalan

1. Proses pemesanan dan pembayaran


Customer membeli produk kepada pegawai. Kemudian pegawai akan memproses pesanan dari customer. Lalu customer
akan melakukan pembayaran dan pegawai akan memproses pembayaran tersebut serta pegawai akan membuat nota
sebagai bukti pembayaran.

2. Proses pengiriman produk


Porter menerima produk dari pegawai untuk diantarkan kepada konsumen.
3. Proses pembuatan laporan penjualan

Pegawai membuat laporan penjualan berdasarkan salinan nota penjualan. Setelah nota penjualan sudah lengkap lalu
pegawai akan merekap laporan penjualan bulanan untuk diserahkan kepada owner.
Perancangan Sistem Usulan
1. Use case diagram menu login

uc Use case Menu Login

Input User ID
«include»
«include»

Login Verifikasi Sistem

«include»

«include»
Input Passw ord

Pegaw ai
Batal
Perancangan Sistem Usulan
2. Use case diagram menu master

uc USE CASE Menu Utama

Entry Data
Customer

«include»
Menu Master

«include»
Entry Data Produk

Login

Pemsanan dan
Pegaw ai
Pembayaran
«include»
«include» Menu Transaksi

«include»
Pengiriman

«include»
Logout

Laporan
Perancangan Sistem Usulan
3. Use case diagram entry data customer

uc Use Case Entry Data Customer

Id_Customer
Login

«extend»

nama_customer
Input Data Customer «extend»

«extend»
Alamat

«extend»

Keluar No_telp
Pegaw ai
Perancangan Sistem Usulan
4. Use case diagram entry data produk
uc Use Case Data Produk

Login
Id_Produk

«extend»

«extend» Nm_Produk

Input Data Produk


«extend»

«extend» qty

Pegaw ai

Keluar
harga_perunit
Perancangan Sistem Usulan
5. Use case diagram proses pemesanan dan pembayaran

uc use case diagram pemesanan dan pembayaran

Tanggal

Login

«extend» nama_customer

«extend»
Form Pemesanan
dan Pembayaran
«extend»
id_produk

«extend»
Pegaw ai

«extend»
nama_produk
Keluar

j umlah_produk
Perancangan Sistem Usulan
6. Use case diagram pengiriman

uc Use Case Pengiriman

Tgl
Login

«extend»
Nama_Customer

«extend»
Form Pengiriman

«extend»
Nama_Produk

«extend»
«extend»

Pegaw ai Keluar Alamat

Jumlah_produk
Perancangan Sistem Usulan
7. Use case diagram laporan

uc Use Case Laporan

Login

Laporan Mingguan

«extend»
Form Laporan

«extend»
Laporan Bulanan

Pegaw ai

Keluar
Perancangan Sistem Usulan
1. Activity diagram form login
act aktiv ity diagram menu login

Pegaw ai Sistem Penj ualan

ST ART

Melakukan Login Melakukan Login

Masukan User ID Masukan Passw ord


Tampil pesan nama Masuk kedalam
user / passw ord menu utama
salah

END
Perancangan Sistem Usulan
2. Activity diagram form menu utama
act aktiv ity diagram menu utama

Pegaw ai Sistem penj ualan

ST ART

Login kedalam Menampilkan menu


sistem utama

Menu master Menu Transaksi

Log Out

END
Perancangan Sistem Usulan
3. Activity diagram form entry data customer
act aktiv ity diagram Form Entry Data Customer

Pegaw ai Sistem Penj ualan

ST ART

Memilih Form Entry Data Menampilkan Form entry


Customer data customer

Input : id_customer,
nama_customer, alamat,
no_telp

END
Perancangan Sistem Usulan
4. Activity diagram form entry data produk
act aktiv ity diagram Form Entry data produk

Pegaw ai Sistem Penj ualan

START

Mengklik Form entry Menampilkan Form entry


data produk data produk

Input : id_produk,
nama_produk, qty,
harga_perunit

END
Perancangan Sistem Usulan
5. Activity diagram form pemesanan dan pembayaran
act aktiv ity diagram Form Pemesanan dan Pembayaran

Pegaw ai Sistem Penj ualan Customer

ST ART

Memilih form Menampilkan form


pemesanan dan pemesanan dan
pembayaran pembayaran

Cetak nota penj ualan Input data pemesanan


dan pembayaran

Menerima Nota
penj ualan

Menerima Pembayaran Membayar

END
Perancangan Sistem Usulan
6. Activity diagram form pengiriman
act aktiv ity diagram Form Pengiriman

Pegaw ai Sistem Penj ualan

ST ART

Memilih Form Menampilkan Form


pengiriman pengiriman

Input data pengiriman

END
Perancangan Sistem Usulan
7. Activity diagram form pembuatan laporan
act aktiv ity diagram form laporan

Pegaw ai Sistem Penj ualan Ow ner

ST ART

Memilih form leporan Menampilkan Form


Laporan

Cetak Laporan penj ualan Laporan penj ualan

Menyerahkan Laporan Menerima Laporan


Penj ualan Penj ualan

END
Perancangan Sistem Usulan
1. Sequene diagram form login
sd Sequence Diagram Form Login

Pegawai
Login Control Login Pengguna

1. Login ()

2. Get ( User ID)

3. Get (User ID)

4. Set (User ID)

5. Set (User ID)

User ID tidak ditemukan

6. Get (Password)

7. Get (Password)

8. Set (Password)

9.Set (Password)

Password tidak ditemukan

10. Batal
Perancangan Sistem Usulan
2. Sequene diagram form entry data customer
sd Sequence Diagram Form Entry Data Customer

Pegawai
Form Customer Control Customer Customer

Tambah ()
Get (Id_Customer)

Tampil (Id_customer) Get (Id_Customer)

Get (Nama_Customer)
Get (Nama_Customer)

Get (Alamat)

Get (Alamat)

Get (No_telp)

Get (No_telp)

Keluar
Perancangan Sistem Usulan
3. Sequene diagram form entry data produk
sd Sequence Diagram Form Entry Data Produk

Pegawai
Form Produk Control Produk Produk

Tambah ()

get (Id_Produk)

Tampil (Id_Produk)
get (Id_Produk)

get (nama_Produk)

get (nama_Produk)

get (qty)

get (qty)

get (harga_perunit)

get (harga_perunit)

Keluar ()
Perancangan Sistem Usulan
4. Sequene diagram form pemesanan dan pembayaran
sd Sequence Diagram Usulan Pemesanan dan Pembayaran

Customer Pegawai
Form Pemesanan Control Input Data Pemesanan dan
dan Pembayaran Pemesanan dan Pemesanan dan Pembayaran
Memesan () Pembayaran Pembayaran

Masuk Ke Menu Utama ()

Pilih Form Pemesanan


dan Pembayaran ()

Data Transaksi ()

Cek Produk ()

Input Data Jumlah


Pemesanan dan Pembayaran ()

Membayar ()

Menerima Nota
Penjualan ()

Keluar Menu Utama ()


Perancangan Sistem Usulan
5. Sequene diagram form pengiriman
sd Sequence Diagram pengiriman

Pegawai Porter Customer


Form Pengiriman Control Pengiriman Pengiriman

Memilih form pengiriman ()

get (data_pengiriman)

get (data_pengiriman)

Menyerahkan surat pengiriman ()

menyerahkan produk ()
Perancangan Sistem Usulan
6. Sequene diagram form laporan
sd Sequence Diagram Laporan

Pegawai Owner
Form Laporan
Memilih form laporan ()

input laporan penjualan ()

Cetak laporan penjualan ()

Menyerahkan Laporan penjualan ()

Menerima Laporan penjualan ()

Acc Laporan Penjualan ()


Class Diagram
class class diagram

Data Pemesanan dan


Pembayaran

- id_produk: int
+ jumlah_produk: int
+ nama_customer: char
+ nama_produk: char
+ tanggal: date

Data Pegaw ai
Data Produk
- password: int
- user_id: char + harga_perunit: int
- id_produk: int
+ nama_produk: char
+ Qty: int

Data Pengiriman

+ alamat: char Data Customer


+ jumlah_produk: int
+ alamat: char
+ nama_customer: char
- id_customer: int
+ nama_produk: char
+ nama_customer: char
+ no_telp: int
+ no_telp: int
+ tanggal: int
Entity Relationship Diagram ( ERD)
Logical Record Structure (LRS)
Form Login
Form Menu Utama
Form Entry Data Customer
Form Entry Data Produk
Form Pemesanan dan Pembayaran
Form Pengiriman
Permasalahan Pokok
Dari hasil pengamatan serta uraian yang telah penulis paparkan di atas, dapat diambil
kesimpulan bahwa dalam proses penjualan produk yang terjadi di toko dilla collection masih
kurang baik, yang disebabkan oleh masalah sebagai berikut :
1. Dalam proses pencatatan penjualan barang masih dilakukan secara manual.
2. Dalam pembuatan arsip masih berbentuk kertas atau buku dimana kemungkinan akan
rusak dan hilang.
3. Masih sering terjadi keterlambatan dalam penyusunan laporan karena masih dicatat dalam
buku atau kertas, sehingga adanya kemungkinan terjadi kehilangan data.
4. Tidak adanya label harga (harga tetap) sehingga proses penjualannya masih menggunakan
sistem tawar menawar.
Alternatif Pemecahan Masalah
Didalam mengelola suatu toko tentunya selalu ada hambatan dan kesulitan, yang sering kali pula dapat menyebabkan terjadinya suatu bentuk
kesalahan. Hambatan ataupun kesulitan baik itu dibidang produksi, sumber daya manusianya atau mesin produksi, maupun juga dibidang manajemen
atau keuangan toko.

Dengan melihat permasalahan yang timbul pada sistem berjalan, maka penulis mengajukan sistem pemecahan masalah yang ada pada toko dilla
collection, yaitu :

1. Sebaiknya toko menggunakan sistem pengolahan data berbasis komputer, agar setiap fungsi atau bagian toko selalu bekerja dengan relevan,
akurat, cepat dan tepat waktu.

2. Toko memiliki back-up data, arsip berdasarkan pengkodean, sehingga mempermudah dalam pencarian file.

3. Apabila sebuah toko telah menggunakan sistem yang terkomputerisasi, maka dapat meminimalisasi adanya kecurangan juga kesalahan yang
disebabkan oleh karyawan.

4. Data yang sudah di back-up pada komputer, harus dijaga seaman mungkin agar data tersebut tidak hilang dikarenakan virus komputer ataupun
pengguna komputer.

5. Pemberian label (barcode) harga pada setiap produk yang sudah terintegrasi dengan sistem komputer sehingga produk memiliki harga yang tetap
dan data dapat langsung masuk ke dalam sistem komputer.
Kesimpulan
Dengan berakhirnya penyusunan makalah ini, maka penulis dapat
menyimpulkan bahwa Toko Dilla Collection merupakan salah satu
perusahaan yang menjual berbagai macam celana jeans.
Pada Toko Dilla Collection masih melakukan pemakaian sistem yang
manual sehingga terkadang proses pencatatan dan penjualan celana
jeans mengalami keterlambatan. Oleh karena itu, perlu dibuatnya
sistem yang terkomputerisasi agar dapat mempermudah dalam proses
penjualan.
Saran

Sebagai akhir dari penulisan makalah ini, kami akan memberikan


saran- saran sebagai berikut :
Mengganti sistem yang manual menjadi sistem yang terkomputerisasi.
Dengan adanya sistem yang terkomputerisasi data yang diolah
dapat menghasilkan data yang benar,lebih mudah,cepat dan relevan.
Sebaiknya diadakan pelatihan bagi user yang akan menjalankan sistem.

Anda mungkin juga menyukai