Anda di halaman 1dari 14

LAPORAN JAGA

SENIN PAGI, 25 NOVEMBER 2019

SEORANG ANAK LAKI-LAKI 11 BULAN DENGAN


DIARE AKUT TANPA TANDA DEHIDRASI PASCA
DEHIDRASI TAK BERAT, OBS. VOMITUS TANPA
TANDA DEHIDRASI, OBS. FEBRIS 1 HARI, GIZI
KURANG, PERAWAKAN PENDEK
Identitas Pasien
Nama : An. HA
Tgl. Lahir : 28/11/2018
Usia : 11 bulan
Alamat : Dadapsari, Semarang
No CM : C730718
Masuk RS : 24/11/2019
Anamnesis
Alloanamnesis dengan Ibu Pasien, Bangsal Anak C1L1, pukul 20.30 WIB
Keluhan Utama : diare
Anak dikeluhkan diare 4x/24 jam, ampas (+), lendir (-), darah (-), demam(-),
3 hari SMRS muntah (-), batuk (-), pilek (-). Keesokan harinya anak dibawa ke
puskesmas, diare 6x/24 jam, diberi zinc dan puyer lalu pulang.

Di rumah anak masih diare, lalu keesokan harinya dibawa ke klinik, diare
1 hari SMRS 7x/24 jam, diberi obat puyer tapi tidak ada perbaikan. Karena anak
tampak lemas lalu anak dibawa ke IGD RSDK.

Di IGD anak demam (+), diare 4x, cair (+), ampas (+), lendir (-), darah (-),
IGD RSDK muntah 4x, dipasang infus dan di rehidrasi. Keluhan saat ini anak masih
diare 4x, cair (+), ampas (+) sedikit, lendir (-), darah (-), demam (-), batuk
(-), pilek (-), muntah (-).
RIWAYAT PENYAKIT DAHULU

 Riwayat menderita Willms Tumor sejak usia 1 bulan, sudah dilakukan operasi pengangkatan pada
Januari 2019 pada saat usia 2 bulan.
 Menjalani kemoterapi usia 5-10 bulan.

RIWAYAT PENYAKIT KELUARGA


 Tidak ada keluarga yang sakit serupa

RIWAYAT SOSIAL EKONOMI


 Ayah pasien bekerja sebagai pegawai swasta, ibu pasien adalah ibu rumah tangga. Pembiayaan
kesehatan menggunakan BPJS Non PBI.
 Kesan : sosial ekonomi kurang
RIWAYAT PERINATAL
 ANC rutin di dokter, riwayat keluhan penyakit selama kehamilan (-),
hipertensi (-), DM (-), riwayat perdarahan selama kehamilan (-),
riwayat minum jamu-jamuan/obat-obatan di luar resep dokter (-).
 Anak lahir dari ibu G2P1A0 usia Ibu 29 tahun, hamil aterm, janin 1
hidup intra uterine, lahir secara SC atas indikasi curiga bayi besar,
langsung menangis, BBL 3100 gram dan PBL 47 cm
 Rawat gabung, kejang (-), kuning (-).
RIWAYAT IMUNISASI

• Hepatitis B : 1x, usia 0 bulan


• BCG :-
• Polio :-
• DPT :-
• Booster :-
Kesan : imunisasi dasar tidak lengkap, booster (-)
Pertumbuhan Perkembangan
BBS : 7 kg
PB : 70 cm • Anak sudah bisa berdiri sambil
LK : 46 cm berpegangan, berbicara 1 kata
WHZ : -2.52 SD
WAZ : -2.33 SD
HAZ : -2.36 SD
Kesan : Perkembangan
KESAN : normal sesuai usia
Gizi kurang, BB kurang,
perawakan pendek,
mesocephal
PEMERIKSAAN FISIK Thorax :
Simetris, Retraksi (-)
COR : BJ I-II regular, bising
(-)
PULMO :
KU : sadar Kepala : UUB datar Sd vesikuler =+/+ +/+
HR :110 x/menit Mata : anemis -/-, ST hantaran -/- -/-
RR : 24 x/menit cowong -/-, ronkhi -/- -/-
Suhu : 36,4◦C Hidung: epistaksis (-), Abdomen :
Nadi : regular, isi nafas cuping (-) cembung, terdapat scar
dan tegangan Mulut : sianosis (-), di pinggang kanan, supel,
cukup mukosa kering (-) BU (+) Normal, turgor < 2
SpO2 : 99% detik, Hepar dan lien tak
BB : 7 kg teraba
Ekstrimitas :
Petekie -/- -/-
Akral dingin -/- -/-
CRT < 2”/ <2”
Pemeriksaan Laboratorium

Feses Rutin
24/11/19 24/11/19
KESAN : Darah rutin dalam
Hb 13.1 Warna : kuning batas normal
Ht 40.2 Konsistensi : lembek Feses rutin: malabsorbsi
Leukosit 9400 Ascaris, Ankilostoma,
Trombosit 364.000 Trikhiuris, Oxyuris (-)
GDS 91 E. hystolitica, E. coli (-)
Na 143 Lemak (+)
K 4.2 Protein (+)
Cl 111 Leukosit 1-2/LPB
Ca 2.3 Bakteri (+)
Jamur (-)
Daftar masalah
 Diare 4x/24 jam
 Muntah
 Demam 1 hari
 Gizi kurang, BB kurang, perawakan pendek
 Riwayat Willms tumor
 Riwayat imunisasi tidak lengkap
Diagnosis
1. Diare Akut Tanpa Tanda Dehidrasi Pasca Dehidrasi Tak
Berat DD/ non infeksi DD/ malabsorbsi
DD/ infeksi DD/ virus, bakteri
2. Obs. Vomitus tanpa tanda dehidrasi
3. Obs. Febris 1 hari dd/ non infeksi dd/ dehidrasi
dd/ infeksi dd/ viral
dd/ bakteri
4. Gizi kurang, BB kurang, perawakan pendek, mesosefal
5. Perkembangan normal sesuai usia
6. Riwayat imunisasi tidak lengkap
Tatalaksana
 Infus KaEn 3B 480/20/7 tpm

 PO : Paracetamol syr ¾ cth/4-6 jam (T>38C)


 Zinc syr 20mg/24 jam
 Domperidon syr 2,5 ml/8 jam
 Oralit 100ml tiap diare/muntah

Program:
Balance cairan / diuresis per 12 jam
NUTRISI BB anak : 7 kg BB Ideal : 9kg

Pemberian Cairan Kalori Protein (1,5 Lemak (1,5


(120/kgBB) gr/kgBB) gr/kgBB)

Kebutuhan 24 700 1080 13,5 13,5


jam
Infus KaEn 3B 480 44 - -

LLS 2 x ½ porsi 339 14,42 13,27


Pregestimil 320 224 6,08 12,16
6x40cc
Total 800 607 20.5 25.43

% AKG 114 % 56.2 % 151% 188%


Terima kasih

Mohon asupan

Anda mungkin juga menyukai