Anda di halaman 1dari 19

URGENSI AGAMA

BAGI KEHIDUPAN
MANUSIA
Kelompok 1
1. A. Ahmad Ameersyah AS. (2)
2. Lilir Nurfirda (21)
3. Rina Listianingsih (30)
DAFTAR ISI

1 Motivasi Manusia Beragama

2 Kategorisasi Agama

3 Peran Agama dalam Kehidupan

4 Pengertian dan Karakteristik Agama Islam


Motivasi Manusia
Beragama
MOTIVASI MANUSIA BERAGAMA
QS. 30:30 QS. 3:190 QS. 49:13

“Kami menciptakan
“Sesungguhnya dalam kamu dari seorang
“Tidak ada peubahan penciptaan langit dan laki-laki dan seorang
pada fitrah Allah. bumi, dan silih perempuan dan
(Itulah) agama yang bergantinya malam menjadikan kamu
lurus; tetapi dan siang terdapat berbangsa - bangsa
kebanyakan manusia tanda-tanda bagi dan bersuku-suku
tidak mengetahui.” orang-orang yang supaya kamu saling
berakal.” kenal-mengenal.”

Kebutuhan Kebutuhan Kebutuhan


Fitrah Akal Sosial
MOTIVASI MANUSIA BERAGAMA

QS. 91:7-8 QS. 12:5, 17:53

“Sesungguhnya syaitan itu


“Dan jiwa serta penyempurna
menimbulkan perselisihan di
annya (ciptaannya),
antara mereka.
maka Allah mengilhamkan ke
Sesungguhnya syaitan itu
pada jiwa itu (jalan) kefasikan
adalah musuh yang nyata
dan ketakwaannya.”
bagi manusia.”

Kelemahan Tantangan yang


Manusia Dihadapi Manusia
Kategorisasi Agama
KATEGORISASI AGAMA
Agama Wahyu (Revealed Agama Non Wahyu (Non
Religion) Revealed Religion)

Agama wahyu juga disebut dengan Pada awalnya menurut historis, agama
agama langit, agama samawi, agama non wahyu diciptakan oleh filsuf-filsuf
profetis, din-as samawi. Agama wahyu masyarakat sebagai ahli pikir, atau
menghendaki oleh pemimpin-pemimpin dari
akan keimanan kepada Tuhan dan masyarakat atau oleh penganjur dan
apa-apa yang dipesankan agar penyiar masyarakat itu. Agama non
disampaikan dan disebarluaskan wahyu mengalami perubahan-
kepada segenap manusia. perubahan sesuai dengan
Yang termasuk agama wahyu adalah perkembangan pemikiran atau budaya
Islam dengan kitab sucinya masyarakat itu. Oleh karena itu agama
Al-Quran, Kristen dengan kitab sucinya non wahyu dinamakan juga agama
Injil, Yahudi, dengan kitab suci Taurat. Budaya, agama bumi, agama filsafat.
KATEGORISASI AGAMA
Evolusionisme/Ardhi Revelasionisme/Samawi

Teori ini didasarkan pada teori Teori ini berdasarkan pada proses
antropologi kebudayaan. pewahyuan. Agama-agama yang
Muncul kepercayaan dinamisme, termasuk dalam kategori ini yaitu
animisme, totemisme, kepercayaan Yahudi, Kristen, dan Islam. Namun dua
Terhadap Dewa-Dewa dan Tuhan. agam selain Islam telah mengalami
Distorsi terutama dalam konsep
keTuhanan.
KATEGORISASI AGAMA

Missionary Non Missionary

Menuntut untuk disebarluaskan ke Tidak menghendaki akan penyebaran


berbagai penjuru dunia tanpa dibatasi ke setiap atau segenap manusia.
oleh ras, suku, kabilah, maupun Menurut T.W. Arnold, yang termasuk
teritorial. Menurut Madosi, yang agama non missionary yaitu Yahudi,
termasuk agama missionary yaitu Brahmanisme, Zoroaster.
Islam. Menurut T.W. Arnold, yang
termasuk agama missionary yaitu
Budha, Kristen, Islam.
Peran Agama dalam
Kehidupan
PERAN AGAMA DALAM INDIVIDU

01 02 03 04 05

Sumber Nilai Sarana untuk Sarana untuk Sarana untuk Pembentuk


dalam Menjaga Mengatasi Mengatasi Memuaskan Kata Hati
Kesusilaan Frustasi Ketakutan Keingintahuan (Conscienci)
PERAN AGAMA DALAM MASYARAKAT

Edukatif Penyelamat Perdamaian Social Control


Ajaran agama Keselamatan Seseorang yang Agama dapat
secara yuridis yang diberikan bersalah atau berfungsi sebagai
berfungsi oleh agama yaitu berdosa dapat pengawas baik
menyuruh dan keselamatan mencapai secara individu
melarang. dunia dan akhirat. kedamaia batin maupun secara
melalui tuntunan kelompok.
agama.
PERAN AGAMA DALAM MASYARAKAT

Solidaritas Transformatif Kreatif Sublimatif


Para penganut Ajaran agama Agama Agama
agama yang sama dapat merubah mendorong dan mengkuduskan
akan merasa kehidupan sesuai mengajak para segala usaha
memiliki ajaran agamanya. penganutnya manusia bila
kesamaan dalam untuk bekerja dilakukan dengan
iman dan produktif. ikhlas karena
kepercayaan. Allah.
Pengertian dan
Karakteristik Agama
Islam
PENGERTIAN AGAMA ISLAM
Menurut Bahasa

Kata Islam berasal dari bahasa Arab, dari


kata salima (selamat sentosa). Dari kata
tersebut dibentuk kata aslama
(memeliharakan dalam keadaan selamat
sentosa). Kata Islam berarti juga tunduk dan
menyerah (QS.4:65), keselamatan (QS.5:16),
damai (QS.2:208). Seseorang yang bersikap
sebagaimana dimaksud oleh pengertian
Islam disebut muslim.
PENGERTIAN AGAMA ISLAM
Menurut Istilah

Islam adalah tunduk dan menyerah kepada


aturan-aturan Allah yang diturunkan kepada
manusia melalui Nabi Muhmmad sebagai
Rasul.(QS.13:10)
KARAKTERISTIK AGAMA ISLAM

Rabbaniyah (42:13), (3:79) Wasathiyah atau Tawazun (28:77)


Islam merupakan agama yang
bersumber dari Allah Swt. A Islam merupakan agama yang
bersifat moderat. Agama yang
mengajarkan pada pemeluknya agar
tidak condong pada kehidupan
Insaniyyah (21:107)
Islam memang Allah jadikan B materi saja akan tetapi dapat
memperhatikan keseimbangan
kehidupan dunia dan akhirat, spiritual
pedoman hidup bagi manusia
yang sesuai dengan sifat dan
unsur kemanusiaan.
C dan material.

D Syumuliyah (6:38)
Islam merupakan agama yang
universal yang mencakup segala
aspek kehidupan manusia.
KARAKTERISTIK AGAMA ISLAM
Waqi’iyyah
Islam adalah al waqi’iyyah (realistis).
Islam merupakan agama yang dapat
diamalkan oleh manusia atau dengan
kata lain dapat direalisir dalam
kehidupan sehari-hari.
Al-Takamuliyah
Al-Takamuliyah memiliki arti integrasi,
F yaitu bahwa agama Islam
mengajarkan penganutnya untuk
E G mengimplikasikan integrasi semua hal
ke dalam ruh Islam.

Wudhuh
Kejelasan konsep Islam (Al Wudhuh)
membuat umatnya tidak bingung
dalam memahami dan mengamalkan
ajaran Islam.
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai