Anda di halaman 1dari 10

KEWIRAUSAHAAN

TUGAS
Tahapan Perencanaan bisnis

 TAHAP 1: Perencanaan Ide


TAHAP 2: Perencanaan Usaha
TAHAP 3: Perencanaan Pemasaran
TAHAP 4: Perencanaan SDM
TAHAP 5: Perencanaan Produksi
TAHAP 6: Perencanaan Modal Usaha
TAHAP 7: Perencanaan Target Bisnis
1: Perencanaan Ide

 – Mencari ide sebanyak mungkin


– Memilih ide yang paling baik & paling
mungkin dikerjakan
– Menuliskan pelaksanaan awal dari ide yang
dipilih
2: Perencanaan Usaha

– Mencari dan memilih lokasi usaha


– Mempersiapkan peralatan yang dibutuhkan
– Mempersiapkan fasilitas yang dibutuhkan
– Menentukan logo, nama usaha, dan brand /
merk
3: Perencanaan Pemasaran

– Menentukan target market


– Analisa SWOT dari usaha kita
– Analisa pesaing
– Menentukan kelayakan ekonomi
– Persiapkan anggaran usaha
Perencanaan SDM


– Merencanakan jumlah SDM
– Menuliskan tugas kerja, dan standar kinerja
Perencanaan Produksi


– Produksi barang sendiri / tidak
– Perencanaan supplier & bahan baku
Perencanaan Modal Usaha


– Membuat anggaran biaya untuk modal
kerja
– Membuat anggaran untuk modal investasi
– Penentuan biaya usaha secara keseluruhan
Perencanaan Target Bisnis


– Membuat target bisnis tahunan dan
semesteran
– Membuat target bisnis bulanan dan harian
JADWAL

 Jadwal Asistensi Tiap perkuliahan


 Proggres pertemuan minggu ke 15

Anda mungkin juga menyukai