Anda di halaman 1dari 30

Cegah Osteoporosis Melalui

Nutrisi Untuk Tulang


Osteoporosis
Kelainan skeletal ( perubahan mikro arsitekstur )
Gangguan kekuatan tulang ( masa tl turun )
Resiko patah tulang meningkat

 Silent thief
 pencuri secara diam-diam dari massa
tulang
 Silent disease
Std awal tdk gejala, baru jelas BMD turun > 30%
Klasifikasi Osteoporosis
(Riggs and Melton, 1983)
 Osteoporosis Primer
 Tipe 1  Osteoporosis pd
wanita pasca menopause
 Tipe 2  Osteoporosis senil
/penuaan

 Osteoporosis Sekunder
 Osteoporosis oleh penyakit,
efek samping obat, kondisi yg
mengakibatkan kelainan tlg
Puncak Massa Tulang yang
Tinggi Dipengaruhi :
 Latihan fisik yang baik, benar, terukur dan
teratur ( BBTT )

 Diet seimbang, kaya akan kalsium, cukup


vitamin D dan zat-zat lain utk tulang

 Hindari gaya hidup tak sehat : merokok,


alkohol, kafein dll.
Faktor Resiko Osteoporosis

Yang tidak dapat diubah: Yang dapat diubah:

• Riwayat keluarga • Kurang aktifitas fisik


• Jenis kelamin perempuan • Asupan Kalsium rendah
• Usia • Kekurangan protein
• Ras Asia & Kaukasia • Kekurangan paparan sinar
• Menopause matahari
• Ukuran badan • Kurang asupan vitamin D
• Asupan Kafein tinggi
• Asupan alkohol
• Kebiasaan merokok
• Hormon Estrogen rendah
• Meminum beberapa jenis
obat (mis : steroid)
Faktor resiko dari segi Nutrisi
 Kurang estrogen: gangguan haid,
menopause. Estrogen meningkatkan
penyerapan kalsium
 Merokok
 Alkohol, kafein berlebihan
 Serat berlebihan
 Kalsium rendah
 Vitamin D rendah
 Protein tinggi, diet tdk seimbang
Minuman Bersoda, kafein dan alkohol

 Berpotensi menyebabkan tulang


mengalami kerusakan dan rapuh. Salah satu
penyakit tulang yang paling sering terjadi
adalah osteoporosis. Sebab minuman
bersoda mengandung asam fosfat yang
tinggi. Kandungan ini dapat merusak
jaringan tulang.
 Konsumsi terlalu tinggi
protein menyebabkan hilangnya kalsium
dari tulang. Kanker adalah efek samping
utama dari menerapkan diet tinggi protein.
Karena, diet tinggi protein mendorong
pertumbuhan sel kanker. Kurangnya serat
dan karbohidrat dalam makanan akibat
menjalankan diet tinggi
protein menyebabkan kanker prostat.
Gaya Hidup Tidak sehat
mempercepat osteoporosis
Calcium
 Kalsium adalah mineral yang amat penting
bagi manusia, berkisar 1,5% -2,2%, antara
lain bagi metabolisme tubuh, penghubung
antar saraf, kerja jantung, dan pergerakan
otot.
 99% ada di tulang & gigi
 1% dalam darah
 Kalsium adalah nutrisi penting yang
menunjang banyak fungsi tubuh
untuk bekerja dengan normal sehingga
setiap hari tubuh kita
membutuhkan makanan
yang mengandung kalsium, baik dari
sumber hewani maupun nabati tentunya
sebisa mungkin kita manfaatkan
sumber makanan di sekitar kita yang
sebenarnya tinggi kalsium.
Kebutuhan kalsium berdasarkan usia
Kebutuhan kalsium
Usia perhari (mg)
0 to 6 bulan 210
7 to 12 bulan 270
1 to 3 tahun 500
4 to 8 tahun 800
Tumbuh
9 to 18 tahun 1,300 cepat
19 to 50 tahun 1,000
> 50 tahun 1,200
Manfaat Kalsium Secara

Umum
Mengaktifkan saraf
 Melancarkan peredaran darah
 Melenturkan otot
 Menormalkan tekanan darah
 Menyeimbangkan tingkat keasaman darah
 Menjaga keseimbangan cairan tubuh
 Mencegah osteoporosis (keropos tulang)
 Mencegah penyakit jantung
 Menurunkan risiko kanker usus
 Mengatasi kram, sakit pinggang, wasir, dan reumatik
 Mengatasi keluhan saat haid dan menopause
 Meminimalkan penyusutan tulang selama hamil dan menyusui
 Membantu mineralisasi gigi dan mencegah pendarahan akar gigi
 Mengatasi kering dan pecah-pecah pada kulit kaki dan tangan
 Memulihkan gairah seks yang menurun/melemah
 Mengatasi kencing manis (mengaktifkan pankreas) sumber:wikipedia
Faktor Penyebab Kurang
Kalsium
 Kopi
 Teh Pekat
 Minuman Soda
 Makanan Berlemak
 Rokok
Sumber Kalsium
 Susu
 Keju
 Salmon
 Yoghurt
 Brokoli
 Pisang
 Kedele
 Almond
Ikan Sarden 100 g (4 ekor) 410 mg

Ikan Salmon 100 g 28 mg

Kacang
220 g 100 mg
panggang

Susu Kedelai 200 ml 240 mg

Jus Jeruk 250 ml 300 mg

Tahu 100 g 500 mg


Mengapa Vitamin D penting?
 Vitamin D dibutuhkan tubuh untuk
menyerap kalsium secara efektif. Tidak
seperti vitamin lain, kita tidak perlu untuk
mendapatkan vitamin D dari makanan,
karena sumber utama vitamin D dibuat oleh
tubuh kita sendiri. Vitamin D dibuat di kulit
akibat paparan sinar matahari. Ini adalah hal
yang baik karena sebagian besar makanan
tidak mengandung, atau sangat sedikit,
vitamin D secara alami
 Vitamin D merupakan salah satu vitamin
esensial yang sangat dibutuhkan
tubuh. Tubuh memerlukan vitamin ini untuk
menyerap kalsium dan meningkatkan
pertumbuhan tulang. Tanpa asupan vitamin
D yang cukup, tubuh tidak bisa membentuk
hormon kalsitriol yang memadai untuk
menyerap kalsium dari makanan.
Akibatnya, tubuh mengambil persedian
kalsium dari tulang.

Vitamin D
 Vitamin D merupakan vitamin larut lemak
yang tidak bisa larut dalam pelarut polar
 (ec : air) dan hanya larut dalam pelarut non
polar ec : benzena, aseton , eter , ethanol,
minyak
 Berdasarkan hasil penelitian yang
diterbitkan dalam Journal of Pharmacology
& Pharmacotherapeutic, para peneliti
memperkirakan bahwa hampir 50% orang
di seluruh dunia kekurangan vitamin D.
Sumber Vitamin D
 Pada penelitian yang dilakukan pada wanita
usia lanjut di Jakarta, Indonesia, ditemukan
bahwa intensitas sinar UVB paling tinggi
adalah antara jam 11 pagi dan jam 1 siang.
Namun agar lebih nyaman, para wanita
tersebut disarankan untuk berjemur pada
jam 9 pagi. Dan ternyata paparan sinar
matahari ke kulit wajah dan kedua lengan
selama 25 menit, pada jam 9 pagi, sebanyak
3 kali seminggu dapat meningkatkan kadar
vitamin D secara signifikan pada wanita-
wanita Indonesia tersebut.

Manfaat Vitamin D
 Vit D sebagai kunci pembuka pintu yang
membiarkan calsium masuk kedalam tubuh

 Tidak diperlukan mengkonsumsi Ca dan Vit


D secara bersamaan untuk menambah
manfaat penyerapannya dalam tubuh
Sumber: FAO/WHO: Human Vitamin and Mineral Requirements, 2002
Pencegahan Osteoporosis

1. Upaya promotif
2. Upaya pencegahan :
 Pencegahan primer : tetap sehat,

jangan osteoporosis, sjk anak2.


 Pencegahan sekunder : bila sdh
osteoporosis, jgn sp patah tulang.
 Pencegahan tertier : bila terjadi patah
tulang, jangan sampai cacat.
Tujuan Pencegahan
Osteoporosis
 Memaksimalkan massa tulang pada
semua usia dan jenis kelamin
 Pencegahan timbulnya jatuh atau
cedera dan pertahankan respon
proteksi diri dan keseimbangan
 Pengobatan bila diperlukan untuk
menurunkan resiko patah tulang
Tips Pencegahan Osteoporosis
 Hindari faktor2 resiko, dgn” Gaya hidup
sehat “ sjk anak2
 Latihan fisik yg baik, benar, teratur dan
terukur terutama dengan pembebanan
 Cukup aktivitas fisik dan sinar matahari
 Diet seimbang, Kalsium dan nutrisi tulang
yang cukup pada semua umur
 Untuk mengurangi kehilangan massa tulang
pasca menopause mungkin perlu obat
 Atasi osteoporosis dgn postur tetap tegak
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai