Anda di halaman 1dari 16

KONSEP KEHILANGAN DAN

BERDUKA

PSIK Semester III


Senin, 1 November 2010
Tujuan Pembelajaran
1. Pengertian kehilangan
2. Jenis-jenis kehilangan
3. Tipe-tipe berduka (NANDA)
4. Faktor-faktor yang mempengaruhi
kehilangan
5. Tanda dan gejala proses kehilangan
6. Rentang respon kehilangan
7. Peran perawat pada keluarga yang
berduka
Contoh Kasus :
Sebuah keluarga yang bahagia
sedang menantikan kehadiran
anak pertama mereka. Sang
ibu telah mengandung dua
bulan. Namun, suatu saat ibu
mengalami perdarahan dan
menurut dokter kehamilan
tersebut tidak bisa
dipertahankan. Oleh karena itu
dilakukan aborsi untuk
menyelamatkan jiwa ibunya.
DEFINISI
Kehilangan adalah suatu keadaan individu
yang berpisah dengan sesuatu yang
sebelumnya ada, kemudian menjadi tidak
ada, baik terjadi sebagian atau keseluruhan
( Lambert dan Lambert,1985,h.35 ).
JENIS – JENIS
KEHILANGAN
1. ACTUAL LOSS
2. PERCEIVED LOSS
3. PHICHICAL LOSS.
4. PSYCHOLOGIS LOSS.
5. ANTICIPATORY LOSS.
TIPE KEHILANGAN & BERDUKA
(NANDA)
1. Berduka Antisipasi
2. Berduka disfungsional
Menurut Marthochio (1985) :
 Status sosial ekonomi yang rendah
 Kesehatan yang buruk
 Kematian yang tiba-tiba atau sakit yang
mendadak
 Merasa tidak adanya dukungan sosial
yang memadai (Kurangnya dukungan
dari keluarga atau seseorang yang tidak
dapat menghadapi ekspresi berduka).
 Kurangnya dukungan dari kepercayaan
keagamaan
FAKTOR_FAKTOR
YANG BERPENGARUH
1. Tahap Tumbuh Kembang Usia :
2. Keluarga
3. Faktor sosial ekonomi
4. Pengaruh Kultural
5. Agama
6. Penyebab Kematian .
TANDA & GEJALA :
1. Efek fisik
2. Efek emosi
3. Efek sosial
RENTANG RESPON BERDUKA
DENIAL = PENOLAKAN

ANGER = MARAH

BERGAINING = TAWAR MENAWAR

DEPRESI

ACCEPTENCE = MENERIMA

(KuBBLER ROSS,1969)
PERAN PERAWAT ?
Penugasan :
 Carilah teori-teori yang menjelaskan tentang
rentang respon (tahap) kehilangan (selain
teori Kubbler Rose)
 Bagaimana sikap Anda sebagai perawat
profesional dalam memberikan asuhan
keperawatan pada pasien yang berduka?
 Tugas dikumpulkan Jumat 5 November 2010,
diketik (spasi 1.5, tipe tulisan Time New
Roman, kertas A4)
Semoga bermanfaat ….

Anda mungkin juga menyukai