Anda di halaman 1dari 5

Elemen Penilaian

 Manajemen Fasilitas dan Keselamatan


1. Hasil Self Asesment
2. Hasil Observer Kediri
3. Hasil Gelar Pokja RS Siti Hajar
Hasil Asesment

 Bukti kumpulan perijinan masih ada kekurangan, yaitu


1. Ijin laik fungsi dilakukan setiap 1 tahun sekali (genset,
penangkal petir, instalasi listrik)
2. Perijinan yang sedang berjalan (IPAL, TPS B3, Radiologi,
Ijin Lingkungan)
 MOU dengan PDAM, PT. PRIA, APAR, PLN, pengelolaan
limbah non medis dengan DKP, genset, penangkal petir,
instalasi listrik
 Bukti kalibrasi sudah ada pengajuan
 Pengajuan Pest Control
Hasil Observer Kediri

 Hasil hanya berupa tanya jawab kepada pokja MFK, berupa :


1. Penempatan CCTV pada Gudang Obat, Apotik, Ruang Bayi
RM, dan ICU
2. Genset harus ada cadangan (kerjasama lagi dengan pihak
ketiga)
3. Terdapat senter evakuasi

4. MOU untuk pengelolaan limbah non medis dengan DKP


5. Ijin pengelola B3 yang masih berlaku
6. Pelatihan Penanggulangan Bencana dan disertai dengan
dokumen
7. Diadakan simulasi Penanggulangan Bencana
Hasil Gelar Pokja RS Siti Hajar

 Dukungan untuk pelatihan Manajemen Risiko, Disaster


Plan, Proteksi Kebakaran, dan kesehatan kerja
 Mempunyai bukti rekapitulasi hasil pemeriksaan dari
pemerintah atau badan eksternal lainnya (evaluasi MFK
dengan pihak luar)
 Dilakukan edukasi staf mengenai manajemen risiko (inhouse
training). Bukti berupa fuman
 Semua program kerja MFK terdapat dalam program kerja
K3RS
 PCRA menjadi dasar MOU dengan proyek pada waktu
merencanakan pembangunan/konstruksi, pembongkaran
atau renovasi
 Mengganti jadwal tim siaga kebakaran setiap hari
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai