Anda di halaman 1dari 37

Problem Pra Kehamilan,

Kehamilan & Pasca kehamilan


Dr. Lutfi Nugroho, SpOG
Pra kehamilan Pasca Kehamilan

Kehamilan
Risiko kematian ibu & anak terjadi paling banyak pada periode
kelahiran

INDONESIA ADALAH SALAH SATU DARI 68 NEGARA


YANG MEMILIKI KEMATIAN IBU DAN NEONATAL YANG BURUK

LAHIR MATI
KEMATIAN BBL

KEMATIAN IBU
KEMATIAN ANAK
1. Pelayanan Kesehatan Ibu Hamil
• diberikan kepada ibu hamil yang dilakukan
oleh tenaga kesehatan di fasilitas pelayanan
kesehatan
• Proses ini dilakukan selama rentang usia
kehamilan ibu yang dikelompokkan sesuai
usia kehamilan menjadi trimester pertama,
trimester kedua, dan trimester ketiga.
 Lima penyebab kematian ibu terbesar yaitu
1. perdarahan,
2. hipertensi dalam kehamilan (HDK),
3. infeksi,
4. partus lama/macet,
5. abortus.
 Kematian ibu di Indonesia masih didominasi
tiga penyebab utama kematian yaitu
perdarahan, hipertensi dalam kehamilan
(HDK), dan infeksi.  > 25% HDK
Apa Tujuan ANC????
22
FREKUENSI ANC

(Adriaansz, 2008).
23
Standar Pelayanan Antenatal

24
Lanjutan ………
9. PEMERIKSAAN A. GOLONGAN DARAH
LABORATORIUM B. KADAR HEMOGLOBIN
C. PROTEIN URIN

D. KADAR GULA DARAH


E. DARAH MALARIA

F. TEST SIFILIS

G. TEST HIV

H. PEMERIKSAAN BTA
KELUARGA BERENCANA
• KB merupakan salah satu strategi untuk
mengurangi kematian ibu khususnya ibu
dengan kondisi 4T;
– terlalu muda melahirkan (di bawah usia 20
tahun),
– terlalu sering melahirkan,
– terlalu dekat jarak melahirkan, dan
– terlalu tua melahirkan (di atas usia 35 tahun).
APA ITU KELUARGA BERENCANA
?
pengaturan kelahiran, pembinaan ketahanan
keluarga, peningkatan kesejahteraan
keluarga kecil, bahagia dan sejahtera.
METODE APA SAJA YANG
DIGUNAKAN DALAM PROGRAM
KB ?
MOW
Kontrasepsi permanen wanita yg tdk
menginginkan anak lagi

Menghambat perjalanan sel telur wanita,


shg tdk dpt dibuahi sel sperma
MOP
Kontrasepsi permanen laki-laki utk yg tdk
menginginkan anak lagi

Menghalangi transport (jalannya) spermatozoa (sel sperma),


shg tdk dpt membuahi sel telur
Kondom
KEUNTUNGAN

 Murah, mudah didapat, tdk perlu resep


 Mudah dan dapat dipakai sendiri
 Dapat mencegah penularan penyakit
kelamin

KEKURANGAN

 Selalu hrs memakai kondom yg baru


 Selalu hrs ada persediaan
 Kadang-kadang ada yg tdk tahan (alergi)
terhadap karetnya
 Tingkat kegagalannya cukup tinggi, bila
terlambat memakainya
Pil dan Suntik KB
Keuntungannya?
 Tdk menekan produksi ASI
 Praktis dan efektif
 Tdk hrs mengingat-ingat
 Masa pakai jangka panjang (3-5 tahun)
 Kesuburan cpt kembali setelah
pengangkatan
 Dpt digunakan untuk yg tdk cocok dgn
hormon estrogen
SPIRAL

Keuntungannya?
 Praktis dan ekonomis
 Kesuburan segera kembali jika dibuka
 Tdk hrs mengingat seperti Pil
 Tdk menganggu pemberian ASI
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai