Anda di halaman 1dari 27

DEPARTEMEN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA

DIREKTORAT JENDERAL ANGGARAN DAN PERIMBANGAN KEUANGAN


GEDUNG D LANTAI 16 JL.WAHIDIN RAYA NO.1 TELP. 021.34357642 JAKARTA

PENYELENGGARAAN APBN
DI DAERAH :

&

MATERI DISAJIKAN DALAM PERTEMUAN PERENCANAAN KESEHATAN NASIONAL


TAHUN 2007
PADA TANGGAL 19-20 SEPTEMBER 2006
1
DI BALAI SIDANG JAKARTA CONVENTION CENTER (JCC)
1. PEMBAGIAN URUSAN PEMERINTAHAN
2. DANA DEKONSENTRASI DAN DANA TUGAS
PEMBANTUAN
3. SATUAN KERJA
4. PROSES PELIMPAHAN DAN PENUGASAN
5. PROSES PENGANGGARAN
6. STATUS BARANG
7. PEMBINAAN DAN PELAPORAN

2
Copyright:pr@m:pramudjo_djapk@yahoo.com
1. UU NO. 17 TH 2003 TENTANG KEUANGAN
NEGARA
2. UU NO. 33 TH 2004 TENTANG PERIMBANGAN
KEUANGAN ANTARA PEMERINTAH PUSAT
DENGAN PEMERINTAH DAERAH
3. PP NO. 21 TH 2 004 TENTANG RENCANA KERJA
DAN ANGGARAN KEMENTERIAN/LEMBAGA
(RKA-KL)
4. SE MENKEU No.SE-317/MK.02/2006 TGL 6 JULI
2006 TENTANG PAGU SEMENTARA TAHUN 2007.
3
Kewenangan Pusat
DILAKSANAKAN INSTANSI
PUSAT ATAU INSTANSI
VERTIKAL DI DAERAH

Desentralisasi
WEWENANG DISERAHKAN KEPADA DAERAH
PEMERINTAH
PUSAT Dekonsentrasi
DILIMPAHKAN KEPADA
GUBERNUR SELAKU WAKIL
PEMERINTAH PUSAT

Tugas Pembantuan
DITUGASKAN KEPADA DAERAH
PROVINSI/KABUPATEN/KOTA 4
POLITIK LUAR NEG
URUSAN
PEMERINTAH
PERTAHANAN
DAERAH

KEAMANAN

URUSAN YANG
URUSAN MENJADI
PEMERINTAH YUSTISI KEWENANGANNYA,
KECUALI YANG
PUSAT TELAH DITETAPKAN
MONETER & FISKAL SEBAGAI URUSAN
PEMERINTAH PUSAT

AGAMA

5
1. MENYELENGGARAKAN SENDIRI
SEBAGIAN URUSAN PEMERINTAHAN
(KESEHATAN)
2. MELIMPAHKAN SEBAGIAN URUSAN
PEMERINTAHAN (KESEHATAN) KPD
GUBERNUR SELAKU WAKIL
PEMERINTAH
3. MENUGASKAN SEBAGIAN URUSAN
KEPADA PEM. DAERAH (KESEHATAN)
DNG AZAS TUGAS PEMBANTUAN
6
DANA DEKONSENTRASI
(DEPKES) :
Dana DEPKES yang bersumber dari APBN yang
dilimpahkan dan dikelola Gubernur selaku Wakil
Pemerintah Pusat yang mencakup penerimaan yang
harus disetor ke Kas Negara dan pengeluaran untuk
mendanai kegiatan DEPKES di daerah dalam rangka
pelaksanaan Azas Dekonsentrasi, tidak termasuk
dana yang dialokasikan untuk instansi vertikal
DEPKES di daerah

7
Pelimpahan
Pelimpahan dari MENKES kepada gubernur
untuk melaksanakan sebagian kewenangan
tertentu sesuai peraturan perundang-
undangan.
Gubernur dilarang melimpahkan kembali
kegiatan yang dilimpahkan oleh MENKES
kepada bupati/walikota

8
PERUNTUKAN
DANA DEKONSENTRASI
Untuk kegiatan yang bersifat non-fisik
antara lain koordinasi perencanaan,
fasilitasi, pelatihan, pembinaan,
pengawasan, dan pengendalian.
Didalam kegiatan non-fisik tersebut
termasuk juga kegiatam masukan (input)
berupa pengadaan barang/jasa sebagai
penunjang kegiatan non-fisik
9
DANA TUGAS PEMBANTUAN
(DEPKES) :
Dana DEPKES yang bersumber dari APBN
yang ditugaskan dan dikelola daerah yang
mencakup penerimaan yang harus disetor ke
Kas Negara dan pengeluaran untuk
mendanai kegiatan DEPKES di daerah dalam
rangka pelaksanaan Azas Tugas Pembantuan

10
Penugasan (DEPKES) :
Penugasan dari MENKES kepada gubernur/
bupati/walikota untuk melaksanakan
sebagian penugasan tertentu sesuai
peraturan perundang-undangan.
Gubernur dilarang memberikan penugasan
kembali kegiatan yang ditugaskan oleh
MENKES kepada bupati/walikota

11
PERUNTUKAN
DANA TUGAS PEMBANTUAN
Untuk kegiatan yang bersifat fisik, yaitu kegiatan
yang menghasilkan keluaran (output) berupa
penambahan dan pemeliharaan aset pemerintah.
Didalam kegiatan fisik tersebut termasuk
pendanaan kegiatan non fisik yaitu belanja untuk
mendukung pelaksanaan kegiatan fisik tersebut,
antara lain perencanaan dan pengawasan dalam
rangka konstruksi dan pelatihan dalam rangka
kegiatan fisik

12
Dana Dekonsentrasi
Meliputi urusan pemerintahan yang menjadi
wewenang pemerintah di luar 6 urusan
pemerintahan yg telah ditetapkan dengan UU

Dana Tugas Pembantuan


Meliputi urusan pemerintahan yang menjadi
wewenang pemerintah pusat

13
TUJUAN PENGALOKASIAN DANA
DEKONSENTRASI DAN DANA TUGAS
PEMBANTUAN
Umum Meningkatkan pencapaian efisiensi dan efektivitas
dalam penyelenggaraan pemerintahan, pelayanan
publik, dan pembangunan di daerah, serta
menciptakan keselarasan dan sinergi secara
nasional antara program/kegiatan
Dekonsentrasi/Tugas Pembantuan dan yang
didanai dari APBD.

Khusus Menjamin tersedianya sebagian anggaran


kementerian negara/lembaga bagi pelaksanaan
program/kegiatan Pemerintah Pusat di daerah,
sesuai dengan masing-masing kriteria dan
persyaratan yang telah ditentukan dalam
peraturan perundang-undangan.

14
SATKER SATUAN KERJA
UNIT PENGELOLA
ESELON I PERANGKAT DANA DEKON
257 DAERAH DAN DANA TP

KEMENTERIAN
/LEMBAGA
UNIT SATKER NON
ESELON II VERTIKAL
PUSAT 72 TERTENTU
BAGIAN
ANGGARAN
INSTANSI SATKER
VERTIKAL / SEMENTARA
UPT

SATKER
KHUSUS
Sumber:
Himpunan RKA-KL 2007 15
SETELAH MENERIMA
PAGU SEMENTARA

memberitahukan
mengenai rencana GUBERNUR
DEPKES
kegiatan yang akan (WAKIL PEM)
didanai dari dana
dekon

menetapkan SKPD
provinsi dan
SKPD memberitahukan
PROVINSI DEPKES

16
menyampaikan
RKA-KL yang
DEPKES GUBERNUR
memuat kegiatan
(WAKIL PEM)
dan anggaran yang
dilimpahkan

menetapkan SKPD provinsi memberitahukan


selaku Kuasa Pengguna pada saat
SKPD Anggaran dan Pejabat yang pembahasan
PROVINSI bertanggungjawab RAPBD
melaksanakan kegiatan dekon

DPRD
PROVINSI
17
SETELAH MENERIMA
PAGU SEMENTARA
GUBERNUR
memberitahukan /BUPATI/WALIKOTA
mengenai rencana SELAKU KEPALA
DEPKES DAERAH
kegiatan yang akan
didanai dari dana
dekon

menetapkan SKPD
provinsi/kabupaten/
SKPD
kota dan
PROVINSI/
KABUPATEN/ memberitahukan
KOTA kepada DEPKES

18
menyampaikan
RKA-KL yang GUBERNUR/BUPATI/
DEPKES WALIKOTA SELAKU
memuat kegiatan
dan anggaran yang KEPALA DAERAH
ditugaskan

menetapkan SKPD provinsi memberitahukan


/kabupaten/kota selaku Kuasa pada saat
SKPD
Pengguna Anggaran dan pembahasan
PROVINSI/
Pejabat yang RAPBD
KABUPATEN/
bertanggungjawab
KOTA
melaksanakan kegiatan dekon

DPRD PROVINSI/
KABUPATEN/KOTA
19
Meliputi penganggaran,
DANA penyaluran dan pelaksanaan,
DEKON- pertanggungjawaban dan
SENTRASI pelaporan, penghibahan barang
milik negara, pembinaan dan
DAN pengawasan serta pemeriksaan

DANA
TUGAS
PEMBAN- Dilaksanakan secara tertib,
TUAN efisien, ekonomis, efektif,
transparan, dan bertanggung
jawab dengan memperhatikan
rasa keadilan dan kepatutan
20
SEGALA SUATU YANG MENUNJUKKAN
NILAI TAMBAH SEBAGAI AKIBAT DARI
KEGIATAN NON FISIK YANG DIDANAI
DANA DEKON, MISALNYA PNS YANG
TERLATIH, LAPORAN HASIL PENELITIAN,
KONDISI YANG LEBIH BAIK
KEGIATAN
NON-FISIK
SEGALA JENIS/WUJUD BARANG YANG
DIBELI/DIADAKAN YANG SEMULA
DIMAKSUDKAN SEBAGAI
MASUKAN/INPUT AGAR KEGIATAN
DEKON DAPAT DILAKSANAKAN

BARANG MILIK NEGARA


21
SEGALA JENIS/WUJUD BARANG YANG
DIBELI/DIADAKAN SEBAGAI OUTPUT
UTAMA DARI KEGIATAN TUGAS
PEMBANTUAN
BARANG MILIK NEGARA
KEGIATAN
FISIK
SEGALA SUATU YANG MENUNJUKKAN
NILAI TAMBAH YANG SEMULA
DIMAKSUDKAN SEBAGAI PENUNJANG
(MISALNYA PNS YANG TERLATIH DAN
KONDISI YANG KONDUSIF) AGAR
OUTPUT KEGIATAN FISIK BERUPA
BARANG DAPAT BERMANFAAT
22
TINDAK LANJUT TETAP MILIK
TERHADAP NEGARA
BARANG-BARANG
HASIL KEGIATAN KEMETERIAN/LEMBAGA
PEMBERI DANA WAJIB
DEKONSENTRASI
MENATAUSAHAKAN DAN
DAN TUGAS MEMELIHARA
PEMBANTUAN

BARANG-BARANG YANG
DAPAT SUDAH DIHIBAHKAN WAJIB
DIHIBAHKAN DIKELOLA DAN
DITATAUSAHAKAN OLEH
SKPD
23
ANGGARAN DEPARTEMEN KESEHATAN
MENURUT PROGRAM
TAHUN 2006
07 03 3302 Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat 131,6 Milyar
07 03 2803 Lingkungan Sehat 433,1 Milyar
07 03 3303 Upaya Kesehatan Masyarakat *** 2.464,8 Milyar
07 02 3201 Upaya Kesehatan Perorangan 4.345,9 Milyar
07 03 3304 Pencegahan dan Pemberantasan Penyakit 1.619,7 Milyar
07 03 3305 Perbaikan Gizi Masyarakat 582,4 Milyar
07 90 3601 Sumber Daya Kesehatan 905,9 Milyar
07 01 3101 Obat dan Perbekalan Kesehatan 628,2 Milyar
07 90 3602 Kebijakan dan Manajemen Pembangunan Kesehatan 1.126,5 Milyar
07 05 3501 Penelitian dan Pengembangan Kesehatan 174,2 Milyar
01 01 0110 Peningkatan Pengawasan Akuntabilitas Aparatur Negara 43,4 Milyar
01 01 0113 Pengelolaan Sumber Daya Manusia Aparatur 26,6 Milyar
01 01 0119 Penyelenggaraan Pimp Kenegaraan dan Kepemerintahan 1.026,2 Milyar
10 05 4801 Pendidikan Kedinasan 15,0 Milyar
24
JUMLAH TOTAL: 13.523,5 Milyar
ANGGARAN DEPARTEMEN KESEHATAN
MENURUT JENIS SATKER (KEWENANGAN)
TAHUN 2006

8.000
Dalam Jutaan Rupiah
7.000

6.000

5.000

4.000

3.000

2.000

1.000

0
TUGAS
KANTOR KANTOR
DEKON PEMBAN
PUSAT DAERAH
TUAN
7.189 1.453 2.941 1.940 25
PEMBINAAN &
PENGAWASAN

Dalam rangka peningkatan kinerja, transparansi


dan akuntabilitas pelaksanaan kegiatan dan
dana dekonsentrasi

MENTERI/ MENTERI/
PIMPINAN KEUANGAN
LEMBAGA

PEMBINAAN DAN PEMBINAAN DAN


PENGAWASAN TERHADAP PENGAWASAN TERHADAP
PELAKSANAAN KEGIATAN PENGGUNAAN DANA
DEKONSENTRASI DEKONSENTRASI
26
MARI KITA WUJUDKAN
ANGGARAN KINERJA
BERSAMA DJAPK

27

Anda mungkin juga menyukai