Anda di halaman 1dari 7

KAIDAH KEBAHASAAN

PERNYATAAN UMUM
Nama : M.Izza Mubarak
Absen : 18
Kelas : 10 MIPA 7
Peryataan umum
Kata atau frasa (kelompok kata) yang dominan
dipakai dalam laporan hasil observasi adalah
Verba(kata kerja) dan nomina (kata benda).
Frasa adalah gabungan dari beberapa unsur,
tetapi tidak melebihi batas fungsi.
Kaidah kebahasaan adalah pedoman yang
menjadi unsur pembangun dalam suatu teks.
Jadi, kaidah kebahasaan teks laporan hasil
observasi adalah pedoman yang membangun
teks laporan hasil observasi.
Verba
• Verba adalah kata kerja, yaitu kelas kata
yang menggambarkan proses, perbuatan,
atau keadaan. Verba berfungsi sebagai
predikat dalam suatu kalimat. Jadi, verba
terletak sesudah subjek pada kata kerja
aktif atau sesudah objek pada kata kerja
pasif.
Contoh kata-kata Verba
• adalah • salin
• baca • duduk
• tulis • menyerah
• lihat • jongkok
• cuci • baring
• makan • lari
• minum • tangkap
• mandi
Nomina
• Nomina adalah kata benda, yaitu kelas kata
yang ditandai oleh tidak dapatnya bergabung
dengan kata (tidak). Nomina dapat juga
sebagai subjek maupun objek dalam sebuah
kalimat.
Contoh Kata-kata Nomina
• buku • informasi
• pensil • ekspresi
• wayang • kebudayaan
• sampah • pargelaran
• sungai • hiburan
• desa • tanduk
• rumah • kerbau
• media
Contoh kalimat verba dan nomina
Verba Nomina
• Ibu memasak semur ayam di dapur. • Pak Mulyadi adalah kepala desa di
– S: ibu, P: memasak, O: semur ayam, Desa Siliwangi ini.
K: di dapur. – S: Pak Mulyadi, P: adalah kepala desa,
– Predikat yang merupakan verba (kata K: di Desa Siliwangi ini.
kerja): memasak. – Predikat yang merupakan nomina
• Adik mengerjakan tugas sekolah di (kata benda): adalah kepala desa.
ruang belajar. • Bu Ningsih adalah pedagang
– S: adik, P: mengerjakan, O: tugas sayur di kompleks ini.
kuliah, K: di ruang belajar. – S: Bu Ningsih, P: adalah pedagang
– Predikat yang merupakan verba (kata sayur, K: di kompleks ini.
kerja): mengerjakan. – Predikat yang merupakan nomina
• Ibu menjahit baju dengan mesin (kata benda): adalah pedagang sayur.
jahit warisan dari nenek. • Aziz Pratomo merupakan salah satu
– S: ibu, P: menjahit, O: baju, K: dengan seniman terkenal di daerah ini.
mesin jahit warisan dari nenek. – S: Aziz Pratomo, P: merupakan salah
– Predikat yang merupakan verba (kata satu seniman terkenal, K: di daerah
kerja): menjahit. ini.
– Predikat yang merupakan nomina
(kata kerja): merupakan salah satu
seniman terkenal.

Anda mungkin juga menyukai