Anda di halaman 1dari 10

APLIKASI ORGANISASI KARANG

TARUNA BERBASIS ANDROID


NOVAL KURNIAWAN
41515010081
OVERVIEW

• Latar Belakang
• Rumusan Masalah
• Tujuan dan Manfaat
• Penelitian Terkait
• Metodologi
• Tahapan penelitian
LATAR BELAKANG

Karang taruna yang merupakan organisasi di lingkungan masyarakat. Peran karang taruna di
masyarakat adalah membimbing para pemuda dan pemudi untuk melakukan kegiatan yang
berguna bagi masyarakat. Karang taruna memiliki banyak kegiatan yang positif yang bertujuan
mengembangkan jiwa para pemuda. Namun saat ini organisasi karang taruna memiliki kendala yaitu
belum memiliki aplikasi yang dapat mendukung kegiatan yang dilakukan karang taruna.

Dengan masalah dibutuhkan suatu aplikasi yang dapat membantu karang taruna dalam melakukan
komunikasi agar lebih efektif dan efisien. Oleh karena itu, penulis memberikan solusi dengan
membuat aplikasi yang dapat mempermudah berjalannya kegiatan karang taruna .
RUMUSAN MASALAH

Berdasarkan latar belakang yang terlah diuraikan diatas, terdapat


permasalahan yang dapat dirumuskan, yaitu sebagai berikut.
• Bagaimana membuat aplikasi chat Real-Time?
• Bagaimana mengintergrasikan Firebase dengan Android?
TUJUAN DAN MANFAAT

• Tujuan
Tujuan tugas akhir ini mengembangkan aplikasi yang dapat digunakan
anggota karang taruna untuk berkomunikasi satu sama lain menggunakan
perangkat Android. Secara khusus tujuan tugas akhir ini dijabarkan sebagai
berikut :
a) Membuat aplikasi Chat Real-Time
b) Mengintergrasikan Firebase dalam aplikasi android.
• Manfaat
1. Mengetahui bagaimana cara kerja Firebase di dalam aplikasi android
2. Memberikan media komunikasi pada organisasi karang taruna
PENELITIAN TERKAIT

• Pada Tahun 2017, M.Wang dan Y.Sun, Membuat aplikasi Android dengan
nama Step Up untuk komunitas tutor sebaya.

• Pada Tahun 2016, B. Anantavijaya, G. A. Mutiara, dan I. Puncunai,


Membangun aplikasi chat Android menggunakan protool XAMPP.

• Pada Tahun 2016, R. Yamuna danK. Srilatha, Merancang aplikasi chat box
untuk digunakan mahasiswa untuk berkomunikasi terkait kegiatan kampus.
TAHAP PENELITIAN

Requirment Design Implementasi Uji Coba


KESIMPULAN

Penelitian ini bertujuan untuk membantu oraganisasi karang taruna untuk


mempermudah berkomunikasi serta berbagi informasi sesama anggota lainnya.

Anda mungkin juga menyukai