Anda di halaman 1dari 20

PMK-10/PMK.

03/2013
TATA CARA PENGEMBALIAN KELEBIHAN PEMBAYARAN
PAJAK YANG SEHARUSNYA TIDAK TERUTANG

1
OUTLINE

Ruang Lingkup

Permohonan

Proses Penyelesaian Permohonan

Ketentuan Penutup

2
RUANG LINGKUP

3
RUANG LINGKUP

WAJIB DIRJEN
PAJAK PAJAK
Permohonan Pengembalian atas
kelebihan pembayaran pajak yang
seharusnya tidak terutang

Terdapat pembayaran pajak oleh WP yang bukan objek pajak yang


TERKAIT terutang atau yang seharusnya tidak terutang
PEMBAYARAN Terdapat kelebihan pembayaran pajak oleh WP yang terkait dengan
pajak-pajak dalam rangka impor

Terdapat kesalahan pemotongan/pemungutan yang mengakibatkan


TERKAIT pajak yang dipotong/dipungut lebih besar daripada pajak yang
PEMOTONGAN seharusnya dipotong atau dipungut
/PEMUNGUTAN Terdapat kesalahan pemotongan/pemungutan yang bukan merupakan
objek pajak
4
NEXT
TERDAPAT PEMBAYARAN PAJAK OLEH WP YG BUKAN OBJEK
PAJAK YG TERUTANG ATAU YG SEHARUSNYA TIDAK TERUTANG

Pembayaran pajak terkait Pasal Pembayaran pajak > Pajak


44B UU KUP tidak disetujui yang terutang

4 1

3 2

Pembayaran pajak yang Pembayaran pajak atas


seharusnya tidak dibayar transaksi yang dibatalkan

BACK
5
TERDAPAT KELEBIHAN PEMBAYARAN PAJAK OLEH WP YANG
TERKAIT DENGAN PAJAK-PAJAK DALAM RANGKA IMPOR

SPTNP atau SPKTNP


SPKPBM, SPTNP, atau SPP yang telah
diterbitkan keputusan keberatan
SPKPBM, SPTNP, atau SPP yang telah
Meliputi: diterbitkan keputusan keberatan dan putusan
PPh Pasal 22 Impor, banding
PPN Impor, dan/atau SPKPBM, SPTNP, atau SPP yang telah
PPnBM Impor diterbitkan keputusan keberatan, putusan
banding, dan putusan peninjauan kembali
yang telah dibayar dan
SPKTNP yang telah diterbitkan putusan banding
tercantum dalam:
SPKTNP yang telah diterbitkan putusan banding
dan putusan peninjauan kembali
dokumen yang berisi pembatalan impor yang
telah disetujui oleh pejabat yang berwenang

BACK
6
TERDAPAT KESALAHAN POT/PUT YG MENGAKIBATKAN PAJAK YG
DIPOT/PUT LEBIH BESAR DARIPADA PAJAK YG SEHARUSNYA DIPOT/PUT

Pemungutan PPnBM terhadap


Potput PPh yg mengakibatkan PPh
PKP/non PKP > pajak yg yg dipotput > PPh yg seharusnya
seharusnya terutang dipotput, termasuk yg diatur dlm P3B

4 1

3 2

Pemungutan PPN terhadap Potput PPh atas penghasilan


bukan PKP > pajak yg yg diterima oleh bukan
seharusnya dipungut subjek pajak

BACK
7
TERDAPAT KESALAHAN PEMOTONGAN/PEMUNGUTAN YANG
BUKAN MERUPAKAN OBJEK PAJAK

Potput PPh yang seharusnya tidak


1 dipotput

3 2

pemungutan PPnBM yang pemungutan PPN yang


seharusnya tidak dipungut seharusnya tidak dipungut

BACK
8
PERMOHONAN

9
PEMOHON DAN TEMPAT PENGAJUAN PERMOHONAN

PEMOHON TEMPAT PERMOHONAN

Wajib Pajak Badan


Terkait KPP TERDAFTAR
Wajib Pajak Orang Pribadi
dengan
Pembayaran OP atau Badan yg tidak
KPP DOMISILI
diwajibkan memiliki NPWP

Wajib Pajak yg
dipotong/dipungut
PPh

WPLN melalui BUT-nya


Terkait
dengan
PPN

Pemo- non-PKP yang dipungut KPP TERDAFTAR


tongan/
Pemu-
ngutan
PPnBM

PKP yang dipungut

non-PKP yang dipungut 10


PENGECUALIAN PEMOHON DAN TEMPAT PENGAJUAN PERMOHONAN
(TERKAIT PEMOTONGAN/PEMUNGUTAN)

PEMOHON TEMPAT PERMOHONAN

WP pemotong/pemungut atau
tidak wajib NPWP
PKP pemungut

WPLN tanpa BUT WP pemotong/pemungut

KPP PEMOTONG/PEMUNGUT
Dalam hal WP
TERDAFTAR
pemotong/
pemungut atau
PKP pemungut
Pihak yang dipotong/dipungut
tidak ditemukan
antara lain karena
pembubaran
usaha

11
PERSYARATAN PERMOHONAN DAN CARA PENYAMPAIAN

Cara Penyampaian:
langsung (bukti penerimaan surat)
pos (bukti pengiriman surat)
perusahaan jasa ekspedisi/jasa kurir
Surat (bukti pengiriman surat) DIRJEN
WAJIB
Permohonan PAJAK
PAJAK
Persyaratan:
secara tertulis dalam bahasa Indonesia

diajukan atas suatu bukti pembayaran, bukti pot/put


pajak, faktur pajak atau dokumen lain yang
dipersamakan dengan faktur pajak

harus ditandatangani oleh Wajib Pajak atau pihak


yang mengajukan permohonan

surat kuasa khusus dalam hal permohonan


ditandatangani oleh bukan Wajib Pajak harus
dilampiri dengan surat kuasa khusus

12
DOKUMEN YANG HARUS DILAMPIRKAN DALAM PERMOHONAN (1)

Dalam hal M
asli bukti pembayaran pajak berupa SSP atau sarana
E
permohonan karena L administrasi lain yang dipersamakan dengan SSP
terdapat pembayaran A
M
pajak oleh WP yg P perhitungan pajak yang seharusnya tidak terutang
bukan objek pajak yg I
R
terutang atau yg K alasan permohonan pengembalian atas kelebihan pembayaran
seharusnya tidak A
N
pajak yang seharusnya tidak terutang
terutang

fotokopi bukti pembayaran pajak berupa SSPCP atau sarana


M
administrasi lain yang dipersamakan dengan SSPCP
Dalam hal E
permohonan karena L fotokopi keputusan keberatan, putusan banding, dan putusan
terdapat kelebihan
A peninjauan kembali yang terkait dengan SPTNP, SPKTNP,
M
pembayaran pajak P SPKPBM, SPP, atau dokumen yang berisi pembatalan impor
oleh WP yang terkait I yang telah disetujui oleh pejabat yang berwenang
R
dengan pajak-pajak K
perhitungan pajak yang seharusnya tidak terutang
A
dalam rangka impor N
alasan permohonan pengembalian atas kelebihan pembayaran
pajak yang seharusnya tidak terutang
13
DOKUMEN YANG HARUS DILAMPIRKAN DALAM PERMOHONAN (2)

Untuk permohonan
yang diajukan
M • asli bukti pemotongan/pemungutan pajak; atau
WP/PKP/non-PKP yg
E • asli faktur pajak atau dokumen lain yang
L dipersamakan dengan faktur pajak
dipotong/dipungut dan A
WPLN melalui BUT M
P
Dalam hal I
Untuk permohonan perhitungan pajak yang seharusnya tidak terutang
permohonan R
yang diajukan oleh K
karena OP/Badan yg tidak A
terdapat wajib NPWP atau N alasan permohonan pengembalian
kesalahan WPLN tanpa BUT
Pemotongan/ • asli bukti pemotongan/pemungutan pajak; atau
Pemungutan M • asli faktur pajak atau dokumen lain yang
E dipersamakan dengan faktur pajak
terkait PPh, L
PPN dan Untuk permohonan A perhitungan pajak yang seharusnya tidak terutang
M
PPnBM yang diajukan
P surat permohonan dari pihak yang dipotong atau
Wajib Pajak I dipungut kepada Wajib Pajak
Pemotong/pemungut R
surat kuasa dari pihak yang dipotong atau
K
dipungut kepada Wajib Pajak
A
N
alasan permohonan pengembalian

14
PROSES PENYELESAIAN
PERMOHONAN

15
PROSES PENYELESAIAN PERMOHONAN
(TERKAIT PEMBAYARAN)

Dapat meminta
dokumen LHV
tambahan

D
P VERIFIKASI Terdapat pajak yang
I seharusnya
A
R terutang?
WAJIB PAJAK J
J
A
E
K YA
N
Pemberitahuan TIDAK SKPLB
tertulis

Pengembalian Pajak Yang Seharusnya Tidak Terutang Dilakukan


Dengan ketentuan

terkait dengan pembayaran pajak terkait dengan pembayaran pajak dalam hal impor
telah dibayar/disetor ke kas negara telah dibayar/disetor ke kas negara
tidak dikreditkan dalam SPT Dalam hal PPh Pasal 22 impor, tidak dikreditkan
Dalam hal PPN impor, tidak dikreditkan, tidak dibebankan
sebagai biaya, atau tidak dikapitalisasi
Dalam hal PPnBM impor tidak dibebankan sebagai biaya,
atau tidak dikapitalisasi 16
PROSES PENYELESAIAN PERMOHONAN
(TERKAIT PEMOTONGAN/PEMUNGUTAN)

Dapat meminta
dokumen LHV
tambahan
D
P
I Terdapat pajak yang
A VERIFIKASI
R seharusnya
WAJIB PAJAK J
J terutang?
A
E
K
N Pemberitahuan TIDAK YA
tertulis
SKPLB

Pengembalian Pajak Yang Seharusnya Tidak Terutang


Dilakukan Dengan ketentuan
terkait dengan pot/put PPh terkait Put PPN terkait Put PPnBM

telah dibayar/disetor ke kas negara telah dibayar/disetor ke kas negara telah dibayar/disetor ke kas negara

tidak dikreditkan dalam SPT tidak dikreditkan, tidak dibebankan tidak dibebankan sebagai biaya, atau
(dalam hal tdk FINAL) sebagai biaya, atau tidak dikapitalisasi tidak dikapitalisasi

Telah dilaporkan oleh Telah dilaporkan oleh pemungut Telah dilaporkan oleh pemungut
pemungut/pemotong
Tidak diajukan keberatan Tidak diajukan keberatan
Tidak diajukan keberatan

17
Dalam hal diajukan oleh WPLN harus memenuhi ketentuan: telah dibayar/disetor ke kas negara dan telah dilaporkan oleh
pemungut/pemotong
PENERBITAN SKPLB TERHADAP WP YG TIDAK WAJIB NPWP

WAJIB PAJAK
(OP/Badan yg TIDAK WAJIB NPWP) DIRJEN PAJAK

SKPLB

Pengembalian Pajak Yang


Seharusnya Tidak Terutang

Diterbitkan dgn mengisi kolom NPWP


dengan ketentuan:

01 = Badan Diisi angka 0 Kode Kantor Diisi angka 0


04 = OP

18
KETENTUAN PENUTUP

PMK 190/PMK.03/2007 dicabut dan


dinyatakan tidak berlaku

PMK ini diundangkan

PMK ini berlaku


1 Februari 2013

19
LOGO

20

Anda mungkin juga menyukai