2. Gangguan siklotimik
yaitu gangguan ini melibatkan suatu pola melingkar yang kronis
dari gangguan mood yang di tandai oleh perbuahan mood ringan paling
tidak selama 2 tahun.
a. Gejala gangguan siklotimik
Dalam gangguan ini, masih belum bisa ditentukan gejala
pastinya, karena hampir semua mirip dengan gangguan bipolar. Hanya
saja gangguan ini lebih ringan, namun apabila dibiarkan berlarut larut
akan berpotensi parah menjadi gangguan bipolar.
b. Faktor penyebab gangguan Bipolar
1) Faktor biologis
2) Faktor kelurga dan genetik
3) Psikososial.
PERSPEKTIF TEORITIS TENTANG MOOD (BIPOLAR)