Anda di halaman 1dari 9

PENGERTIAN

Mencuci tangan adalah menggosok air


dengan sabun secara bersama-sama seluruh
kulit permukaan tangan dengan kuat dan
ringkas kemudian dibilas dibawah aliran air
TUJUAN
 Supaya tangan bersih
 Membebaskan tangan dari kuman dan
mikroorganisme
 Menghindari masuknya kuman kedalam tubuh
 Mencegah penularan melalui kontak
Kapan waktu mencuci tangan?
 Sebelum dan sesudah makan
 Setelah buang air besar
 Setelah bermain
 Sebelum dan sesudah melakukan
aktifitas
Langkah-langkah yang perlu dilakukan adalah :

1. Basahi tangan dengan air dan sabun antiseptik, gosok-


gosok kedua permukaan telapak tangan.
2. Gosok punggung tangan kiri dengan telapak tangan
kanan dan sebaliknya.
3. Jari-jari kedua belah tangan saling digosokkan saling
berkaitan.
4. Gosok bagian luar punggung jari-jari tangan kiri
dengan telapak tangan kanan dengan jari saling
mengunci dan sebaliknya.
5. Gosok seluruh bagian ibu jari satu persatu.
6. Jari-jari tangan kanan menguncup dan digosokan ke
telapak tangan kiri dan sebaliknya.
7. Pegang pergelangan tangan kiri dengan tangan kanan
begitupun sebaliknya.
8. Gosokkan dengan memutar ujung-ujunga jari tangan
kanan ditelapak tangan kiri dan lakukan
sebaliknya
9. Bilas kedua tangan dengan air

Anda mungkin juga menyukai