Anda di halaman 1dari 26

E-LEARNING PADA REVOLUSI INDUSTRI 4.

0
PENGERTIAN E-LEARNING
• E-Learning merupakan segala kegiatan yang
digunakan untuk mendukung usaha-usaha
pengajaran lewat teknologi elektronik. (Onno W.
Purbo, 2004)
• ELearning is the use of electronic technologies
to create learning experiences. (Horton, 2012)
• E-learning adalah suatu sistem atau konsep
pendidikan yang memanfaatkan teknologi
informasi dalam proses belajar mengajar.
(Michael, 2013)
MODEL E-LEARNING
• Web-based
• Supported Online (blended)
– the sandwich
pre dan post secara online, ditengah-tengahnya face to face
– the milestone
dimulai dengan online dan menambahkan tatap muka (group work/ satu
per satu)
– knowledge and skill
Online untuk teori dan tatap muka untuk pengembangan skill
– Complementary resource
– Online learning resources sebagai backup tatap muka
• Informal Learning
• Live e-learning
live synchronous learning events
KELEBIHAN E-LEARNING
• Mereduksi dampak lingkungan
• Pendidikan berkualitas lebih terjangkau
• Fleksibel dan Menyenangkan
• Model pembelajar lebih personal dan interaktif
• Terpusat pada pembelajar
KEKURANGAN E-LEARNING
Teknologi Pendukung E-Learning

PERSIAPAN PEMBELAJARAN EVALUASI


(INPUT) (DELIVERY) (OUTPUT)

Pembuatan Materi Email Chatting Email Chatting


Office application (PPT, dll) Search Engine Videoconference
SCORM
Animasi (flash, dll) LMS LMS
Handycam & video editor
Voice recorder & voice Videoconference
editor
Setup environment
Digital Library
LMS

Romy Satrio Wahono Jaringan & Infrastruktur Dasar Pendukung


Bentuk-Bentuk Komunikasi Sebagai
Implikasi Teknologi e-Learning
Same Time Different Time
“SYNCHRONOUS” “ASYNCHRONOUS”

• classroom • Learning Center


Same Place •LMS • Laboratory

“CO-LOCATED” • Library
•LMS

• Audio/Video conferencing • Email


(GDLN, INHERENT,
Different Place JARDIKNAS) • CD-ROM
• LMS: Chat (text, voice), • LMS: Discussion board
“DISTANCE”
online whiteboard • WWW
• Satellite delivery • Video/audio tape
• Synchronous streaming • Archived streamed
KONSEP REVOLUSI

* Perubahan dengan cepat, mendasar, dan


mendalam.
* Perubahan tersebut karena hasil pemikiran.
* Pemikiran merupakan proses menjawab
pertanyaan.
* Kemampuan bertanya secara jelas, tajam dan
mendalam menjadi sangat penting
REVOLUSI INDUSTRI

Adanya penemuan mesin uap oleh James Watt


Adanya penemuan listrik oleh Michael Farady
Penemuan Computer, Chip, peralatan elektronik lainnya
Pengembangan robot dan artificial intellegence lainnya
PEMBELAJARAN ABAD 21
Perlunya LITERASI BARU
4. Menghadapi Revolusi Industri 4.0
0

Literasi Baru: Literasi Data


Kemampuan untuk
Sudah siapkah kita? membaca, analisis,
dan menggunakan informasi
(Big Data) di dunia digital.

Literasi Teknologi
Memahami cara kerja
mesin,
aplikasi teknologi (Coding,
Artificial Intelligence, &
Engineering Principles).

Literasi Manusia
(Aoun, MIT, Humanities, Komunikasi,
2017) & Desain.

4
Learning and Innovations Skills:

Critical thinking and problem solving

Communications and Collaboration


)

Creativity and innovation


Learning and Innovation
Skills

Critical Thinking &


Problem solving

4cs Creativity & Innovation


?
Communication

Collaboration
ASPEK-ASPEK
KEMAMPUAN
CRITICAL
THINKING
Merumuskan Masalah

Memberikan Argumen

Melakukan Deduksi (mensintesis)

Melakukan Induksi (menganalisis)

Melakukan Evaluasi

Memutuskan dan Melaksanakan


KREATIVITAS & INOVASI
CIRI-CIRI INDIVIDU KREATIF

Memiliki dedikasi serta aktif dalam Hasrat keingin tahuan yang


melaksanakan tugas besar
Bersikap terbuka terhadap
Berfikir Fleksibel
pengalaman baru
Menanggapi pertanyaan yang Panjang akal
diajukan serta cenderung memberi
jawaban lebih banyak
Keingintahuan untuk
Memiliki daya abtraksi yang menemukan dan meneliti
baik
Cenderung mencari jawaban
Memiliki latar belakang
yang luas dan memuaskan
membaca yang cukup luas.
DALAM
IMPLEMENTASI
PEMBELAJARAN KREATIVITAS DALAM
PEMBELAJARAN
Melakukan pendekatan
inquiry (pencaritahuan)
Menggunakan teknik PASCA
sumbang saran (brain PEMBELAJARAN
storming)
contoh (suri teladan) Memberikan
melalui sikap, kebiasaan penghargaan bagi
berpikir dan perilaku dari prestasi kreatif
dosen
Meningkatkan pemikiran
Mengakomodasi berpikir kreatif melalui banyak
divergen melalui media
soal/tugas
Communication

BAGAIM ANA DALAM


PEMBELAJARAN?
COMMUNICATION

Terjadi Komunikasi multi-arah

Memberikan Kesempatan
mahasiswa mengemukakan
pendapatnya

Mahasiswa mampu mengkonstruksi


dan mengartikulasikan
pengetahuannya nya
Berbasis
Kelompok

COLLABORATION

Interaksi dan
Komunikasi

Kontribusi setiap individu


untuk menghasilkan produk
Contoh Aktivitas Pembelajaran Berorientasi 4C
Aktivitas Pembelajaran Learning and Innovation Skills (4C)
Melalui diskusi, mengupas pro dan Critical thinking (memberi argumentasi,
kontra mengenai penggunaan hoax deduksi, menganalisis)
dalam kampanye pemilu. Communication (diskusi)
Dalam kelompok 4-5 orang, mahasiswa Critical thinking ( merumuskan tema
membuat video pembelajaran desain pemb yg akan divideokan)
matematika berbasis kearifan lokal Creativity (merancang desain)
untuk siswa SD Communication (projek, diskusi)
Collaboration (membuat video)
Dalam kelompok kecil, mahasiswa Creativity (melakukan inkuiri, berfikir
merancang desain suatu produk fleksibel)
ekonomi berbasis kerakyatan Communication ( kerja kelompok, tukar
pendapat)
Collaboration (kontribusi ide dan
berbagi tugas)
Membahas dampak dari program Critical thinking (menganalisis, deduksi)
amnesti pajak terhadap kesadaran
membayar pajak bagi perusahaan-
perusahaan ‘daftar hitam’
KEBIJAKAN E-LEARNING INDONESIA

Di era revolusi industri 4.0 ini,


penyelenggaraan pendidikan jarak
jauh atau pembelajaran daring
kedepannya akan memiliki peran
strategis dalam pemerataan akses
pendidikan di Indonesia”.

Peningkatan kualitas pendidikan


memerlukan pemerataan pendidikan
melalui pemanfaatan teknologi
informasi seperti pembelajaran
digital di era Revolusi Industri 4.0.

@menristekdikti M. Nasir
(14/3/2018)
Referensi:

• Konsep e-Learning, Dwi Susanto,


https://slideplayer.info/slide/1979577/
• http://fish.unesa.ac.id/download/PPT%20REV
OLUSI%20INDUSTRI%204.pptx
• http://simpatik.belajar.kemdikbud.go.id/uploa
ds/materi-seminar/Pembelajaran-di-Era-Abad-
21.pdf
Revolusi Industri Kolonialisme

Anda mungkin juga menyukai