Anda di halaman 1dari 10

PENDIDIKAN DAN

EKONOMI
Hubungan Pendidikan dan Ekonomi

 Semakin tinggi derajat pendidikan semakin tinggi pula kehidupan ekonomi.


Peran Pelaksana Pendidikan Pada Masyarakat Tradisional dan
Modern Dalam Hubungan Kehidupan Ekonomi
Pendidikan dan Pertumbuhan Ekonomi

Reproduksi strata
sosial Modal Manusia

Alokasi atau
persaingan status
Paradigma Pembangunan Knowledge-Based-Economy

 Pertumbuhan ekonomi bertumpu pada ilmu pengetahuan dan teknologi


 Hubungan kausalitas pendidikan dan ekonomi menjadi solid
 Pendidikan menjadi mesin utama yang menggerakan dinamika perkembangan
ekonomi

Negara Maju
• Pendidikan = Aspek konsumtif + Investasi Modal Manusia
• Investasi modal manusia merupakan komponen integral dari semua upaya
pembangunan.
Perencanaan dibidang pendidikan

 Social demand approach


 Economic return approach
 Employment generation approach
Pendidikan dan Dunia Kerja

 Seringkali pendidikan nasional tidak menghasilkan lulusan yang siap


kerja atau lebih tepatnya tidak sesuai dengan dunia usaha.

Mismacth Wadirman Link and Macth


Hambatan

Dari ketidak cocokan antara lulusan baru memiliki beberapa penyebab dalam memasuki
duni usaha atau dunia kerja, diantaranya:
 Pertama, karakteristik lulusan baru tidak cocok dengan dunia kerja.
 Kedua, semakin tinggi tingkat pendidikan yang dicapai semakin tinggi pula tingkat
pekerjaan yang diminta.
 Ketiga, sedikitnya lowongan kerja sektor formal menjadi hambatan bagi para pendidik
yang mengincar sektor kerja formal karna dianggap aman.
 Keempat, belum berjalan dengan baik fungsi pasar tenaga kerja.
Alternatif

karena mismacth yang berkepanjangan akhirnya dalam jangak waktu kedepan harus
dibuat alternatif, seperti:
 Pengenalan kewirausahaan
 Pengimplementasian kewirausahaan
Pertanyaan

 Akmal, keterbatasan ekonomi dan pendidikan melahirkan orang yang bekerja di sektor
informal. Kenapa sektor informal lebih menyokong pertumbuhan ekonomi dari pada
sektor formal?

Anda mungkin juga menyukai