Anda di halaman 1dari 14

PERSIAPAN PRAKTIKUM

FARMASETIKA DASAR
By : Evika Rahardini, S.Farm., Apt
Kelengkapan Resep
• Nama dokter
• Alamat dan no. telp dokter
• Surat izin praktek dokter
• Nomor dan tanggal resep
• Ada tulisan “ R/ “ (nama obat yang jelas)
• Nama pasien
• Umur dan berat badan pasien (terutama obat yang berdosis
maksimum)
• Alamat (terutama bila mengandung obat narkotika)
• Paraf dokter
• Jumlah obat
• Perintah membuat obat “ m.f “
• Signatura (aturan pakai)
Resep yang harus dikerjakan lebih
dahulu dan Cepat
• Cito : Segera
• P.I.M : Perikulum In Mora – Berbahaya bila ditunda
• Urgent : Penting
• R/ yang Mengandung antidot (penawar racun)
Resep Yang Mengandung Obat Bius harus
diperhatikan :
• Alamat pasien
• Umur pasien
• Dosis maksimum
• Signatura harus jelas, tidak boleh ditulis s.u.c,
s.u.n, p.r.n atau s.o.s
Resep yang mengandung Antibiotika
harus diperhatikan :
• Waktu daluwarsa : minimal 3 bulan
sebelum saatnya tiba
• Signatura harus jelas, tidak boleh ditulis
s.u.c, s.u.n, p.r.n atau s.o.s
Bahasa Latin Dalam Resep Lanjutan...

• Perintah pembuatan

1) m.f (misce fac) : ……………….

2) m.f. pulvis : ……………….

3) m.f. unguentum : ……………….


Bahasa Latin Dalam Resep Lanjutan....

Jumlah obat dalam resep ditulis dengan huruf romawi seperti :


•I : ……… L : ……… C : ………
• V : ……… VL : ……… XC : ………
• X : ……… LX : ……… CXX : ………
• XX : ……… LXX : ……… CL : ………
Bahasa Latin Dalam Resep
Signature (aturan pemakaian)
• d.d o.h.c 3.d.d. cth I
• s.d.d u.e 3.d.d CI
• b.d.d u.i prn
• t.d.d u.p ad. Libit
Bahasa Latin Dalam Resep

Waktu pemberian obat


• p.c a.c
• vesvare nocte
• 1h.ac ½ h.pc
• mane meridiem
Dosis......
Dosis adalah jumlah obat yang diberikan kepada penderita/pasien dalam satuan berat ( g,
mg, ug ), satuan isi ( liter, ml) serta ui (unit internasional )

Dosis : sejumlah obat yang diberikan satu kali atau selama jangka waktu tertentu

Dosis medicinalis = Dosis lazim = Dosis terapeutik : sejumlah obat yang memberikan
efek terapeutik pada penderita dewasa

Dosis awal ( Loading Dose ) atau Dosis permulaan ( Initial Dose ) : Dosis obat untuk
memulai terapi sehingga dapat mencapai konsentrasi terapeutik dalam tubuh yang
menghasilkan efek klinis

Dosis pemeliharaan ( Maintenance Dose ) adalah dosis obat yang diperlukan untuk
memelihara mempertahankan efek klinik atau konsentrasi terapeutik obat yang sesuai
dengan dosis regimen
Cara menghitung dosis anak
Dosis untuk anak dapat dihitung berdasarkan pada usia, berat badan dan luas
permukaan tubuh dengan rumus sebagai berikut :

a. Berdasarkan usia anak


1. Rumus Young
n = usia anak (tahun)
Dosis anak ( DA) 
n
D m = usia anak (bulan)
n  12 D = Dosis dewasa

2. Rumus Augsberger
Untuk anak 2 – 12 bulan : (m + 13)% . D
Untuk anak 1 – 11 tahun : (4n+20)% . D
Untuk anak 12 – 16 tahun : (5n+10)% . D
b. Berdasarkan berat badan

1. Rumus Clark
w
Dosis anak ( DA)  D w = bobot anak (kg)
68
2. Rumus Augsberger

Dosis anak = 1,5 w + 10 x Dosis dewasa


100
c. Berdasarkan luas permukaan tubuh
Adanya hubungan langsung antara permukaan badan dengan cepatnya suatu
metabolisme obat menunjukan bahwa sebetulnya perhitungan dosis yang paling
tepat adalah berdasarkan luas permukaan badan. Namun demikian karena kurang
praktis maka metode ini jarang digunakan.

Rumus Crawford - Terry - Rourke

Dosis anak = LPT anak x Dosis dewasa


LPT dewasa

LPT dewasa = 1,73 m2

R.O. Mosteller
LPT anak/m2 = √T (cm) x BB (kg)
360

Anda mungkin juga menyukai