Anda di halaman 1dari 39

GENERAL ARRANGEMENT

FUNGSI :

 SIFAT-SIFAT UTAMA & KARAKTERISTIK KAPAL


 PERHITUNGN BIAYA AWAL
 DASAR PEMBUATAN DETAIL DRAWING

KETENTUAN UMUM :

 SHEER : KAPAL MODERN (TANPA)


KECUALI : FISHING VESSEL, TUG BOAT, DLL
 FREEBOARD :TANPA SHEER > MEMAKAI SHEER
DENGAN CARA PENINGGIAN POOP & FORECASTLE
PENENTUAN DAYA MESIN
PENENTUAN DAYA MESIN
RADIUS PELAYARAN
DEFINISI : JARAK YANG HARUS DITEMPUH
DALAM SATU KALI PELAYARAN
RADIUS PELAYARAN
DEFINISI : JARAK YANG HARUS DITEMPUH
DALAM SATU KALI PELAYARAN
DEAD WEIGHT TONAGE (DWT)

DEFINISI : BATAS MAKSIMAL BEBAN YANG


MAMPU DIANGKUT KAPAL

KOMPONEN DWT :
1. CARGO / MUATAN
2. FUEL / BAHAN BAKAR ( MESIN UTAMA & BANTU )
3. LUBRICATION / MINYAK PELUMAS ( MESIN UTAMA &
BANTU )
4. FRESH WATER / AIR TAWAR
CREW KAPAL ( MANDI, CUCI, MINUM )
MESIN KAPAL ( PENDINGIN MESIN )
5. PROVISION / BAHAN MAKANAN
6. CREW & BARANG BAWAAN
PERHITUNGAN KOMPONEN DWT KAPAL

• PERHITUNGAN BERAT BAHAN BAKAR

Dimana :
Wbb : Berat bahan bakar (ton)
BHP : Daya mesin kapal (HP)
Cbb : Koefisien pemakaian bahan bakar (gram/HP.jam)
S : Radius pelayaran kapal (mill)
Vs : Kecepatan dinas kapal (knot)
K : Faktor koreksi (1,2 – 1,5)
PERHITUNGAN KOMPONEN DWT KAPAL

• PERHITUNGAN BERAT MINYAK PELUMAS

Dimana :
Wmp : Berat minyak pelumas (ton)
BHP : Daya mesin kapal (HP)
Cmp : Koef. pemakaian minyak pelumas (gram/HP.jam)
S : Radius pelayaran kapal (mill)
Vs : Kecepatan dinas kapal (knot)
K : Faktor koreksi (1,2 – 1,5)
PERHITUNGAN KOMPONEN DWT KAPAL

• PERHITUNGAN BERAT AIR TAWAR


1. PENDINGIN MESIN

Dimana :

Wpm : Berat pendingin mesin (ton)


BHP : Daya mesin kapal (HP)
Cpm : Koef. pemakaian pendingin mesin (2 – 5 kg/HP)
PERHITUNGAN KOMPONEN DWT KAPAL

• PERHITUNGAN BERAT AIR TAWAR


2. AIR UNTUK MANDI CREW KAPAL

Dimana :

Wmd : Berat air untuk mandi (ton)


Zc : jumlah crew kapal (orang)
Cmd : Koef. pemakaian air untuk mandi (50 – 100 kg/orang.hari)
S : Radius pelayaran kapal (mill)
Vs : Kecepatan dinas kapal (knot)
PERHITUNGAN KOMPONEN DWT KAPAL

• PERHITUNGAN BERAT AIR TAWAR


3. AIR UNTUK CUCI CREW KAPAL

Dimana :

Wcc : Berat air untuk cuci (ton)


Zc : jumlah crew kapal (orang)
Ccc : Koef. pemakaian air untuk cuci (50 – 100 kg/orang.hari)
S : Radius pelayaran kapal (mill)
Vs : Kecepatan dinas kapal (knot)
PERHITUNGAN KOMPONEN DWT KAPAL

• PERHITUNGAN BERAT AIR TAWAR


4. AIR UNTUK MINUM CREW KAPAL

Dimana :

Wmn : Berat air untuk minum (ton)


Zc : jumlah crew kapal (orang)
Cmn : Koef. pemakaian air untuk minum (10 – 20 kg/orang.hari)
S : Radius pelayaran kapal (mill)
Vs : Kecepatan dinas kapal (knot)
PERHITUNGAN KOMPONEN DWT KAPAL

• PERHITUNGAN BERAT MAKANAN

Dimana :

Wmk : Berat bahan makanan (ton)


Zc : jumlah crew kapal (orang)
Cmk : Koef. Kebutuhan makanan (5 kg/orang.hari)
S : Radius pelayaran kapal (mill)
Vs : Kecepatan dinas kapal (knot)
PERHITUNGAN KOMPONEN DWT KAPAL

• PERHITUNGAN BERAT CREW KAPAL

Dimana :

Wcr : Berat seluruh crew kapal (ton)


Zc : jumlah crew kapal (orang)
Ccr : Koefisien tiap crew kapal (200 kg/orang)
PERHITUNGAN KOMPONEN DWT KAPAL

• PERHITUNGAN BERAT MUATAN BERSIH

Wmb = DWT – Σ(Wbb + Wmp + Wat + Wmk + Wcr)

Dimana :

Wmb : Berat muatan bersih (ton)


DWT : Dead Weight Tonage kapal (ton)
Wbb : Berat bahan bakar (ton)
Wmp : Berat minyak pelumas (ton)
Wat : Berat air tawar (mandi, cuci, minum & pend. mesin) (ton)
Wmk : Berat makanan (ton)
Wcr : Berat seluruh crew kapal (ton)
HULL (BADAN KAPAL)

 Collision Bulkhead
Jarak: (0,05 ~ 0,08) Lpp dari Fp
Menerus sampai geladak menerus teratas
Jika ada bukaan harus kedap
a0 = L/500 + 0,48 [m]

 The Propeller Post


Air dapat mengalir ke bidang propeller dengan baik
Jarak: (0,03 ~ 0,04) Lpp dari Ap

 Sterntube Bulkhead
Ujung/sekat belakang kamar mesin
3 jarak gading dari sterntube/propeller post
Menerus sampai poopdeck

 Sekat depan kamar mesin


Diharapkan seminimal/effisien mungkin
Mendapatkan ruang muat yang besar
(17 ~ 22)% Lpp dari Ap
Tergantung : dimensi mesin, kelengkapan permesinan, dll
HULL (BADAN KAPAL)

 Sekat Ruang Muat


Jumlah minimal (termasuk : collision bulkhead, sekat depan kamar mesin
dan sterntube bulkhead) adalah :
Lpp = 65 m : 3 sekat
Lpp = 85 m : 4 sekat
Lpp + 20 m : + 1 sekat
Kapal Tanker : maksimal : 0,1 L
minimal : 15 m

 Double Bottom
L < 50 m : pengecualian
Panjang : mulai collision bulkhead s/d sterntube bulkhead
Tinggi (h) : 0,35 + 0,045.B (meter)
minimal 0,6 meter
kapal tanker = B/15 (min : 1 meter dan maks : 3 meter)
Fungsi : Tangki air, ballast, bahan bakar & waste oil
Minyak pelumas harus diberi separator
Antara tangki dengan beda isi harus diberi cofferdam
HULL (BADAN KAPAL)

 Double Hull (khusus kapal tanker)


Sejak july 1993
Ukuran sama dengan double bottom
Fungsi mencegah kebocoran muatan (polusi)

 Cargo Hatch
Panjang : 0,5 panjang ruang muat
Lebar : 0,8 B
Tinggi : jenis tutup palkah (min : 1,1 m)

 Lebar Ujung Geladak Kapal


5% dari Fp (forecastle) : (0,5 ~ 0,6).B
Ujung Belakang (poop) : (0,85 ~ 0,95).B
Cukup untuk instalasi peralatan
CREW (ANAK BUAH KAPAL)

 Deck Departemen  Engine Departemen


Captain : Nahkoda Chief Engineer
Chief Officer : Mualim 1 2’nd Engineer
2’nd Officer : Mualim 2 Electrician
Quarter Master : Juru Mudi Fire man
Boatswain : Kepala Kelasi Oiler
Seaman : Kelasi Pumpman
Radio Officer Cleaner

 Service Departemen
Chief Cook
Assistant Cook
Boys
ESTIMASI JUMLAH CREW

  CN 
1/ 6
 BHP 
1/ 3 
NC  CST CDK    CENG    Ca det s 
  1000   1000  
 

NC : Jumlah total Crew


Cst : Koeffisien Stewards departemen (1,2 ~ 1,33)
Cdk : Koeffisien Deck departemen (11,5 ~ 14,5)
Ceng : Koeffisien Engine departemen (8,5 ~ 11,0)
CN : L.B.H / 100
Cadets : Perwira tambahan
RUANG AKOMODASI :

 Tinggi : 2,2 ~ 2,4 meter


 Chamber : tanpa (instalasi & furniture mudah)
 Dinding : Lurus (kecuali kapal-kapal kecil)
 Ukuran : tergantung pada :
Jumlah crew
Standar akomodasi
Ukuran & letak kantor
Jumlah messroom & fasilitas rekreasi

 Geladak diatas poop :


Sisi samping : 800 ~ 1000 mm (sebagai jalan)
300 ~ 400 mm (accomodation ladder)
Belakang : 5 meter (deck machinary, bollard, winch, capstan, dll)
Dinding depan : segaris dengan sekat depan kamar mesin
RUANG AKOMODASI :

 Messroom
Tempat makan crew kapal
Mampu menampung seluruh crew kapal
(kecuali cook, steward & boys menyusul)

 Smoke room, lybraries, dll


Untuk ocean going vessels
Untuk kapal antar pulau (2~3 hari) cukup ruang rekreasi

 Galley
Posisi : maindeck (maks. di poopdeck)
Ventilasi secara alami

 Pantry
Posisi : tegak lurus dengan galley
Dihubungkan dengan lift kecil
Dekat dengan messrom
RUANG AKOMODASI :

 Provision rooms

1. Dry Provision Store


Terpisah / tertutup dari galley
Tanpa pendingin

2. Vegetable Room
Temperatur : 40 ~ 100
Bisa tempat minuman
Terletak pada pintu masuk dari cold strore

3. Cold Store
Menyimpan makanan yang cepat rusak/busuk
Teperatur : -230 ~ -300
Tebal isolasi : 20 cm
SISTEM TANGGA
 Tangga Dalam
Posisi : secara melintang
Lebar : (0,8 ~ 1) meter

 Tangga Luar
Posisi : sebagian besar pada ujung belakang
Lebar : (0,8 ~ 1) meter

LIFE BOATS
 Sekoci
Dengan davits / dewi-dewi
10% Lpp terhadap bidang propeller
Pada kedua sisi kapal

 Free fall life boats


Pada centre kapal di buritan kapal
Dihubungkan dengan platform
SPESIFIKASI KAPAL TANKER

KONSTRUKSI KAPAL TANKER


• JENIS KONSTRUKSI (MEMANJANG / CAMPURAN)
• GELADAK (CHAMBER, OIL TIGHT HATCHWAY, OPEN RAIL, FLYING
BRIDGE)

LETAK KAMAR MESIN

• POSISI DIBELAKANG (KEBAKARAN, TANPA TEROWONGAN POROS)


SPESIFIKASI KAPAL TANKER

RUANG MUAT

• DOUBLE BOTTOM + DOUBLE HULL ( IMO, JULI 1993)

• PANJANG RUANG MUAT


GL 1982 : 0,1 L atau 15 m (diambil yang terbesar)
International Convention for the Prevention of Pollution)
TANPA SEKAT MEMANJANG : 0,1 L
1 SEKAT MEMANJANG : 0,15 L
2 SEKAT MEMANJANG : 0,2 L

• KAPASITAS TANGKI
Expantion (2 %), untuk menampung penguapan muatan
Slooptank (3 %), untuk menampung sementara sisa-sisa pembersihan
sebelum dibuang
SPESIFIKASI KAPAL TANKER

RUANG MUAT

• TANGKI BALLAST (DWT ≥ 70.000 TON, MARPOL 1973)


Sarat ballast : dm = 2,0 + 0,02 L (meter)
Trim by stern : ≤ 0,015 L

• COFFERDAM

SISTEM BONGKAR MUAT

• SISTEM PIPA (MAIN LINES & STRIPPING LINES = 25%)

• SISTEM JARINGAN PIPA (RING LINES, DIRRECT LINES & FREE FLOW
SYSTEM)
SPESIFIKASI KAPAL TANKER

SISTEM-SISTEM KHUSUS

• VENT STOCK / VAPOUR LINES

• INERT GAS SYSTEM

• PEMBERSIHAN RUANG MUAT (MENGHAMBAT KOROSI)


Airl laut (1000 C) dan tekanan (10 ~ 20) atm

• PEMANASAN MUATAN (STEAM HEATING COIL)


a. Dimater : (50 ~ 70) mm
b. Tekanan : (2 ~ 7) kg/cm2
c. Kebutuhan pemanasan :
Viskositas normal : 0,05 m2 / m3
Viskositas tinggi : 0,175 m2 / m3
d. Material : mild steel, cast iron, metal alloy
PERALATAN NAVIGASI
 SIDE LIGHT (LAMPU SAMPING)
WARNA : - KANAN : HIJAU
: - KIRI : MERAH
SUDUT : 112,50

 STERN LIGHT (LAMPU BURITAN)


WARNA : PUTIH
SUDUT PANDANG : 1350
JARAK PANDANG : 2 MILL
LETAK : BURITAN KAPAL

 ANCHOR LIGHT (LAMPU JANGKAR)


WARNA : PUTIH
SUDUT PANDANG : 3600
LETAK : HALUAN & BURITAN KAPAL
PEMAKAIAN : PADA SAAT KAPAL LEGO JANGKAR
SIANG HARI : BOLA HITAM
PERALATAN NAVIGASI

 MAST HEAD LIGHT (LAMPU TIANG MAST)


WARNA : PUTIH
SUDUT PANDANG : 2250
JARAK PANDANG : 5 MILL
JUMLAH : 2 BUAH

 MORSE LIGHT (LAMPU MORSE)


WARNA : PUTIH
SUDUT PANDANG : 3600
PERALATAN NAVIGASI

c
d b a

a = B (min = 6 m, max = 12 m) c =4,5 m e =terpendek L/2 terpanjang 100 m


b = terpendek 6 m d =tertinggi ¾.a
COMPARTMENT
NUMBERING SYSTEM
Compartment Numbering
System

The numbering system consist of 4 parts:

–Deck-Frame-Compartment-Use
Deck
Frame
Compartment
Use
Compartment Numbering
System
Deck
The main deck is the uppermost complete
deck running the length of the ship.
Designated 1
Successive lower decks or horizontal
divisions are designated 2, 3, 4 etc.
Successive upper decks or horizontal
divisions are designated 01, 02, 03 etc.
01
1
2
3
4
Compartment Numbering
System

Frame
Frame number of forward bulkhead of
compartment
Frame numbers increase as one moves
forward
If forward compartment boundary is
between frames, the frame number forward
of the boundary is used
Compartment Numbering
System
Compartment:
– Indicates position of compartment
relative to the ships centerline
Compartment designated “0”
– Successive Even numbers to PORT
– Successive Odd numbers to Starboard

1 3
1
1
0
2 2
2 4
Compartment Numbering
System

Compartment Use
– Letter indicates primary use for space
– Double letters indicate compartments
assigned for cargo carrying

A-Supply & Storage M-Ammunition


C-Control T-Trunks & Passages
E-Machinery V-Voids
F-Fuel L-Living Quarters
Compartment Numbering
System
The numbering system consist of 4
parts:
– Deck-Frame-Compartment-Use

Example: 3-75-4-M
Third Deck; forward boundary is on or
immediately aft of frame 75; second
compartment outboard of centerline to port;
ammunition compartment
– CNS helps you find your way around the
ship

Anda mungkin juga menyukai