Anda di halaman 1dari 29

MATEMATIK

A FARMASI
PERTEMUAN KE-9
LIMIT FUNGSI

IDA BETANURSANTI
LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019
PENGERTIAN LIMIT

Limit berarti mendekati,


Saya sudah bertahan sampai mendekati batas
kesabaran saya
Janganlah kamu mendekati zina

LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019


PENGERTIAN LIMIT FUNGSI

 Fungsi di atas tidak akan terdefinisi bila x = 1


 Tetapi terdefinisi bila x mendekati 1

LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019


Pembuktian
X Y = f(x)
1,25 3,813
1,1 3,130
1,01 3,030
1,001 3,003

1 ?

0,999 2,997
0,99 2,970
0,9 2,710
0,75 2,313
LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019
Secara Grafis

LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019


Pembuktian
Berdasarkan perhitungan pada tabel dan grafik menunjukkan
bahwa f(x) mendekati 3 apabila x mendekati 1
Secara matematis pernyataan di atas dapat dituliskan :

Dibaca “ limit untuk x mendekati 1 adalah 3”


Bila nilai x dimasukkan = 1 tidak terdefinisi karena hasilnya 0/0
LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019
Contoh
Dengan menggunakan beberapa nilai pendekatan x
tentukan

LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019


x Y = sin x/x

1 0,84147 Penyelesaian
0,5 0,95885

0,1 0,99833

0,01 0,99998

0 ?

-0,01 0,99998

-0,1 0,99833

-0,5 0,95886 Jadi


-1 0,84147

LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019


Bila fungsi dinyatakan dalam nilai mutlak dengan
ε adalah sembarang bilangan positif, maka jarak f
(x) ke bilangan L kurang dari ε dapat dinyatakan
dalam bentuk

Akan ekivalen dengan

LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019


Yang menunjukkan
bahwa f(x) terletak
pada interval terbuka
(L – ε, L + ε)
sebagaimana dalam
grafik a

LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019


Misalkan δ adalah suatu
bilangan positif dan x
cukup dekat dengan c
sehingga jarak x ke c
kurang dari δ tetapi x ≠ c,
maka
0 <│x-c│< δ
Dan ini ekivalen dengan
c- δ < x <c+ δ
Yang berarti x terletak
dalam interval terbuka (c-
δ, c+δ) seperti pada
grafik b
LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019
DEFINISI
Limit f(x) untuk x mendekati c adalah L, ditulis

Jika dan hanya jika untuk setiap bilangan ε > 0


(betapapun kecilnya) terdapat bilangan δ >0
sedemikian sehingga apabila 0 <│x-c│< δ
berlaku │f(x) - L│< ε

LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019


Untuk setiap ε >0 terdapat
bilangan δ >0

LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019


Apabila 0 <│x-c│< δ berlaku │f(x) -
L│< ε

LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019


Buktikan bahwa
Analisis pendahuluan:
Misalkan ε > 0 sembarang, kita harus dapat menemukan
bilangan δ > 0 sedemikian
sehingga apabila 0 <│ x − 4 │ < δ berlaku │(3x − 7) − 5 │ < ε.
Perhatikan │ (3x − 7) − 5 │ < ε ⇔ │ 3x −12 │ < ε
⇔ │ 3(x − 4) │ < ε
⇔│3││x−4│<ε
⇔ │ x − 4 │ < ε/3
Oleh karena itu dapat dipilih δ = ε/3
Tentu saja dapat dipilih bilangan δ yang kurang dari ε/3

LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019


Bukti
Ambil sembarang bilangan ε > 0. Kita pilih δ > 0,
yaitu δ = ε/3. Apabila 0 < │ x − 4 │ < δ
maka berlaku │(3x − 7) = 5 │ = │ 3x −12 │
= │ 3(x − 4) │
=│3││x−4│
=3 │x−4│
< 3δ = 3. sehingga ε/3 = ε.
Jadi, terbukti lim (3x - 7) = 5 .
LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019
TEOREMA LIMIT
Misalkan n bilangan bulat positif, k konstanta,
serta f dan g fungsi-fungsi yangmempunyai limit
di c, maka:

LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019


TEOREMA LIMIT
LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019
LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019
LATIHAN Tentukan nilai limit fungsi
berikut!
Buktikan limit-limit berikut! 6.𝑥→3
lim 7𝑥 − 4

1. lim 3𝑥 − 7 = 2 7. lim 2𝑥 3 − 5𝑥
𝑥→3 𝑥→−1

2. lim 2𝑥 − 4 = −8 8. lim 4𝑥 2 − 3 (7𝑥 3 + 2𝑥)


𝑥→−2 𝑥→0
3𝑥 4 −8
𝑥 2 −25 9. lim 3
3. lim = 10 𝑥→−2 𝑥 +24
𝑥→5 𝑥−5
𝑢2 −2𝑢
𝑥 2 +5𝑥−6 10. lim 2
4. lim =7 𝑥→2 𝑢 −4
𝑥→1 𝑥−1
𝑡 2 +7𝑡+7
5. lim 2𝑥 = 2 11. lim 2
𝑥→2 𝑥→−1 𝑡 −4𝑡−5

LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019


LIMIT KIRI dan LIMIT KANAN
Limit f(x) untuk x mendekati c dari kiri adalah L, ditulis

Jika untuk setiap bilangan ε>0 (betapapun kecilnya), terdapat bilangan δ>0
sedemikian sehingga apabila 0<x-c< δ maka berlaku │f(x)-L│<ε
Limit f(x) untuk x mendekati c dari kanan adalah L, ditulis

Jika untuk setiap bilangan ε>0 (betapapun kecilnya), terdapat bilangan δ>0
sedemikian sehingga apabila 0<x-c< δ maka berlaku │f(x)-L│<ε

LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019


Contoh :

Tentukan

LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019


Penyelesaian

LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019


LIMIT TAK HINGGA
Carilah X

Penyelesaian ±1 1

 Semakin x mendekati nilai 0, ±0,5 4


nilai menjadi sangat
±0,2 25
besar, dengan demikian nilai
f(x) tidak mendekati suatu ±0,1 100
bilangan, sehingga
±0,05 400
tidak ada
±0,01 10.000

±0,001 1000.000
LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019
Secara umum dituliskan
Untuk menunjukkan nilai f(x) menjadi semakin besar ketika x semakin
mendekati c.
Limit jenis serupa juga berlaku untuk fungsi yang menjadi negatif tak berhingga
ketika x mendekati c dituliskan dengan

LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019


Kekontinuan Fungsi

Definisi a mengandung arti bahwa f dikatakan kontinu di c є A jika


dipenuhi syarat berikut ini

LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019


contoh

LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019


LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019
See U .....
The next….. Differensial

LIMIT FUNGSI - IDA BETANURSANTI - 2019

Anda mungkin juga menyukai