Anda di halaman 1dari 23

DINAS KESEHATAN KABUPATEN CIAMIS

TAHUN 2016
ANEMIA

 Anemia adalah suatu keadaan kadar hemoglobin


(hb) dalam darah kurang dari normal
 Sel darah merah berfungsi untuk membawa oksigen
dan mengalirkannya ke seluruh tubuh
 Jika sel darah merah berkurang, maka aliran oksigen
di dalam tubuh akan terganggu
 Untuk menentukan kadar sel darah merah dilakukan
pemeriksaan terhadap Hemoglobin (Hb).
Anak 6-59 bulan 11 gram %
Anak 5 – 11 tahun 11.5 gram %

Anak 12 – 14 tahun 12 gram %

WUS tidak hamil 12 gram %

Ibu Hamil 11 gram %

Laki – laki > 15 tahun 13 gram %


KATEGORI ANEMIA PADA IBU HAMIL

Anemia ringan : 10,9 - 10 g/dl

Anemia Sedang : 9,9 – 7 g/dl

Anemia berat : < 7 g/dl

Bila HB < 8 g/dl -> RUJUK


(sesuai dengan
kohort IBU)
Sering pusing

Kurang nafsu makan

TANDA-2 Lesu, lemah, letih,lelah,lalai


ANEMIA

Wajah, terutama
Kuku Rapuh kelopak mata bagian dalam
tampak pucat
Kurang konsumsi
makanan sumber zat besi

Kebutuhan yang meningkat


(menstruasi, hamil,dll)

Penyebab

Tidak mengonsumsi Menderita penyakit infeksi


TTD sesuai anjuran (kecacingan, malaria)

Kehilangan zat besi pada perdarahan


termasuk menstruasi dan seringnya
melahirkan
 Pada masa kehamilan, kebutuhan Ibu akan zat
besi dan asam folat meningkat:
 peningkatan
pembentukan sel
darah merah
 bertambahnya
volume cairan tubuh
 pertumbuhan bayi
dan plasenta

Anemia pada Ibu Hamil

8
 Kebutuhan
zat besi yang berasal dari asupan
makanan meningkat

Anemia pada Ibu Hamil

9
 Kebutuhan zat besi dari asupan makanan yang
tinggi selama masa kehamilan (26-39 mg/hari)
diperlukan untuk memenuhi perubahan
kebutuhan tubuh akan zat besi yang
meningkat selama kehamilan (1,5-10 mg/hari)
 Perbedaan antara kebutuhan zat besi dalam
makanan dan kebutuhan zat besi bagi tubuh
disebabkan karena penyerapanpan zat besi yang
sangat bervariasi (2-35%)

Anemia pada Ibu Hamil

10
 Kebutuhan
zat besi yang berasal dari asupan
makanan meningkat

Anemia pada Ibu Hamil

11
 Kebutuhan zat besi dari asupan makanan yang
tinggi selama masa kehamilan (26-39 mg/hari)
diperlukan untuk memenuhi perubahan
kebutuhan tubuh akan zat besi yang
meningkat selama kehamilan (1,5-10 mg/hari)
 Perbedaan antara kebutuhan zat besi dalam
makanan dan kebutuhan zat besi bagi tubuh
disebabkan karena penyerapan zat besi yang
sangat bervariasi (1-35%)

Anemia pada Ibu Hamil

12
 Kebutuhanasam folat meningkat dari 400
mcg/hari selama masa subur menjadi 600
mcg/hari selama masa kehamilan

 Peningkatan kebutuhan akan zat besi, asam


folat, dan zat-zat gizi lain
Ibu Hamil perlu memakan makanan bergizi
seimbang dan meminum tablet tambah darah
selama masa kehamilan

Anemia pada Ibu Hamil

13
Anemia pada Ibu Hamil

14
 Resiko kematian Ibu
meningkat
 Ketidakmampuan tubuh Ibu
yang menderita anemia
untuk beradaptasi
mengatasi hilangnya darah
yang banyak pada saat
proses melahirkan

Anemia pada Ibu Hamil

15
1
Keguguran
Bayi lahir prematur
(belum cukup bulan)
2
Bayi lahir dengan
berat badan rendah
3
Dalam kondisi anemia berat,
bayi bisa lahir mati
4
Anemia dapat memperparah perdarahan
pada saat melahirkan,
sehingga memperbesar risiko kematian ibu
 Menurunkan angka kejadian anemia pada Ibu
Hamil dan Ibu Melahirkan

 Menurunkan resiko bayi prematur dan bayi berat


lahir rendah

 Menurunkan angka kematian Ibu dan bayi

Anemia pada Ibu Hamil

17
Fakta

Penelitian terhadap 52.917 bayi lahir hidup di


Indonesia menunjukkan bahwa
supplementasi besi-folat dapat menurunkan
risiko kematian bayi sampai 60%, terutama
pada hari pertama kehidupan (Dibley at al,
2012).

Anemia pada Ibu Hamil

18
Sebaiknya TTD dikonsumsi bersama :
 Buah – buahan sumber vitamin C (jeruk,
pepaya, mangga,jambu biji dan lain – lain
 Daging, ikan
Makanan dan obat yang menghambat
penyerapan :
 Susu hewani
 Teh dan Kopi
 Tablet Kalsium dengan dosis yang tinggi
 Obat sakit maag
Dosis

Ibu hamil perlu


Pemberian TTD
mengonsumsi 1 TTD
setiap hari selama
setiap hari selama
kehamilan dapat
kehamilan minimal
menurunkan risiko
sebanyak 90 tablet,
anemia pada ibu
dimulai sedini
70% dan
mungkin dan
kekurangan zat besi
dilanjutkan sampai
57%
masa nifas
Trimester 1 
pemeriksaan Hb
Ibu hamil
dilakukan setiap bulan
yang anemia
diberikan 2 tablet Trimester 2  pemeriksaan Hb
setiap hari sampai dilakukan setiap 2 minggu
kadar Hb mencapai
normal.
Jika pada pemeriksaan selanjutnya kadar
Hb tidak berubah  rujuk bumil ke
yankes yang lebih tinggi

Anda mungkin juga menyukai