Anda di halaman 1dari 18

1.

Aisah Estiea (194081)


2. Nanda Reka Arianti (194090)
3. Nurul Hedinah Mellya (194091)
4. Yekti Setiyowati (194099)
Proses Pencernaan

Mechanical Chemical
Ingestion
Propulsion Digestion Digestion Absorption Defecation
(Proses
(Dorongan) (pencernaan (pencernaan (penyerapan) (pembuangan)
Menelan)
mekanik) kimiawi)
Mulut
GIGI LIDAH
• Tersusun atas otot lurik
• Fungsi:
– Penentu rasa
– Campur makanan
– Telan makanan
• Pangkal lidah: Epiglotis
Mulut
Produksi 97-98% Air,
Merubah
glukoprotein,
saliva ptialin
amilum
1-1,5 (amilase),
menjadi
maltosa
Lt/Hari garam alkali

Kelenjar submandibularis

Kelenjar Kelenjar sublingualis


Ludah
Kelenjar parotis
Kerongkongan (Esofagus)
Panjang ± 25 cm dan tersusun otot melingkar dan
otot memanjang serta berperan menyalurkan
makanan dari rongga mulut ke lambung

Otot merupakan penentu gerak peristaltik dengan


kontraksi dan relaksasi secara bergantian

Faring merupakan penghubung antara esofagus dan


rongga mulut serta mencegah makanan masuk ke
dalam saluran pernapasan

Mukoid untuk melumasi bolus dan dinding esofagus,


sehingga terlindungi dari getah lambung

Sfinkter esofagus merupakan pembatas antara


lambung dan esofagus serta berfungsi untuk
mencergah isi lambung masuk ke esofagus
Lambung
Lambung
Kiri atas
rongga
perut

Mekanik Kardiak,
+ Fundus,
Kimiawi Pilorus

2-5 Jam
Lambung
Hasil
Mekanik
berupa
Gerak
chime
Peristaltik
(kim)

Pepsin Protein » Pepton

Lambung Renin Kaseinogen » Kasein

Pepsinogen » Pepsin
HCl
Bunuh Bakteri
Usus Halus
Usus Halus
Usus Halus
• Usus Jejunum panjang
• Panjang 6 m
2-3 m
• Pencernaan dan
• Kaya pembuluh darah
Absorpsi
• Proses kimiawi
• Vili untuk
memperluas
penyerapan
• Usus Ileum panjang 4-
5m
• Penyerapan dilakukan
• Usus 12 Jari
pemb darah berupa
(duodenum) panjang
glukosa, asam amino
1/3 m serta muara 2
• Penyerapan dilakukan
saluran, yaitu
pemb kil berupa asam
empedu dan
lemak & gliserol
pankreas
Usus Halus
Jenis Enzim Fungsi
Laktase Laktosa » » » Glukosa
Dipeptidase Pepton » » » Asam amino
Enterokinase Aktivasi Tripsinogen
Maltase Maltosa » » » Glukosa
Disakaridase Disakarida » » » Monosakarida
Sukrase Sukrosa » » » Glukosa + Fruktosa
Lipase Trigliserida » » » Gliserol + Asam Lemak
Peptidase Polipeptida » » » Asam Amino
Usus Besar
Usus Besar
Fungsi penyerapan air dan
elektrolit serta pembusukan sisa
makanan oleh bakteri E. coli
Kolon panjang 1,5-1,7 meter

Sekum = batas kolon dan usus


halus
Umbai cacing atau apendiks
panjang 6 cm
Apendiksitis = radang usus buntu

Asenden (naik), transversal


(melintang), desenden (menurun)
Kelenjar Pencernaan
Cara insulin menurunkan glukosa
darah, yaitu:
1) Insulin merangsang sel tubuh
untuk menyerap lebih banyak
glukosa dari darah
2) Insulin meningkatkan
kecepatan reaksi respirasi
yang menggunakan glukosa
3) Insulin merangsang hati
untuk mengabsorpsi glukosa
4) Insulin merangsang sel lemak
untuk mengambil glukosa
dan mengubahnya menjadi
lemak
Pankreas

Jenis Enzim Fungsi


Amilase Amilum » » » Maltosa
Tripsin Pepton » » » Asam amino
Lipase Lemak » » » Asam Lemak + Gliserol
Ion Bikarbonat Menetralkan kim yang berasal dari lambung
Gangguan Pencernaan
Jenis Gangguan Keterangan
Gastritis Produksi asam lambung tinggi/infeksi
bakteri
Batu Empedu Penyumbatan saluran empedu
Konstipasi Feses bergerak lambat melalui kolon. Hal ini
disebabkan karena buang air tidak teratur
Diare Sering BAB dan feses terlalu lunak. Diare
dapat merupakan gejala tipus, kanker,
kolera atau infeksi
Disentri Infeksi bakteri. Gejalanya BAB bercampur
darah
Radang Usus Buntu Peradangan apendiks. Hal ini terjadi karena
penumpukan makanan dan terjadi infeksi
Kanker Pola makanan yang tidak sehat

Anda mungkin juga menyukai