Anda di halaman 1dari 13

Oleh

Kelompok
Fitriani
I Beda
Safara Afifah
Aurelie
Jabariya
h
Pengertian Jabariyah
Kata jabariah berasal dari kata “jabara” yang
artinya “memaksa”.

Secara istilah Jabariah adalah suatu golongan


yang mengatakan segala perbuatan manusia
sesungguhnya datang dari Allah dengan kata lain
segala perbuatan manusia terpaksa dilakukan.
Jabariah terbagi atas :

 Jabariyah ekstrim (al-khalisah)

 Jabariyah moderat (al-Mutawassitah).


Jabariah ekstrim

Mengatakan bahwa segala sesuatu perbuatan manusia


bukan merupakan perbuatan yang timbul dari
kemauannya sendiri, tetapi perbuatan yang dipaksakan
pada dirinya.
Pendapat Jham bin Shofyan orang dari khurasan dan
tinggal di Khuffah mengatakan tentang teologi
Jabariah Ekstrim adalah:

 Manusia tidak mampu untuk berbuat apa-apa, tidak


mempunyai daya, tidak mempunyai pilihan.
 Surga dan neraka tidak kekal, tidak ada yang kekal
selain Tuhan
 Iman adalah ma’rifat atau membenarkan dalam hati.
 Al-qur’an adalah makhluk.
Jabariah moderat
Mengatakan bahwa Tuhan memang menciptakan
perbuatan manusia, baik perbuatan baik dan buruk,
tetapi manusia mempunyai bagian didalamnya.
Pendapat An-Najjar (wafat : 230 H) diantara
pendapatnya dari Jabariah Moderat dari golongan
Jabariah Moderat adalah :

 1. Tuhan menciptakan segala sesuatu perbuatan


manusia, tetapi manusia mengambil bagian atau peran
dalam mewujudkan perbuatan-perbuatan itu.
 2. Tuhan tidak dapat dilihat di akhirat nanti, tetapi
Tuhan bisa saja memindahkan hati (ma’rifat) pada
mata sehingga manusia dapat melihat Tuhan.
DOSA BESAR MENURUT
“JABARIYAH”
Perbuatan DosaBesar menurut Jabariyah artinya
perbuatan tersebut sudah ditentukan oleh Allah SWT,
namun semuanya kembali pada manusianya. Jika
manusia tersebut tahu bahwa perbuatan yang
dilakukan tersebut adalah dosa besar maka manusia
tersebut akan mendapat balasannya.
Tokoh-tokoh dan Ajaran
Jabariyah
 Ja'ad ibn Dirham

 Jahm ibn Shafwan

 Husain

 Dirar
Dalil-dalil naqliy sebagai dasar
aliran Jabariyah
QS. Ash-Shafaat ayat 96 :
َُ‫َللاه َخلَقَ هكمُ َو َُما تَع َملهون‬
ُّ ‫َو‬
Artinya :”Padahal Allah-lah yang menciptakan kamu dan
apa yang kamu perbuat itu".

Al-Anfal ayat 17 :
‫َللا َر َمى‬
َُّ ‫ن‬ُّ ‫ت َولَـ ِك‬
َُ ‫ت ِإذُ َر َمي‬
َُ ‫َو َما َر َمي‬
Artinya :”dan bukan kamu melempar ketika kamu
melempar, tetapi Allah-lah yang melempar.
Ciri – Ciri Ajaran Jabariyah
 manusia tidak mempunyai kebebasan dan ikhtiar apapun,
setiap perbuatannya baik yang jahat, buruk atau baik
semata Allah semata yang menentukannya.
 Allah tidak mengetahui sesuatu apapun sebelum terjadi.
 Ilmu Allah bersifat Huduts (baru)
 Iman cukup dalam hati saja tanpa harus dilafadhkan.
 Allah tidak mempunyai sifat yang sama dengan makhluk
ciptaanNya.
 surga dan neraka tidak kekal, dan akan hancur dan
musnah bersama penghuninya, karena yang kekal dan
abadi hanyalah Allah semata.
 Allah tidak dapat dilihat di surga oleh penduduk surga.
 Alqur’an adalah makhluk dan bukan kalamullah.
Thank you

Anda mungkin juga menyukai