Anda di halaman 1dari 55

SOSIOLOGI HUKUM

PERUBAHAN

biologijie.blogspot.com
SEJAK LAHIR DI DUNIA , MANUSIA TELAH BERGAUL DENGAN MANUSIA-MANUSIA LAIN.
SEMAKIN BANYAK CAKUPAN PERGAULAN MAKA MENIMBULKAN KESADARAN BAHWA:
• PERADABAN YANG DIALAMI DAN DIHADAPI ADALAH MERUPAKAN HASIL PENGALAMAN
MASA SILAM.
• MANUSIA BEBAS BERHUBUNGAN DENGAN MANUSIA LAIN DALAM MASYARAKAT TETAPI
TIDAK BOLEH BERBUAT SEMAUNYA.
• KARENA SEBETULNYA KEHIDUPAN MANUSIA BERPEDOMAN PADA PERIKELAKUAN BERUPA
NILAI-NILI DAN KAIDAH-KAIDAH YANG OLEH SEBAGIAN BESAR MASARAKAT DIPATUHI
KARENA MERUPAKAN PEGANGAN HIDUP.
• PERIKELAKUAN INI KEMUDIAN LAMA-KELAMAAN MELEMBAGA MENJADI POLA
• HUKUM MERUPAKAN PERIKELAKUAN YANG MELEMBAGA MENJADI POLA DALAM
MASYARAKAT
• HUKUM MERUPAKAN BAGIAN DARI STRUKUR MASYARAKAT YANG PERIKELAKUANNYA
MELEMBAGA MENJADI POLA DALAM MASYARAKAT
KOMPONEN PRANATA

PERSONEL (INDIVIDU ATAU ORANGNYA)

SISTEM NORMA (HAL-HAL YG MEMBUAT


MASY ERAT, MEMPERSATUKAN MASY,
MENJAGA STRUKTUR MASY AGAR TETAP
STABIL: NORMA, MORAL, AGAMA,
KEPERCAYAAN, BUDAYA, HUKUM)

PERALATAN FISIK/FUNGSI
PRANATA YG BERTUJUAN UNTUK
MEMENUHI KEBUTUHAN KEHIDUPAN
KEKERABATAN

(PELAMARAN, PERKAWINAN,
POLIGAMI, PENGASUHAN ANAK,
PERCERAIAN DLL
PRANATA YG BERTUJUAN MEMENUHI
KEBUTUHAN MANUSIA UNTUK
PENCAHARIAN HIDUP,
MEMPRODUKSI, MENIMBUN DAN
MENDISTRIBUSIKAN HARA BENDA

(PERTANIAN, PERTERNAKAN,
PERBURUHAN, INDUSTRI, KOPERASI,
PENJUALAN, FEODALISME DLL)
PRANATA YANG BERTUJUAN
MEMENUHI KEBUTUHAN PENERANGAN
DAN PENDIDIKAN MANUSIA SUPAYA
MENJADI ANGGOTA MASYRAKAT YG
BERGUNA

(PENDIDIKAN RAKYAT, PENDIDIKAN


MENENGAH, PENDIDIKAN TINGGI,
PENDIDIKN AGAMA, PERPUSTAKAAN
UMUM DLL)
PRANATA YG BERTUJAN UNTUK
MEMENUHI KEBUTUHAN ILMIAH
MANUSIA MENYELAMI ALAM SEMESTA

(METODE ILMIAH, PENELITIAN,


PENDIDIKAN ILMIAH, DLL)
PRANATA YG BERTUJUAN MEMENUHI
KEBUTUHAN MANUSIA MENYATAKAN
RASA KEINDAHAN DAN REKREASI

(SENI RUPA, SENI SUARA, SENI


GERAK, SENI DRAMA,
KESUSASTRAAN, SPORT DLL)
PRANATA YG BERTUJUAN MEMENUHI
KEBUTUHAN MANUSIA UNTUK
BERHUBUNGAN DENGAN TUHAN

(GEREJA, MESJID, UPACARA,


PANTANGAN, ILMU GAIB, PENYIARAN
AGAMA DLL)
PRANATA YG BERTUJUAN MEMENUHI
KEBUTUHAN MANUSIA UNTUK
MENGATUR KEHIDUPAN
BERKELOMPOK SECARA BESAR-
BESARAN/ BERNEGARA

(PEMERINTAHAN, DEMOKRASI,
KEHAKIMAN, KEPARTAIAN,
KEPOLISIAN, KETENTARAAN, DLL)
PRANATA YG BERTUJUAN MEMENUHI
KEBUTUHAN JASMANIAH MANUSIA

(PEMELIHARAAN KECANTIKAN,
PEMELIHARAAN KESEHATAN,
KEDOKTERAN DLL)
HUKUM
HUKUM ADA DALAM MASYARAKAT, HUKUM MERUPAKAN SALAH SATU
STRUKTUR MASYARAKAT, HUKUM BEKAITAN DENGAN MASYARAKAT
HUKUM MENGATUR HAMPIR SEMUA ASPEK KEHIDUPAN MASYARAKAT
MISALNYA SANDANG, JURNALISTIK, KOMUNIKASI, PENDIDIKAN,
PERKAWINAN, PANGAN, TANAH, PERBANKAN, PERIKANAN,
KESEHATAN, PERUMAHAN, PERAIRAN, DLL SELURUHNYA DIATUR
OLEH HUKUM.
HUKUM

HUKUM

BEGITU PENTINGNYA PERAN HUKUM SEBAGAI


STRUKTUR MASYARKAT, MAKA SEHARUSNYA
HUKUM MENJADI ATAU MERUPAKAN OBJEK
PENELITIAN BAGI PARA SOSIOLOG
SOSIOLOG
HUKUM

AKAN TETAPI KENYATAANNYA ADALAH SEBALIKNYA. SOSIOLOGI


MELALUI PARA SOSIOLOGNYA TELAH MENELANTARKAN HUKUM.
PADAHAL SOSIOLOGI SEBAGAI ILMU MEMILIKI OBJEK YAITU
MASYARAKAT. DIMANA SALAH SATU BIDANG KEMASYARAKATANNYA
ADALAH HUKUM. TETAPI HUKUMNYA DITELANTARKAN.
HAL INI MENUNJUKAN BAHWA AWALNYA PARA SOSIOLOG TIDAK
BEGITU TERTARIK DENGAN HUKUM SEBAGAI SALAH SATU BIDANG
KEMASYARAKATAN.
LAW LAW ???

LAW
LAW

MENGAPA PARA SOSIOLOG KURANG MEMPERHATIKAN HUKUM?


1. PARA SOSIOLOG MENGALAMI KESULITAN UNTUK MENYOROTI
SISTEM HUKUM SEMATA SEBAGAI HIMPUNAN KAIDAH-
KAIDAH YANG BERSIFAT NORMATIF, SEBAGAIMANA HALNYA
SEORANG YURIS.
2. SOSIOLOG JUGA KESULITAN UNTUK MENGUASAI KESELURUHAN
DATA TENTANG HUKUM YANG DEMIKIAN BANYAKNYA YANG PERNAH
DIHASILKAN OLEH BEBERAPA GENERASI AHLI-AHLI HUKUM
SEHARUSNYA DEWASA INI

1. .
2. . HUKUM SOSIOLOGI
3. ADALAH SUATU HAL YANG SULIT BAGI PARA SOSIOLOG UNTUK
MENEMPATKAN DIRINYA DI DALAM ALAM YANG NORMATIF, KARENA
SOSIOLOG YANG ILMU INDUKNYA SOSIOLOGI MERUPAKAN
DISIPLIN ILMU YANG KATEGORIS. DISIPLIN KATEGORIS
ADALAH DISIPLIN ILMU YANG MEMBATASI DIRI PADA APA
YANG TERJADI DEWASA INI DAN TIDAK MENELAAH
TENTANG APA YANG SEHARUSNYA TERJADI
SOSIOLOGI
1. .
2. .
3. .
4. SOSIOLOGI MEMBATASI DIRI TERHADAP PERSOALAN
PENILAIAN, ARTINYA SOSIOLOGI TIDAK
MENETAPKAN KE ARAH MANA SESUATU
SEHARUSNYA BERKEMBANG, DALAM ARTI
MEMBERIKAN PETUNJUK-PETUNJUK YANG MENYANGKUT
KEBIJAKSANAAN KEMASYARAKATAN.
5. SOSIOLOG MEMILIKI PUSAT PERHATIAN YANG BERBEDA.
SOSIOLOG TIDAK AKAN MEMBERI PENILAIAN TENTANG APA YANG
BAIK DAN YANG BURUK, APA YANG BENAR DAN YANG SALAH,
SERTA SEGALA SESUATU YANG BERSANGKUT PAUT DENGAN NILAI-
NILAI YANG BERLAKU DI DALAM MASYARAKAT. SOSIOLOG DAPAT
MENETAPKAN BAHWA MASYARAKAT PADA SUATU WAKTU DAN
TEMPAT MEMILIKI NILAI-NILAI TERTENTU, TETAPI SOSIOLOG
TIDAK DAPAT MENENTUKAN BAGAIMANA NILAI-NILAI TERSEBUT
SEHARUSNYA.
6. SOSIOLOG TIDAK MENGGUNAKAN BAHASA DAN KERANGKA
PEMIKIRAN YANG SAMA DENGAN AHLI HUKUM SEHINGGA SULIT
UNTUK MENGGUNAKAN PENDEKATAN INTERDISIPLINER. PADAHAL
BAHASA YANG DIMENGERTI MERUPAKAN SALAH SATU SYARAT
MUTLAK BAGI TERJADINYA DAN BERHASILNYA KOMUNIKASI
ANTARA SOSIOLOG DAN AHLI HUKUM
7. PARA AHLI HUKUM LEBIH MEMUSATKAN PERHATIAN PADA
KEJADIAN KONKRIT, SEDANGKAN PARA SOSIOLOG MENGANGGAP
KEJADIAN KONKRET HANYA SEBAGAI REFLEKSI DARI GEJALA-
GELAJA ATAU KECENDERUNGAN-KECENDERUNGAN UMUM. JIKA
PENJARAHAN DI PALU MISALNYA OLEH HUKUM DIPANDANG
SEBAGAI KEJADIAN KONKRET YANG MEMENUHI KUALIFIKASI DELIK
TERTENTU, MAKA SOSIOLOG MEMANDANG INI SEBAGAI GEJALA-
GEJALA SOSIAL ATAU KECENDERUNGAN-KECENDERUNGAN UMUM.
GEJALA SOSIAL

GEJALA SOSIAL MERUPAKAN SUATU


KEJADIAN YANG TERJADI SECARA
MENYELURUH DI SEMUA TEMPAT
YANG MELIBATKAN BANYAK INDIVIDU
DALAM MASYARAKAT
PENYEBAB TERJADINYA GEJALA
SOSIAL

• FAKTOR EKONOMIS
• FAKTOR BIOLOIS
• FAKTOR PSIKOLOGIS
• FAKTOR KEBUDAYAAN
CONTOH GEJALA SOSIAL

EKONOMIS:
KEMISKINAN &
PENGANGGURAN
CONTOH GEJALA SOSIAL

BIOLOGIS: VIRUS
HIV AIDS
CONTOH GEJALA SOSIAL

PSIKOLOGIS: DEPRESI &


BUNUH DIRI
CONTOH GEJALA SOSIAL

KEBUDAYAAN:
KENAKALAN REMAJA
Bentuk-2 Permasalahan
•Rakyat kecil dipakai untuk Kehidupan ekonomi kian mahal dan sulit Lingkungan hidup rusak
mendukung politik massa akibat diskriminasi dlm
peruntukan tanah, dan
•Rakyat kecil di pelosok terperangkap kebuasan eksploatasi
dalam tarik-ulur politik lokal sumber daya alam

Manipulasi sentimen etnis dan agama


Marginalisasi hak hidup warga untuk kepentingan elit politik
asli/suku terasing
KEJAHATAN PD MASYARAKAT INDUSTRI

• Penyelundupan (smuggling) sbg bentuk kejahatan


konvesional yg berdimensi baru, memanfaatkan teknologi
komunikasi, transpotasi (kapal curah, container, cargo air
transportation, diplomatic bag dll).
• Penyebaran hama & penyakit mll bahan makanan import
kadaluarsa, baik berasal dr ngr pengeksport yg kondisi alat
angkutnya buruk, maupun yg tertahan di pelabuhan tujuan.
• Pasar gelap (black market) barang-2 terlarang spt
makanan, minuman, drug mll pengemasan & peredaran yg
tdk konvensional (pembuangan limbah 3B, debt collector).
• Pemalsuan merk dagang terkenal &
pembajakan hak paten.
• Penggelapan pajak, pemalsuan restitusi pajak.
• Penyalahgunaan credit card, pecurian pulsa
telp, money laundry.
• Pelecehan sex dan child abused, kejahatan yg
bersumber dr tekanan psikologis akibat kerja
berat & diburu wakt.
• Cyber crime (kejahatan maya.
• Kejahatan asuransi.
PROBLEM SOSIAL MASA KINI
(Makro)
• Upaya mempersenjatai diri dan upaya mengurangi
persenjataan (armament and disarment)
• Masalah Hak Asasi Manusia
• Alih teknologi, inflasi, tawar-menawar secara
kolektif (collective bargaining)
• Biaya pemerintahan (government budgeting),
• Inovasi kelembagaan (institutional innovation),
• Restrukturisasi sosial (social restructuring)
• Keikutsertaan buruh dalam mengelola perusahaan,
juga dalam hal penentuan kebijaksanan
(codetermination) serta keterlibatan buruh dlm
manajemen (worker’s self management)
• Hak atas non-diskriminasi (atas dasar jenis
kelamin, gender, dan /atau kemampuan
melahirkan anak, ras, kebangsaaan dst)
• Perbedaan perlakuan antara laki-laki dan
perempuan dalam bidang khusus, seperti
lapangan kerja, sistem peradilan dll
• Kebebasan vs kekerasan.
• Hak sipil dan politik lainnya (berkumpul,
mengelaurkan pendapat dll)
• Pembagian waris bagi wanita.
• Alokasi & peruntukan tanah.
• Perubahan tata-nilai dlm kesenian (musik).
• Perkawinan sesasama jenis. dll
 Masalah Makro :
- Masalah Keadilan.
- Masalah Kemakmuran.
- Masalah Keamanan.
 Masalah Messo :
- Sistem Penegakan Hukum.
- Sistem Kepolisian Nasional.
- Fungsi Lembaga Arbritase.
 Masalah Mikro :
- Persaingan Usaha.
- Kepailitan Perusahaan.
- Peranan lembaga.
- Perbankan.
- Perlidungan konsumen.
- Perlindungan wanita.
7. SOSIOLOG DENGAN SOSIOLOGINYA LEBIH CENDERNG UNTUK MEMPERHATIKAN
ALAT-ALAT PENGENDALI SOSIAL YANG INFORMAL DARIPADA YANG FORMAL.
ALAT PENGENDALI YANG INFORMAL CONTOHNYA ADAT ISTIADAT, PECALANG
(POLISI ADAT) DLL.
PARA SOSIOLOG INGIN MEMBUKTIKAN BAHWA PENDAPAT YANG MENYATAKAN
TENTANG PENERAPAN HUKUM HARUS SELALU OLEH SANKSI-SANKSI ADALAH
TIDAK BENAR. MENURUT SOSIOLOG PELAKSANAAN HUKUM YANG EFEKTIF
MEMERLUKAN DUKUNGAN SOSIAL YANG LUAS. HUKUM YANG BERLAWANAN
DENGAN ADAT ISTIADAT YANG BERLAKU DI MASYARAKAT. DI SATU SISI TIDAK
AKAN MEMILIKI DUKUNGAN YANG DIPERLUKAN AGAR PENERAPANNYA BERJALAN
EFEKTIF. DISISI LAIN AKAN MENIMBULKAN REAKSI NEGATIF DARI MASYARAKAT
YANG MEMBAHAYAKAN KEWIBAWAAN HUKUM.
MAKA KEMUDIAN WAJAR JIKA ADA ANGGAPAN BAHWA DULU PADA UMUMNYA PARA
SOSIOLOG DENGAN BEGITU SAJA MENERIMA PENDAPAT BAHWA
HUKUM MERUPAKAN HIMPUNAN PERATURAN-PERATURAN YANG STATIS.
PADAHAL KENYATAANYA HUKUM ITU SELALU MERUPAKAN HASIL DARI SUATU PROSES
SOSIAL.
TERHADAP FAKTOR-FAKTOR PENGHAMBAT PARA SOSIOLOG
MEMAHAMI HUKUM TERSEBUT DI ATAS,
SOERJONO SOEKANTO MENGEMUKAKAN BAHWA, FAKTOR
TERSEBUT JANGAN DI BESAR BESARKAN KARENA PADA
DASARNYA: TIDAK SEMUA PENELITIAN YANG BERSIFAT
SOSIOLOGIS TERHADAP HUKUM MEMERLUKAN PENDEKATAN
INTERDISIPLINER
DAN
TIDAK LENGKAPNYA PENGETAHUAN HUKUM YANG DIMILIKI
OLEH SEORANG SOSILOG, TIDAK PERLU MENJADI HALANGAN
UNTUK MENJALANKAN PENELITIAN SOSIOLOGIS TERHADAP
BIDANG HUKUM
SOSIOLOGI HUKUM
DIPERLUKAN
1. PENGGUNAAN KONSEP-KONSEP SOSIOLOGI
HUKUM DAPAT MEMERIKAN KEMAMPUAN
UNTUK MENGADAKAN ANALISIS TERHADAP
EFEKTIFITAS HUKUM DALAM MASYARAKAT, BAIK
SEBAGAI SARANA PENGENDALI SOSIAL,
SARANA UNTUK MENGUBAH MASYARAKAT DAN
SARANA UNTUK MENGATUR INTERAKSI SOSIAL
AGAR MENCAPAI KEADAAN-KEADAAN SOSIAL
TERTENTU
SOSIOLOGI HUKUM
DIPERLUKAN
2. SOSIOLOGI HUKUM MEMBERIKAN
KEMUNGINAN-KEMUNGKINAN
SERTA KEMAMPUAN UNTUK
MENGADAKAN EVALUASI
TERHADAP EFEKTIFITAS HUKUM DI
MASYARAKAT
SOSIOLOGI HUKUM
DIPERLUKAN
3. DENGAN SOSIOLOGI HUKUM
UNSUR-UNSUR KEBUDAYAAN
YANG MEMPENGARUHI ISI DAN
SUBSTANSI HUKUM DAPAT
DIIDENTIFIKASI
SOSIOLOGI HUKUM
DIPERLUKAN
4. DENGAN SOSIOLOGI HUKUM
DAPAT DIKETAHUI LEMBAGA-
LEMBAGA MANAKAH YANG
SANGAT BERPENGARUH DALAM
PEMBENTUKAN DAN
PENEGAKANNYA
SOSIOLOGI HUKUM
DIPERLUKAN
5. DENGAN SOSIOLOGI HUKUM
DAPAT DIKETAHUI GOLONGAN-
GOLONGAN MANAKAH DALAM
MASYARAKAT YANG SANGAT
MENENTUKAN DLM
PEMBENTUKAN DAN PENERAPAN
HUKUM
SOSIOLOGI HUKUM
DIPERLUKAN
6. DENGAN SOSIOLOGI HUKUM,
DAPAT DIKETAHUI GOLONGAN-
GOLONGAN MANAKAH DI
DALAM MASYARAKAT YANG
BERUNTUNG ATAU SEBALIKNYA
DIRUGIKAN DENGAN ADANYA
HUKUM HUKUM TERSEBUT
SOSIOLOGI HUKUM
DIPERLUKAN
7. DENGAN SOSIOLOGI HUKUM,
DAPAT DIKETAHUI KESADARAN
HUKUM DARI GOLONGAN-
GOLONGAN TERTENTU DALAM
MASYARAKAT
SOSIOLOGI HUKUM
DIPERLUKAN
8. DENGAN SOSIOLOGI HUKUM,
DAPAT DIIDENTIFIKASI UNSUR-
UNSUR HUKUM YANG DAPAT
MENGUBAH PERIKELAKUAN
WARGA MASYARAKAT
SOSIOLOGI HUKUM
DIPERLUKAN
9. DENGAN SOSIOLOGI HUKUM,
DAPAT DIIDENTIFIKASI
KEKUATAN, KEMAMPUAN, DAN
KESUNGGUHAN HATI DARI PARA
PENEGAK HUKUM DALAM
MELAKSANAKAN FUNGSINYA
RUANG LINGKUP ATAU
PERSOALAN YANG DISOROTI
SOSIOLOGI HUKUM
• HUKUM DAN SISTEM SOSIAL MASYARAKAT
• PERSAMAAN DAN PERBEDAAN SISTEM-SISTEM
HUKUM
• SIFAT SISTEM HUKUM YG DUALISTIS
• HUKUM DAN KEKUASAAN
• HUKUM DAN NILAI-NILAI SOSIAL BUDAYA
• KEPASTIAN HUKUM DAN KESEBANDINGAN
• PERAN HUKUM SEBAGAI ALAT MENGUBAH
MASYARAKAT
HUKUM DAN SISTEM SOSIAL
MASYARAKAT
SISTEM HUKUM MERUPAKAN
PENCERMINAN DARI SISTEM
SOSIAL DIMANA SISTEM
HUKUM TADI MERUPAKAN
BAGIAN
HUKUM DAN SISTEM SOSIAL
MASYARAKAT
DALAM KEADAAN-KEADAAN APA DAN DENGAN CARA YANG BAGAIMANA SISTEM
SOSIAL MEMPENGARUHI SUATU SISTEM HUKUM SEBAGAI SUBSISTEMNYA.

SEJAUH MANA PROSES PENGARUH MEMPENGARUHI BERSIFAT TIMBAL BALIK

MISAL :
APAKAH SISTEM KEWARISAN DALAM SUATU MASYARAKAT SELALU MEMPENGARUHI
HUKUM KEWARISANNYA?

APAKAH DENGAN MEMPERKENALKAN DAN MENERAPKAN SISTEM HUKUM


KEWARISAN YANG BARU, SISTEM KEWARISAN LAMA AKAN DAPAT DIUBAH?
MISALNYA
HUKUM WARIS DAERAH TAPANULI MENENTUKAN, BAHWA SEORANG JANDA
BUKANLAH MERUPAKAN AHLI WARIS BAGI SUAMINYA, KARENA JANDA DIANGGAP
SEBAGAI ORANG LUAR.
KEWARISAN MEMANG BELUM ADA HUKUM NASIONALNYA ATAU BELUM
TERUNIFIKASI.
MAKA NEGARA MEBEBASKAN MASYARAKAT UNTUK MEMILIH SISTEM WARISNYA.
ARTINYA BOLEH WARIS ADAT, WARIS BARAT,ATAU WARIS ISLAM.
TETAPI ADA BEBERAPA POLITIK HUKUM YANG MENGATUR MISALNYA DALAM UU
PERADILAN AGAMA BAHWA APABILA INGIN MENDAPATKAN PERLINDUNGAN HUKUM.
MAKA MASYARAKAT YANG BERAGAMA ISLAM HARUS MENGGUNAKAN SISTEM
HUKUM WARIS ISLAM, AGAR JIKA KEMUDIAN HARI ADA MASALAH MAKA PERADILAN
AGAMA BERWENANG UNTUK MEMPROSES

APAKAH INI MENUNJUKAN FAKTA BAHA DI LAPANGAN SISTEM HUKUM KEWARISAN


SUATU MASYARAKAT TIDAK SELALU MEMPENGARUHI HUKUM KEWARISANNYA
HUKUM DAN SISTEM SOSIAL
MASYARAKAT
SISTEM SOSIAL TALCOTT PARSON
SISTEM SOSIAL TERDIRI DARI KERAGAMAN AKTOR
NDIVIDUAL YG BERINTERAKSI SATU SAMA LAIN DLM
SITUASI SOSIAL YG STIDAKNYA BERADA DLM
LINGKUNGAN ATAU RUANG FISIK, DIMANA AKTOR
TERSEBUT MEMILIKI MOTIFASI UNTUK CENDERUNG
MENGOPTIMALKAN GRATIFIKASI, & RELASINYA
THDP SITUASI & AKTOR LAIN BERLANGSUNG DLM
SEBUAH SISTEM YG MELIBATKAN SIMBOL2 Y
SECARA KULTURAL TERSTUKTUR
HUKUM DAN SISTEM SOSIAL
MASYARAKAT

SISTEM SOSIAL BISA


DIDEFINISIKAN SBG INTERAKSI
SOSIAL YANG BERLANGSUNG
BERDASARKAN MAKNA & NORMA
KULTURAL YANG DIANUT BERSAMA
SEBAGAI ILUSTRASI JAM MERUPAKAN KESATUAN DARI KOMPONEN-
KOMPONEN YANG SEBELUMNYA TERPISAH.
ADA KOMPONEN BERUPA JARUM JAM, BATRE, BRAND, FIGURA JAM, MESIN
JAM, DAN TALI JAM. KOMPONEN TERSEBUT MENYATU MENJADI SATU UNIT
JAM.
MASING-MASING KOMPONEN TERSEBUT SALING BERHUBUNGAN UNTUK
MENJALANKAN FUNGSI KESELURUHAN SEBAGAI PETUNJUK WAKTU ATAU
MUNGKIN PENANDA STATUS SOSIAL.
SALING KETERHUBUNGAN ANTAR KOMPONEN UNTUK MENJALANKAN FUNGSI
KESELUHUHANNYA TERSEBUT DISEBUT SEBAGAI SISTEM.

APABILA SEBAGIAN KOMPONEN TIDAK BERFUNGSI MAKA AKAN


MENGGANGGU KESELURUHAN JAM. ARTINYA SISTEM TIDAK BERFUNGSI.
SEORANG POLISI YANG MENJALANKAN PERAN IDEALNYA SEBAGAI
PENEGAK HUKUM.
KETIKA POLISI TERSEBUT JUSTRU MENANGKAP ORANG DENGAN
MELAKUKAN KEKERASAN , PADAHAL MISALNYA PADA SAAT ITU DARI
SISI “NORMA” DAN “NILAI” TIDAK TERLALU SIGNIFIKAN
PENGGUNAAN KEKERASAN, MAKA AKAN TERJADI KEKACAUAN.

MASYARAKAT AKAN PROTES BAHKAN MARAH. AKIBATNYA STABILITAS


SOSIAL TERGANGGU ATAU DENGAN KATA LAIN SISTEM SOSIAL TIDAK
BERFUNGSI.
“NORMA” DAN “NILAI” MERUPAKAN PRASYARAT YANG MEMANDU
TINDAKAN YANG DILAKUKAN OLEH BAGIAN-BAGIAN KOMPONEN.
BENTUK SISTEM SOSIAL
MASYARAKAT
GOTONG ROYONG

MUSYAWARAH
PERSAMAAN DAN PERBEDAAN
SISTEM-SISTEM HUKUM
SISTEM HUKUM ANGLO SAXON/COMMON
LAW

SISTEM HUKUM EROPA KONTINENTAL

SISTEM HUKUM ISLAM

SISTEM HUKUM ADAT


PERSAMAAN DAN PERBEDAAN
SISTEM-SISTEM HUKUM
APAKAH TERDAPAT KONSEP-KONSEP
HUKUM YANG UNIVERSAL

APAKAH TERDAPAT PERBEDAAN2 YANG


MERUPAKAN PENYIMPANGAN DARI
KONSEP-KONSEP UNIVERSAL, KARENA
KEBUTUHAN MASYARAKAT SETEMPAT

Anda mungkin juga menyukai