Anda di halaman 1dari 44

H E R N I A

Ronny S, Dr, SpOT


BATAM
1
2
Definisi : Tonjolan (protrusion) dari organ intra
peritoneal keluar dari rongga perut melalui lubang
(defect) dan masih diliputi peritoneum.
Lokalisasi : 75 % di pelipatan paha (groin).
MACAM I : HERNIA EKSTERNA ( tampak dari luar )
Hernia Inguinalis Lateralis.
Hernia Inguinalis Medialis.
Hernia Femoralis.
Hernia umbilikalis,Sikatrikalis
II : HERNIA INTERNA ( tidak tampak dari luar)
Hernia Obturatoria
Hernia diafragmatika

3
PENYEBAB HERNIA :

1. Kongenital :
1 Hernia inguinalis lateralis
2 Hernia Umbilikalis
3 Hernia foramen Bochdalek
2. Acquired :
1. Hernia sikatrikalis
2. Hernia inguinalis medialis
3. Hernia femoralis
4. Obturatoria, dan lain lain.
Macam Hernia

• Hernia inguinalis Direk


(Medialis)
• Hernia inguinalis Indirek
(Lateralis)
Hernia Inguinalis
Anatomi Kanalis inguinalis
Batas-batas
Craniolateral: anulus internus (bagian terbuka dari fasia tranversalis
dan aponeurosis M.Transversus abdominis
Medial Bawah: anulus eksternus (bagian terbuka dari aponeurosis
M. Oblikus Eksternus)
Dasar: Ligamentum Inguinale
Atap: Aponeurosis M. oblikus eksternus
Isi
♂ Funikulus spermatikus
♀ Ligamentum Rotundum
Trigonum Hasselbach
Batas-batas
Inferior: Ligamentum Inguinale

Lateral: PD Epigastrika Inferior

Medial: M. Rectus Abdominalis

Dasar: Facia transversalis yang

diperkuat oleh serat aponeurosis

M.Transversus Abdominalis
Funikulus Spermatikus
( Spermatic cord ),terdiri atas :

1. Nervus : Ileo inguinal, genito femoral


dan serat serat simpatis.
2. Arteri : Cremaster, Testikular, Arteri
yang menuju vas deferens.
3. Vena : Pleksus Pampiniformis.
4. Muscle : Cremaster.
5. Vas deferens.
6. Kantong hernia ( hernia ing. Lat).
8
Dibagi dua…….
Hernia Inguinalis indirek
(lateralis)
Keluar melalui rongga peritoneum melalui anulus internus

kemudian masuk ke dalam canalis inguinalis dan jika

cukup panjang menonjol keluar dari anulus eksternus

Hernia Inguinalis Direk (Medialis)


Menonjol langsung melalui trigonum Hasselbach
Gambar hernia inguinalis
medialis dengan Hasselbach

10
Patologi Anatomi :

11
Gambar:1 Gambar:3
Hernia ing. Lat.

Hernia ing. Med.

Gambar:2 Gambar:4
Anulus internus

Segi tiga
Hasselbach
12
Faktor penyebab acquired :

TEKANAN INTRA ABD. MENINGKAT :


 Batuk batuk khronis
 Konstipasi
 Gangguan miksi sering mengejan
BPH,striktur urethra,stenosis urethra
 Ascites
 Pekerjaan yang berat
Kelemahan otot dinding abdomen :
• Obesitas
• Kakeksia
13
Diagnosis

Keluhan:
Benjolan pada lipat paha yang membesar saat mengangkat beban atau

mengejan dapat disertai rasa nyeri. Pada anak atau bayi hernia

terlihat saat menangis.

Benjolan dapat mengecil atau menghilang bila penderita berbaring

Kadang benjolan tidak bisa kembali

Nyeri disertai mual – muntah bila timbul inkarserata


Tanda:
Benjolan
•Hernia Inguinalis: pada daerah inguinal
(lonjong: lateralis; Bulat: Medialis)
•Hernia Femoralis: Di bawah ligamentum inguinale
medial V. Femoralis dan lateral
tuberkulum pubikum

Test VALSAVA benjolan keluar

Kantong hernia yang kosong: Silk Gloves Sign


Pemeriksaan Status Lokalis :
• Posisi berbaring,bila ada
benjolan masukkan dulu
(biasanya oleh penderita). 2
3
ZIEMAN TEST : 4
• Hernia kanan diperiksa
dengan tangan kanan.
• Penderita disuruh batuk bila
rangsangan pada :
• jari ke 2 : Hernia ing. lat.
• jari ke 3 : hernia ing. med.
• jari ke 4 : hernia femoralis.
16
FINGER TEST :
• Menggunakan jari ke 2 atau
jari ke 5.
• Dimasukkan lewat skrotum
melalui anulus eksternus ke
kanal inguinal
• Penderita disuruh batuk:

• Bila impuls diujung jari


 Hernia ing. lateral
• Bila impuls disamping jari
 Hernia ing. medialis
17
THUMB TEST :

• Anulus internus ditekan


dengan ibujari dan penderita
disuruh mengejan

• Bila keluar benjolan


 Hernia ing. medialis
• Bila tidak keluar benjolan
 Hernia ing. lateralis

18
Catatan

Pada beberapa pasien tipe dari hernia

ingunalis tidak dapat dipastikan

sebelum pembedahan
Pemeriksaan lain yang berkaitan
dengan hernia

 Colok dubur : Tumor, BPH

 Thoraks : Batuk-batuk lama

 Abdomen : Asites, tumor, Obesitas

 Genetalia eksterna : Striktur urethra, Phymosis


Diagnosa banding :

• Hernia ing. medialis atau femoralis


• Limfadenitis
• Absces dingin asal dari spondilitis
(tuberkulosis)
• Varikokel (biasanya kiri)
• Tumor testis, orchitis
• Kriptorkhismus
21
Terapi

1. Konservatif

2. Operatif
Konservatif
Terbatas pada tindakan melakukan reposisi dan
pemakaian penyangga untuk mempertahankan isi hernia
yang telah direposisi
Terapi Operatif

Satu-satunya pengobatan yang rasional

Prinsip dasar operasi hernia adalah herniotomi

dan hernioplastik
Tehnik pembedahan cara BASSINI
yaitu menjahit conj.tendon&lig.ing.
Pembedahan pada hernia ing. Medialis:
Tehnik operasi pemasangan MESH
(Lichtenstein)

Prolene mesh
dipasang untuk
menutup
Segitiga Hassel
bach dan mem
persempit anu
lus internus

Prolene mesh
Hernia Femoralis :
• Frekwensi : wanita lbih banyak dari laki laki.
• Predisposisi : banyak anak, berat badan turun,
dan tonus otot menurun.
• Gejala klinis :
 Wanita lebih banyak dari lelaki ( 3 : 1 )
 Bentuk bulat dibawah ligamentum inguinale disebelah
medial dari vasa femoralis.
 Benjolan melalui anulus femoralis menuju fossa
ovalis.
 Sering terjepit (inkarserata) karena cincin hernia
keras yaitu Lig.inguinale,Lig.lacunare gimbernati, vasa
femoralis dan fascia pektinea.
28
Hernia Femoralis

29
Diagnosa banding :
hernia ing.lateralis atau medialis
varises vena saphena
limfadenopati
lipoma

Terapi :
 Sebaiknya operasi karena
sering inkarserata
 Tehnik operasi melalui
inguinal atau dapat pula
melalui femoral atau
kombinasi keduanya.

30
DD HERNIA DIPELIPATAN PAHA
HERNIA INGUINALIS HERNIA INGUINALIS HERNIA
LATERALIS MEDIALIS FEMORALIS
PENYEBAB CONGENITAL + ACQUIRED ACQUIRED
ACQUIRED
UMUR ANAK / DEWASA MUDA DEWASA – TUA DEWASA / TUA
PRIA > WANITA PRIA > WANITA WANITA > PRIA
BENTUK LONJONG BOTOL OVAL / BULAT OVAL / BULAT

LETAK DIATAS LIG. ING. DIATAS LIG. ING. DIBAWAH LIG. ING.
SAMPAI SKROTUM TIDAK SAMPAI SAMPAI FOSSA
SKROTUM OVALIS
MENGEJAN KELUAR DARI LAT. LANGSUNG DI MED. DI MEDIAL – MED
MED. LAMBAT - CEPAT DAN DARI VASA
KEMBALINYA LAMBAT KEMBALINYACEPAT FEMORALIS

THUNB TEST TIDAK KELUAR KELUAR KELUAR


BENJOLAN
FINGER TEST IMPULS DI UJUNG JARI IMPULS DISISI / -
SAMPING JARI
31
Hernia Umbilikalis
Penyebab :
• Kongenital :terjadi sejak lahir.
• Acquired : multiple pregnancy,ascites, obesitas,
tumor abd.besar.

Gejala pada anak :


• bila menangis umbilikus menonjol.
• jarang terjadi inkarserata.
• bila diameter < 2cm – menutup sendiri.
• terapi dibantu dengan pemasangan uang
logam,bila > 2 cm sebaiknya operasi.
32
Hernia Umbilikalis

33
Hernia umbilikalis dewasa :

Gejala :
 Mual mual dan kadang muntah.
 Nyeri di perut bagian atas.
 Benjolan berbentuk bulat, isi kantong
omentum,lobulated seperti lipoma.
 Kadang mengalami inkarserata.

Terapi : OPERASI
34
Hernia Sikatrikalis
Penonjolan peritoneum melalui bekas luka

operasi yang baru maupun lama

Faktor predisposisi:
•Infeksi luka operasi
•Dehisensi luka operasi
•Teknik penutupan luka operasi yang kurang baik
Terapi

Konservatif bila operasi merupakan kontraindikasi

Pembedahan
•Sering residif
•Diperlukan operator berpengalaman
•Herniotomy dan hernioplasty, menutup defek di
lapisan musculo aponeurosis
Hernia Obturatoria
• Termasuk hernia interna, diagnosa sukar
ditegakkan, biasanya diketemukan saat Operasi
ileus.
• Gejala klinis : mendadak nyeri perut, mual dan
muntah, flatus(-),defekasi(-) adanya tanda
tanda ileus obstruksi.
• Kurang lebih 50 % nyeri menjalar kelutut.

37
Diagnosis
Gejala: Nyeri seperti ditusuk-tusuk & parestesia
di daerah panggul, lutut dan bagian
medial paha

• Tanda: Howship-Romberg (Patognomonis) (paha dan


lutut dieks tensi – adduksi atau endorotasi )
 nyeri :(+)
• VT / RT :adanya benjolan pada sisi kanan/kiri.
Gambaran Hernia
Obturatoria

For.obturator

39 Gambar
Komplikasi hernia :
1. Irreponible ( Irreducable ). Adalah hernia
yang isi kantong tidak dapat kembali tanpa
adanya gangguan pasase dan atau vaskuler.
2. Inkarserata : adalah irreponible dimana isi
kantong terjepit pada daerah cincin hernia
sehinnga terjadi gangguan pasase dan atau
vaskuler.
3. Strangulata : adalah irreponible disertai
gangguan (terjepit) sehinnga terjadi ischemi
dengan gejala nyeri didaerah benjolan,keme
rahan, kadang isi kantong nekrose.
40
Hernia inkarserata atau strangulata :

Strangulata-ischemia

Inkarserata

41
Pada hernia inkarserata, benjolan
hilang /masuk, penderita perlu masuk
R.S. untuk observasi :

1. Isi kantong masuk – membaik, penderita


operasi elektif dg. Persiapan.
2. Isi kantong masuk tapi usus nekrose -
perforasi PERITONITIS Op.emergency.
3. Isi kantong seolah olah masuk, penderita
masih nyeri dan kembung ada tanda ileus
obstruksi (REPOSITION EN MASS) harus
segera dioperasi.
42
Harus dioperasi

Reposition en mass (reduction en mass)


43
Terima
Kasih

Anda mungkin juga menyukai